Pemberdayaan Masyarakat

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Pemberdayaan Masyarakat

Berdasarkan beberapa kajian yang sudah dilakukan ada beberapa cara


pemberdayaan kesehatan yang dapat dilakukan dalam pengendalian DBD. Pemberdayaan
masyarakat dalam bidang kesehatan yang berbasis pada penilaian kebutuhan kesehatan
masyarakat dilakukan dengan mencari tahu secara mendalam kebutuhan kesehatan yang
dibutuhkan oleh masyarakat setempat , kemudian secara bersama-sama masyarakat diajak
untuk merumuskan apa saja pemecahan masalah yang sudah diidentifikasi tersebut.
Dalam pencegahan DBD yang kami lakukan di Kelurahan Sanur Banjar Pasek Kuta ,
kami melakukan pemantauan jentik selama seminggu dalam 10 kartu keluarga di
kelurahan tersebut.
Dari data-data yang sudah kelompok cari dan sudah survei kelapangan ada 7
tando yang diperiksa positif jentik yaitu dari 6 KK. I Wayan Nurata bak mandi positif
jentik, Samuel selanu ember yang berisi genangan air positif jentik, diaha ember yang
berisi genangan air positif jentik, I Made agustini bak mandi dan ember positif jentik, I
Komang Agus Wijaya gentong yang positif jentik, Edi bak mandi yang positif jentik.
Setelah melakukan penyuluhan ke rumah – rumah warga dengan memberi
informasi terkait pencegahan DBD dan pemberian obat abate kami melakukan evaluasi
kembali ke rumah warga dengan hasil hanya ada 3 tando yang diperiksa positif jentik
yaitu dari 2 KK. Samuel Selanu ember masih positif jentik, I Made Agustini bak mandi
dan ember yang masih positif jentik,

Anda mungkin juga menyukai