Anda di halaman 1dari 19

FINANCIAL PLANNING BASIC

(PERENCANAAN KEUANGAN DASAR)

Tubagus Algan R
Surabaya, Selasa, 26-10-2021
Objek Pembelajaran
1. Pengertian Perencanaan Keuangan (Financial Planing)
2. Petingkah Perencanaan Keuangan??
3. Permasalahan Keuangan
4. Mempersiapkan Dana Darurat
5. Manajemen Resiko
6. Simulasi Perencanaan Keuangan
7. How to Get your First 1,2 M
8. Pruduk investasi Aman dan Nyaman
Apa Itu Perencanaan Keuangan
(Financial Planning)??

“Perencanaan keuangan adalah proses untuk mencapai tujuan hidup seseorang melalui
pengelolaan keuangan secara ter-integrasi dan terencana, termasuk dalam tujuan hidup
seseorang antara lain: menyiapkan dana pendidikan bagi anak, menyiapkan dana hari
tua bagi dirinya dan pasangan hidupnya, menyiapkan dana untuk memiliki rumah,
menyiapkan warisan bagi keluarga tercinta, menyiapkan dana untuk beribadah haji dan
lain-lainya (Financial Planning Standards Board Indonesia)”.

2 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


Seberapa Pentingkah Perencanaan Keuangan??
Sisa waktu produktif adalah 30 tahun,
dengan penghasilan ini apakah cukup
tabungan kita membiayai kebutuhan hingga
80/0 masa pensiun??

I
IV
60 20

II
III
30

40

3 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


Source: PwC's Special Report: Financial stress and the bottom line, PwC US, 2017
September 2017: base of 1,600 full-time employees
4 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas
Source: PwC's Special Report: Financial stress and the bottom line, PwC US, 2017
September 2017: base of 1,600 full-time employees
5 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas
WHEN COVID ATTACK US!!!!!

Source: PwC's 10th annual Employee Financial Wellness Survey, PwC US, 2021
January 2021: base of 1,600 full-time employees

6 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


PERMASALAHAN KEUANGAN

7 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


PERSIAPKAN DANA DARURAT

Source: Financialku.com : Perencanaan Keuangan Untuk Usian 30-an

8 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


TIPS MENGATUR PENGELUARAN

1. Buat Wishlist
2. Buatlah Tabungan Belanja Terpisah
3. Buat Post-Post Pengeluaran
4. Gunakan jurus 15 Detik ketika Berbelanja.

Source: Financialku.com : Perencanaan Keuangan Untuk Usian 30-an

9 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


MANAJEMEN RESIKO

Penyebab Penghasilan terhenti:

1. Bisnis Bangkrut/PHK  Cari pekerjaan lagi/bisnis lainnya  Dana Darurat


2. Pensiun Anda tahu kapan Pensiun persiapkan sedini mungkin Dana
Pensiun

3. Meninggal
4. Sakit Berat Kita tidak tau kapan ini terjadi, butuh pasif income secara
5. Disabilitas cepat untuk menggantikan penghasilan kita.

10 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


ILUSTRASI….

Misal Resiko terjadi : Penghasilan kita 5 jt per bulan ( 60 jt /tahun)


berapa modal yang di butuhkan untuk mendapatkan pasif income
pertahun 60 jt jika modal kita kita taruh pada deposito dengan return 5
persen /tahun ?????

Modal x 5/100 = 60.000.0000


Modal = 60.000.000 x 100/5 = 1.200.000.000 (1,2 M)

Permasalahannya bagaimana anda mengumpulkan uang 1,2 M


dalam waktu yang singkat??

11 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


Ilustrasi (bagaimana mendapatkan 1,2 M pertama anda)

Misal Periode : 18 tahun


Setoran per bulan :1.000.000  12.000.000 per tahun
Return (r) =17 persen per tahun

( , )
= 12.000.000 [ ]
,

( , ) 12.000.000 [16,88−1]
=12.000.000 [ ]= = 1.120.000.000
, ,

12 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


MEMPREDIKSI NILAI UANG

13 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


ESTIMASI BIAYA PENDIDIKAN 28 TAHUN KEDEPAN
Menikah umur : 28/2022 Umur anda 32 33 34 40 43 46
ANAK 1 ANAK 2
TAHUN 2021 TAHUN 2026 TAHUN 2027 TAHUN 2028 TAHUN 2034 TAHUN 2037 TAHUN 2040
Umur Anak Total
4 BIAYA PLAYGROUP Rp 8,000,000 Rp 11,712,800 Rp 14,172,488
5 BIAYA TK Rp 20,000,000 Rp 32,210,200 Rp 62,768,568
6 BIAYA NGAJI Rp 15,000,000 Rp 26,573,415 Rp 62,658,723
7 sampai 12 BIAYA SD Rp 88,000,000 Rp 276,181,697 Rp 489,272,724
13 sampai 15 BIAYA SMP Rp 92,000,000 Rp 384,306,832
16 sampai 18 BIAYA SMA Rp 200,000,000 Rp 1,111,983,463
19 sampai 21 KULIAH (S1) Rp 136,000,000
22 sampai 23 KULIAH (S2) Rp 76,000,000
Rp 635,000,000.00 Rp 11,712,800 Rp 32,210,200 Rp 40,745,903 Rp 338,950,265 Rp 446,965,554 Rp 1,601,256,186
Rp 9,430,159,948

ASUMSI TINGKAT INFLASI: 10%

NB: Menikah umur 28 Tahun memiliki anak pertama umur 29 tahun, pada tahun 2023

14 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


Apa Produk-Produk Investasi Dengan Return 17 Persen Per-tahun?
1. REKSADANA

15 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


2. Saham

16 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


3. Deposito

Source: Financialku.com : https://keuangan.kontan.co.id/news/yang-mau-buka-deposito-ini-daftar-terbaru-bun


ga-deposito-di-perbankan

17 | Document name | DD/MM/YYYY Mirae Asset Sekuritas


Thanks You

Need Investment Advice and Opening Account on Mirae Asset : Tubagus Algan R (0838-5609-9495- WA only)

Anda mungkin juga menyukai