Anda di halaman 1dari 5

SUSUNAN ACARA IBADAH DOA

GBI SETIA BAKTI KEDIRI


RABU, 5 Januari 2022

Pujian Bersama :
MASUK HADIRATNYA
( SNP. 666 )

Masuk hadirat-Nya dengan hati bersyukur


Memuji Dia, memuji Dia
Masuk hadirat-Nya dengan hati bersyukur
Memuji Dia, memuji Dia
Bri puji dan hormat, tinggikan Nama-Nya
Yesus, Nama sgala nama

Doa Pembukaan : Pemandu Acara

Pujian Bersama :
DALAM TAMAN
( NP. 335 )

Ku masuk ke dalam taman, Bertemu dengan Putra Allah


Suara ku dengar Yang lembut segar, Memanggilku berdoa
Reff :
Ku dengar suara Tuhanku Di tengah taman yang teduh
Persekutuan tak terlukiskan Menghibur hatiku

Suara Tuhan sungguh merdu, Burungpun diam tak bernyanyi


Lagu Ia bri sungguh tak terpri; Hatiku trus memuji
Reff : …..

Ku suka tetap serta-Nya, Siang malam dengan Tuhanku


Doaku mesra Dalam kasih-Nya; Segar segnap jiwaku
Reff : …..

DOA BAGI BANGSA DAN NEGARA

1. Pertolongan Tuhan bagi dunia dan bagi Negara Indonesia agar


pandemi Covid-19 segera berhenti
2. Seluruh rakyat Indonesia tetap taat dan patuh dalam menjalankan
protokol kesehatan
3. Situasi dengan kondisi di semua bidang tetap baik dan stabil
4. Hikmat, akal budi, kesehatan dan perlindungan dari Tuhan bagi :
 Presiden, Wakil Presiden, Para Menteri, Para Gubernur, Para
Walikota/Bupati, Para Camat, Para Kepala Desa, Ketua RW dan RT
dalam menjalankan tugasnya di bidang pemerintahan, mengatur
perekonomian dan menangani masalah Covid-19
 Para anggota TNI dan POLRI dalam menjalankan tugasnya di bidang
keamanan dan menjaga persatuan dan kesatuan NKRI
 Seluruh tenaga kesehatan, Dokter, Perawat dan penunjang medis di
seluruh Indonesia, khususnya di Rumah Sakit dan Klinik-klinik Baptis

1
DOA BAGI GGBI

Kesehatan, kesejahteraan, perlindungan dan berkat dari Tuhan bagi :


 Seluruh Pendeta Baptis di Indonesia dan keluarganya
 Ketua BPN ( Pdt. Yosia Wartono ), Wakil Ketua ( Pdt. Royo Haryono ),
Sekjen BPN (Bp. David Vidyatama), Staf Kantor dan para Ketua Departemen
BPN GGBI
 Pembina, Pengawas, Ketua dan Pengurus YBI, YRSBI, Bamusnas dan BPD-
BPD di seluruh Indonesia
 Direktur, Staf dan Segenap Karyawan : RS Baptis di Batu, Kediri, Lampung,
RS. Mitra Setia di Ungaran, Klinik Baptis di Kupang, Klinik Baptis Tentrem
Rahayu dan Klinik Baptis Betesda di Kediri, Wisma Ritrit Baptis Salatiga,
Lembaga Literatur Baptis di Bandung, Balai Pertanian Baptis di Bengkulu,
Dana Pensiun Baptis
 Ketua, Dosen, Karyawan dan para Mahasiswa : Sekolah-sekolah Teologia
Baptis di Semarang, Jakarta, Bandung, Medan, STIKES RS. Baptis Kediri,
STDI Bandung danSAB Kediri

Pujian Bersama :
SEJAK KETERIMA YESUS
( NP. 268 )

Perubahan ajaib sungguh ku alami, Sejak ku terima Yesus


Hidupku disinari terang surgawi, Sejak ku terima Yesus
Reff :
Sejak ku terima Yesus, Sejak ku terima Yesus
Bermegah jiwaku, sukacita penuh, Sejak ku terima Yesus

Ku berpaling sekarang ke jalan benar, Sejak ku terima Yesus


Terhapuslah segra dosaku yang besar, Sejak ku terima Yesus
Reff : …..

Skarang harapan dan selamatku penuh, Sejak ku terima Yesus


Ku menuju ke sana, senang hatiku, Sejak ku terima Yesus
Reff : …..

Tersedia di surga tempat bagiku, Sejak ku terima Yesus


Ku meunju ke sana, senang hatiku, Sejak ku terima Yesus
Reff : …..

Firman Tuhan : Bp. Andre

Pujian Bersama :
SMUA BAIK

2
Dari semula tlah Kau tetapkan
Hidupku dalam tanganMu
Dalam rencanaMu Tuhan
Rencana indah tlah Kau siapkan
Bagi masa depanku Yang penuh harapan
Reff:
Smua baik smua baik
Apa yang tlah Kau perbuat didalam hidupku
Smua baik sungguh teramat baik
Kau jadikan hidupku berarti

DOA BAGI GEREJA INDUK

1. Kegiatan Gereja :
 Ibadah Minggu, 9 Januari 2022 dan Ibadah Doa, 12 Januari 2022
 Persekutuan PBI, WBI, PKMB dan PKRB
 TK Sakti :
- Pembina, Pengawas, Pengurus Yayasan ( Ketua, Sekretaris dan
Bendahara )
- Kepala Sekolah, Guru dan Karyawan
- Para murid dan wali murid
 PPA Sakti :
- Para Sponsor, para Menti dan orang tua, Koordinator, Staf Kantor,
Bapak/Ibu Mentor/Tutor dan Para Komisi
- Kegiatan PPA KU 3-8 tahun secara online
- Kegiata PPA KU 9-20 tahun secara offline di Gereja
 Sekolah Minggu :
- Bapak/Ibu Guru dalam mempersiapkan bahan ajar
- Kegiatan Kelas Pra Indria – Madya secara online
- Kegiatan Kelas Tunas Muda – Dewasa secara offline di Gereja
2. Kesehatan, kesejahteraan dan perlindunganTuhan bagi:
 Pdt. Yosia Wartono dan keluarga
 Pdt. Daniel Tatang Effendi dan keluarga
 Para Diakon ( Dkn. Y. Yudhi Sasmito, Dkn. dr. Franco Jesaya Welley,
Dkn. Agus Sudarmanto dan keluarga masing-masing )
 Pdm. Lulud Purnawan dan keluarga
 Anggota Panitia Perancang, Para pekerja Gereja, Bapak/Ibu Guru Sekolah
Minggu dan keluarga masing-masing

DOA BAGI GEREJA CABANG, BPW DAN TPW

1. Kesehatan, kesejahteraan, perlindungan dan berkat dari Tuhan bagi seluruh


anggota gereja Cabang, BPW, TPW
2. Kegiatan Gereja Cabang, BPW, TPW dan berjalan lancar dan semakin
bertumbuh dan berkembang
3. Program dan anggaran Gereja Cabang, BPW, TPW terpenuhi setiap bulan
4. Kesehatan, kesejahteraan dan perlindungan Tuhan bagi Para Gembala
Cabang, BPW, TPW dan keluarga masing-masing :
 Cab. Cakruk Tales ( Bp. Kasiyanto )
 Cab. Imanuel ( Dkn. Agus Sudarmanto )
 Cab. Melati
 Cab. Samaria ( Pdt. Hilkia Siburian ) Mendoakan juga untuk Ibu Herlina
Hilkia yang sedang hamil
 BPW Blabak ( Bp. Gideon Suwantah )
3
 TPW Pagak ( Bp. Suwon o)
 TPW Bogem dan TPW Selosari ( Pdm. Lulud Purnawan )
 GBI Paul Jaten ( Pdt. Agung Bowowasesa )

Pujian Bersama :
OH TUHAN PIMPINLAH LANGKAHKU

Oh Tuhan pimpinlah langkahku, Ku tak brani jalan sendiri


Serta-Mu itulah doaku, Ajar ku merendahkan diri

Menurut firman-Mu stiap hari, Jadi kan pelita dalam glap


Mencari domba yang sesat, Itulah kerinduan jiwaku

DOA PASTORAL DAN DOA BERKAT/PENUTUP


( Pdt. Yosia Wartono )

1. Kesehatan bagi para Lansia


2. Kesehatan dan pemulihan bagi yang sakit : Ibu Sumiati Soegito, Ibu Rameli,
Ibu Djoedi Anggono, dll
3. Kesehatan Ibu Hamil : Ibu Tina Arga, dr. Desy Gita, Ibu Diana Yonathan, Ibu
Niken Aditya
4. Anggota Gereja yang berulang tahun pada minggu ini
5. Anak-anak TK sampai SMA/SMK yang sudah mulai masuk sekolah
6. Para Mahasiswa yang sedang mengerjakan skripsi maupun tesis
7. Anak-anak yang bekerja ( di dalam/luarkota)
8. Para orang tua diberkati Tuhan dalam mencukupi kebutuhan rumah tangga
dan dalam membiayai anak-anak sekolah dan kuliah
9. Pergumulan Jemaat  Tuhan menolong dan membuka jalan
10. Seluruh Jemaat tercukupi kebutuhannya, diberkati Tuhan dalam kesehatan,
sukacita, sejahtera dan senantiasa dalam perlindungan Tuhan
11. Pertolongan dan berkat dari Tuhan bagi Jemaat yang bekerja harian
12. Pekerjaan, usaha, bisnis jemaat senantiasa berjalan lancar dan diberkati
Tuhan

Pujian Penutup :
BAPA TRIMA KASIH

Bapa trima kasih, Bapa trima kasih


Bapa di dalam surga Kubertrima kasih.
Amiin....

4
5

Anda mungkin juga menyukai