Anda di halaman 1dari 23

No.

: 003/TOD/JKTC/IX/2021 Jakarta, 12 September 2021


Lampiran : 1 ( satu )
Hal : Undangan

Kepada Yth,

……………………………………………
Di
Tempat

Salam Olahraga
Dalam upaya menjalin tali silaturahim dan pengembangan Pencak Silat pada masa
pandemic covid 19 yang belum berakhir dan untuk tetap eksis di masa pandemic
kompetisi Pencak Silat harus terus dilakukan dengan memanfaatkan teknologi.
Yayasan Teknologi Olahraga Digital ( TEKOLDI ) akan menyelenggarakan kegiatan
Jakarta Pencak Silat Nasional Championship ke-14 virtual tahun 2021. Kegiatan ini untuk
tetap menumbuhkan jiwa kreatif dan kompetitif siswa walau hanya di rumah saja selama
masa pembelajaran di era Covid-19. Dan kegiatan ini di laksanakan dalam rangka
memperingati Hari Lahir Sumpah Pemuda 93 tahun 2021.
Kejuaraan Pencak Silat Nasional JKTC14 diselenggarakan secara virtual Kegiatan akan di
selenggarakan pada tanggal 22 s.d 24 Oktober 2021, online via chanel & YouTube
EventSilat.
Sehubungan hal tersebut di atas, dengan hormat kami Yayasan Teknologi Olahraga
Digital, Mengundang Sekolah dan Perguruan Pencak Silat, agar Para Pesilatnya dapat
berpartisipasi pada kegiatan JAKARTA PENCAK SILAT NASIONAL CHAMPIONSHIP
KE-14 VIRTUAL. ( Proposal terlampir ).
Demikian surat Undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan partisipasinya Bapak
/Ibu/Sdr/i diucapkan terima kasih.

Hormat kami
Yayasan Teknologi Olahraga Digital
Ketua

Hanung Destantio, S.Pd


I. MAKSUD DAN TUJUAN
A. Maksud Kegiatan :
1. Sebagai tempat untuk berkreatif dan inovatif para olahragwan cabang olahraga
Pencak Silat pada masa Pandemi Covid-19.
2. Sebagai media promosi cabang olahraga Pencak Silat sebagai salah satu budaya
Indonesia dan agar lebih memasyarakatkan, disamping dapat melahirkan atlet
dan pesilat baru yang berprestasi di tingkat Nasional dan Internasional.
3. Meningkatkan motivasi untuk berolahraga dan mengasah kemampuan di tengah
pandemic covid-19.
4. Mengembangkan Olahraga Pencak Silat sebagai budaya bangsa melalui
Tournament Pencak Silat Virtual Piala Kemenpora
5. Dalam rangka pembinaan Pencak Silat Secara Kontinyu dan membudayakan di
masyarakat dengan menyelenggarakan kompetisi pencak silat secara virtual
sehingga tetap mendapatkan prestasi siswa/I sekolah pada mas pademic dan
memutus mata rantai penularan virus covid-19

B. Tujuan Kegiatan:
1. Sebagai ajang menyalurkan minat dan bakat para Pesilat dalam kondisi pademi
covid-19, dengan cara kreatif dan innovative dengan menampilkan kemempuan
keterampilan Pencak Silat dengan melalui video.
2. Meningkatkan kemampuan para pelatih dalam bidang teknologi, sehingga
memiliki dokumentasi para siswa/I peserta didiknya dalam berlatih Pencak Silat.
3. Tetap berkreasi dalam peningkatan prestasi di cabang olahraga Pencak Silat.

II. PROFIL KEGIATAN

A. Nama Kegiatan
Kejuaraan Pencak Silat Nasional JKTC 14 Virtual Tahun 2021 “Piala Kemenpora”
B. Tema
"Ukir Prestasi, Harumkan Negeri dan Warisan Budaya Lestari bersama Pencak Silat"
C. Pelaksanaan Kegiatan
Yayasan TEKNOLOGI Olahraga Digital ( TEKOLDI ) didukung oleh Kemenpora RI, PB
IPSI dan Pengprov IPSI DKI Jakarta
D. Waktu Kegiatan Penayangan Live youtube chanel eventsilat.com

TANGGAL KEGIATAN

22 & 24 Oktober 2021 Live Streaming Chanel Youtube EventSilat

E. Jadwal Pendaftaran, Pembuatan dan Pengiriman Video

NO TANGGAL KEGIATAN

1. 20 S.D 30 September Registrasi & Pendaftaran Online

Technical Meeting via Zoom


2. 3 Oktober 2021 Pukul 10:00 WIB

3. 4 s.d 9 Oktober 2021 Pembuatan /Rekaman Video

4. 5 s.d 15 Oktober 2021 Pengiriman Video Ke panitia via google form

5. 22 s.d 24 Oktober 2021 Live Streaming Chanel Youtube EventSilat


JAKARTA PENCAK SILAT NATIONAL CHAMPIONSHIP

F. Peserta & Persyaratan


a. Jakarta Pencak Silat Nasional Championship ke-14 Virtual ini terbuka untuk
peserta dari Utusan Sekolah, Perguruan Pencak Silat di Indonesia.
b. Jakarta Pencak Silat Nasional Championship ke-14 Virtual ini terbuka juga
untuk peserta dari Utusan Sekolah, Perguruan Pencak Silat di Negara
Internasional.
c. Kuota 1500 peserta
d. Golongan dan usia
1. Golongan Remaja/SMA - Usia di atas 14 s.d 18 th
2. Golongan Pra Remaja/SMP - Usia di atas 12 s.d 15 th
3. Usia Dini SD - Usia 7 s.d 13 th
e. Persyaratan :
Melampirkan melalui foto/scan saat pendaftaran online yang terdiri dari :
1. Pas Foto format terbaru, dengan background putih
2. Ijasah/akte kelahiran
3. Raport terakhir
G. KATEGORI PERTANDINGAN

1. Remaja/SMA/K ( Pemasalan )

Kategori Jurus

Putra Waktu Putri

Tunggal 3 menit Tunggal

Ganda Tangan Kosong 1.30 detik Ganda Tangan Kosong

Regu 3 menit Regu

2. Pra Remaja/SMP ( Pemasalan )

Kategori Jurus

Putra waktu Putri

Tunggal Tangan Kosong 1.20 detik Tunggal Tangan Kosong

Tunggal Senjata 1.40 detik Tunggal Senjata

Ganda Tangan Kosong 1.30 detik Ganda Tangan Kosong

Regu Jurus 5 s.d 12 2 menit Regu Jurus 5 s.d 12


3. Usia Dini SD ( Pemasalan )

KATEGORI JURUS

Putra waktu Putri

Single ( Jurus Tunggal Tangan Single ( Jurus Tunggal Tangan


1.20 detik
Kosong ) Kosong )

Ganda Tangan Kosong 1.30 detik Ganda Tangan Kosong

Regu Jurus 1 s.d 8 2 menit Regu Jurus 1 s.d 8

4. Semua golongan usia ( Pemasalan )

KATEGORI TANDING ( Battle Speed Challenge )

Putra Waktu Putri

SD 45 detik SD

SMP 1 menit SMP

SMA 1.15 detik SMA


H. BIAYA PENDAFTARAN

KATEGORI REMAJA/ PRA REMAJA/SMP USIA DINI / SD


SMA

Tunggal Full Rp 250.000

Regu Rp 300.000 Rp 275.000 Rp 275.000

Tunggal Tangan
Rp 200.000 Rp 200.000
Kosong

Tunggal Senjata Rp 200.000

Ganda Tangan Kosong Rp 250.000 Rp 250.000 Rp 250.000

Kategori Tanding
Rp 125.000 Rp 125.000 Rp 125.000
Battle Speed Challenge

I. KONTAK PERSONAL

Informasi dan Pendaftaran


1. Informasi Nasional : Fitri Arumdani 085894470950
2. Informasi Nasional : Tria Yuliyani 082213144940

( BETTLE SPEED CHALLENGE )


J. Proses Pendaftaran
III. Peraturan dan Sistem Pertandingan
Umum
1. Peraturan yang dipergunakan adalah peraturan pertandingan pencak silat hasil
keputusan Musyawarah Nasional XII tahun 2012 yang telah disempurnakan.
2. Peraturan menyesuaikan dan kreatifitas masa pandemic Covid 19 menggunakan system
pengiriman video dan penilaian oleh juri dan disiarkan dan disaksikan melalui live di
channel Youtube
Khusus
1. Kategori Tanding ( BETTLE SPEED CHALLENGE )
a. Bettle Speed Challenge :
Kategori yang menampilkan 2 ( dua ) orang Pesilat dari sudut yang berbeda via
virtual. Setiap Pesilat saling menghadapi target box/pecing melakukan serangan
menggunakan unsur serangan yaitu: tendangan / pukulan / mengena pada target
box/pecing menggunakan teknik bertanding, ketahanan stamina dan semangat
juang, dengan memanfaatkan kekayaan teknik serangan tangan dan kaki.
Ini Merupakan salah satu kompetisi virtual ( Kreatifitas masa pandemic covid 19 )
untuk kategori tanding cabang olahraga pencak silat yang di modifikasi,
pertandingan yang seharusnya dilakukan secara full body contact bisa dilakukan
dengan menunjukan kemampuan Speed/kecepatan serangan tangan kaki dengan
menggunakan target sasaran berupa target/box/pecing.
b. Kategori dan kelas pertandingan
Berdasarkan : Tinggi Badan, Berat Badan dan Usia dan tingkat sekolah
c. Perlengkapan Gelanggang dan Pertandingan
- Gelanggang bisa ukuran 8 x 8
- Bisa menggunakan matras dan tanpa matras
- Target tendangan dengan menggunakan Target Box/Pecing
d. Pakaian
Pesilat memakai pakaian Perguruan Pencak Silat,
e. Sistem dan Tahapan pertandingan.
- Pertandingan menggunakan sistem gugur.
- Tahapan pertandingan langsung Final ( Maksimal Bagan 2 ).
f. Babak pertandingan dan waktu.
- Untuk Usia dini/SD Video berdurasi 45 detik
- Untuk pra remaja dan Remaja ( SMP ) Video berdurasi 60 detik
- Untuk pra remaja dan Remaja ( SMP ) Video berdurasi 1 menit 15 detik
f. Pendamping pesilat
- Setiap pesilat khusus untuk kategori Tanding (BETTLE SPEED CHALLENGE) ,
didampingi oleh Pendamping Pesilat yang memegang target Box/pecing.
- Pakaian Pendamping Pesilat adalah pakaian Perguruan Pencak Silat dan
mengenakan sabuk sesuai tingkatan di Perguruan Pencak Silat.
g. Tata cara pertandingan.
- Persiapan Pesilat dan pendamping pesilat menghadap kamera dan memberi
hormat Pencak Silat/Hormat Perguruan Pencak Silat
- Aba-aba bersedia dari petugas merekam video, Pesilat dan Pendamping pesilat
berhadapan
- Aba-aba JKTC14 3,2,1 Gong/Mulai
- Selesai Melakukan serangan dan waktu selesai ditunjukan kekamera maka
rekaman video selesai.
h. Ketentuan teknik serangan /kekayaan teknik/gerak
- Tingkat SD Teknik Serangan yang di gunakan :
▪ Pukulan depan
▪ Tendangan Sabit
- Tingkat SMP Teknik Serangan yang di gunakan :
▪ Pukulan depan
▪ Tendangan Sabit
▪ Tendangan Lurus
- Tingkat SMA Teknik Serangan yang di gunakan :
▪ Pukulan depan
▪ Tendangan Sabit
▪ Tendangan Lurus
▪ Tendangan T
- Serangan dilakukan bergerak kedepan dengan jarak pergerakan masuk kedalam
frem kamera rekaman video tidak terpotong, lakukan bolak balik/berputar balik
lagi sampai waktu menyatakan selesai.
- Pelaksanaan perekaman video akan di kirim Tutorial virtual BETTLE SPEED
CHALLENGE
i. Aba-aba pertandingan
Aba-aba “MULAI/PLUIT” digunakan tiap pertandingan dimulai.
Aba-aba “ JKTC14 3,2,1 Mulai/Gong/Pluit
k. Larangan.
Larangan yang dinyatakan sebagai pelanggaran:
- Berhentik sejenak kemudian mulai lagi saat waktu pertandingan berjalan
l. Hukuman
Diberikan apabila pesilat melakukan pelanggaran berhenti sejenak dan dilanjutkan
kembali :
- Berhenti beberapa kali dalam pertandingaan akan dijumlah sesuai dengan
tingkat berhentinya sebagai pengurangan nilai.
- Diskualifikasi jika pesilat berhenti tidak dapat melanjutkan serangan kembali
kearah target.
- Video mengalami kerusakan dari mulai pengiriman oleh pelatih
m. Penilaian
Nilai Prestasi Teknik
- Nilai 1 Serangan dengan tangan yang masuk pada sasaran, tanpa terhalang
- Nilai 2 Serangan dengan kaki yang masuk pada sasaran, tanpa terhalang
- Nilai Kemantapan & Kekayaan Gerak yang mencakup unsur
1. Kekayaan gerak; sesuai dengan tingkatan SD, SMP dan SMA
2. Kemantapan tenaga dan stamina.
- Pemberian nilai antara 50 ( lima puluh ) s/d 60 ( enam puluh ) angka yang
dinilai secara total / terpadu diantara kedua unsur.
n. Nilai hukuman
Ketentuan nilai hukuman:
- Nilai - 1 ( kurang 1 ) diberikan bila pesilat berhenti 1 kali
- Nilai - 2 ( kurang 2 ) diberikan bila pesilat berhenti 2 kali
- Nilai - 5 ( kurang 5 ) diberikan bila pesilat berhenti lebih dari 3 kali
o. Penentuan dan pengumuman pemenang
- Pemenang adalah peserta yang mendapat nilai tertinggi untuk penampilannya
- Bila nilai sama, pemenangnya adalah peserta dengan jumlah nilai hukuman
terkecil.
- Bila nilai masih tetap sama, pemenangnya akan diundi oleh Ketua Pertandingan
disaksikan oleh Delegasi Teknik, Dewan Juri via online.
Pendamping Pesilat

Target serangan Box/Pecing Pakaian Pendamping pesilat

Keterampilan Teknik Tingkat SD

1. Serangan Tangan/Pukulan 2. Serangan Kaki Tendangan Sabit


Keterampilan Teknik Tingkat SMP

1. Pukulan 2. Tendangan Sabit

3. Tendangan Lurus
Keterampilan Teknik Tingkat SMA

1. Pukulan 2. Tendangan Sabit

3. Tendangan Lurus 4. Tendangan T


Serangan tangan tangan tidak sah
karena memegang target box/pecing

Serangan kaki tidak sah karena


menendang pinggir target
box/pecing

Perekaman video in door

Perekaman video out door


p. Tata Cara perekaman video
Kategori tanding ( BETTLE SPEED CHALLENGE )
1. Jarak antara atlet dan kamera 8 meter
2. Seluruh badan atlet dan pendamping pesilat terekam dalam gambar ( in
frame )
3. Video diambil dengan cara wide angel/landscape.
4. Di wajibkan menggunakan tripod
5. Aba-aba memulai serangan saat pelatih atau pemegang timer
menyebutkan aba-aba “JKTC14 Mulai/Tiupan Pluit”
6. Pelatih atau pendamping harus memegang stopwatch dan menyalakan
stopwatch bersamaan dengan mulai/peluit pelatih atau pendamping harus
menyebut henti/peluit bila waktu di stopwatch menunjukan 45 SD/60 detik
SMP dan SMA.
7. Video dikirim dengan minimal resolusi 720p
8. Video dikirimkan tanpa ada edit video (misalnya tulisan, cahaya atau
gerakan)

2. Kategori TGR
Sesuai Peraturan pertandingan pencak silat hasil keputusan Musyawarah Nasional XII
tahun 2012 yang telah diempurnakan.
1. Sistem dan Tahapan pertandingan. Tingkat SMA, SMP dan SD
- Pertandingan menggunakan sistem gugur.
- Tahapan pertandingan langsung Final ( Maksimal Bagan 3 ).
2. Gerakan Jurus Tunggal dan Beregu dapat berupa video yang direkam diluar area
dengan latar belakang tempat wisata daerah masing-masing (pencahayaan yang
baik dan tidak bias/backlight)
3. Posisi Atlet wajib dalam kondisi 100% posisi tubuh didalam layer dan posisi kamera
berada dalam posisi tengah (center), sesuaikan jarak kamera dengan atlet,
sehingga seluruh rangkaian gerak masuk dalam tampilan video (In frame) dan
statis (tidak ada zoom in/zoom out & kamera tidak mengikuti pergerakan atlet)
dengan menggunakan Tripod
4. Rekaman video harus dilakukan ketika atlet sudah dalam posisi menghadap ke
kamera sejak posisi awal.
5. Video dikirim dengan minimal resolusi 720p
6. Video dikirimkan tanpa ada edit video (misalnya tulisan, cahaya atau gerakan)
7. Anjuran 1 : Tinggi kamera sejajar dengan tinggi mata atlet (eye level)
8. Anjuran 2 : Layout kamera landscape
9. Tata cara pengiriman video
setiap atlet mengirim video 1 (satu) video pada setiap kategoti Tanding jurus
tunggal/Ganda/regu yang direkam sesuai dengan pendaftarannya, mendaftar dan
mengirim video via link Google form

IV. Hadiah
1. Peserta Juara mendapatkan medali dan sertifikat Juara sesuai dengan peringkat
prestasi juara 1,2 dan 3
2. Seluruh peserta mendapatkan sertifikat peserta yang terdaftar dalam kegiatan ini.
3. Piala Tim Terbaik I, II, III, tingkat Usia Dini/SD dengan ketentuan : berdasarkan
perolehan medali emas terbanyak.
4. Piala Tim Terbaik I, II, III, tingkat Pra Remaja/SMP, dengan ketentuan : berdasarkan
perolehan medali emas terbanyak.
5. Piala Tim Terbaik I, II, III, tingkat Remaja/SMA/K dengan ketentuan : berdasarkan
perolehan medali emas terbanyak.
6. Piala Tim Terbaik I, II, III, tingkat Perguruan Pencak Silat, dengan ketentuan :
berdasarkan perolehan medali emas terbanyak.
7. Piala Tim Favorit I, II, III, tingkat Usia Dini/SD dengan ketentuan : berdasarkan
jumlah peserta terbanyak dalam 1 tim yang didaftarkan.
8. Piala Tim Favorit I, II, III, tingkat Pra Remaja/SMP dengan ketentuan : berdasarkan
jumlah peserta terbanyak dalam 1 tim yang didaftarkan.
9. Piala Tim Favorit I, II, III, tingkat Remaja/SMA/K dengan ketentuan : berdasarkan
jumlah peserta terbanyak dalam 1 tim yang didaftarkan.
10. Piala Tim Favorit I, II, III, tingkat Perguruan Pencak Silat, dengan ketentuan :
berdasarkan jumlah peserta terbanyak dalam 1 tim yang didaftarkan.
VIII. PENUTUP
Hal-ahal lain yang belum tercakup pada proposal yang disampaikan akan disampaikan
pada saat pertemuan Teknik. Semoga Proposal kegiatan ini dapat diterima oleh seluruh
pihak yang terkait dan mendapatkan dukungan yang positif, baik secara moral maupun
meteriil.
sehingga Jakarta Pencak Silat Nasional Championship ke-14 Virtual tahun 2021 ini dapat
tersenggara dengan baik.
Atas kerjasamanya dan dukungannya, baik dari pemerintah, Masyarakat Pencak Silat dan
pihak swasta, kami ucapkan Terima Kasih.

Jakarta, 31 Agustus 2021

PANITIA
JAKARTA PENCAK SILAT NASIONAL CHAMPIONSHIP KE-14 VIRTUAL
TAHUN 2021

KETUA SEKRETARIS

Resty Nausanty, S.Pd Ady Prasetyo

Mengetahui
Yayasan Teknologi Olahraga Digital
Ketua

Hanung Destantio, S.Pd


Susunan Panitia

A. Pembina : Suseno BA
Yefi Triaji
B. Pengarah : H. Iskandar, M.Pd
Irul Trishima Atias, Sor
Bondan Wirawan, S.Pd
1. Pantia Inti
b. Ketua : Resty Nausanty, S.Pd
c. Manager Competition : Hanung Destantyo, S.Pd
d. Manager IT : Amalos Pribadi
e. Sekretaris : Ady Prasetyo
f. Bendahara : Eka Ardiana
g. Koordinator Bid Teknik : Rahmat Hidayat, M.Pd
h. Wk Koordinator Bid Teknik : Rizki Wahyuga V, S.Or
i. Koordinator Bid Acara : Fitri Arumdani
j. Wk Koordinator Bid Acara : Tria Yuliani, S.Or
k. Koordinator bid Umum : Faisal Umar
l. Koordinator Bid Konsumsi : Fitriani
m. Koordinator Bid Dokumentasi : Amin
n. Koordinator Bid Usaha dan Dana : Andriano Majid, S.Pd
o. Koordinator Bid Pendaftaran Online : Yudha Prasetya
2. Petugas Lapangan
a. Penanggung Jawab Gelanggang A : Zulfikri
b. Penanggung Jawab Gelanggang B : Gilang
c. Petugas Atlet Room : Rohtia
d. Petugas Anaouncer : Fatiha
e. Petugas Oprator Gel A : Nadia
f. Petugas Oprator Gel B : Setyanti
g. Petugas Prin Sertifikat : Rohtia
3. AKOMODASI : Sulaiman
4. KEBERSIHAN : Rizal

Anda mungkin juga menyukai