Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

GASAL TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Mata Kuliah : Pemrograman Web Enterprise


Prodi/Smt/Kelas : Sistem Informasi/ 7 /7FS
Hari/Tanggal : Rabu / 19 Januari 2022
Jadwal Webinar : 18.30 – 19.30 WIB
Batas akhir upload : 6. 30 (12 jam dari jadwal webinar)
Dosen : Team Dosen
1. Ibnu Hadi Sumitro

1. Buatlah Sistem Informasi E-Commerce berbasis Web dengan Kebutuhan 60 Points


Sebagai Berikut :
Halaman Deskripsi
Daftar Produk Halaman ini berisi daftar produk berupa Nama Produk,
Halaman Utama Gambar, dll yang ditampikan dengan menerapkan Halaman
(Pagination)
Detail Produk Halaman yang ditampilkan saat Pengguna (user) memilih salah satu
produk yang ditampilkan pada halaman Daftar Produk.
Keranjang Belanja Halaman yang berisi Produk-Produk yang akan dibeli oleh
Pengguna. Pada halaman ini boleh disertakan
tambah/kurangi Jumlah (Quantity) produk atau hapus
produk yang tidak jadi dibeli.
CheckOut Halaman ini berfungsi untuk memastikan pengguna (user) mengenai
Konfirmasi produk-produk yang akan dibeli. Dan akan tampil setelah user
(pengguna) melanjutkan proses dari halaman Keranjang Belanja.
Pemesanan Pada halaman ini boleh ditambahkan Pilihan Metode Pembayaran
seperti transfer Bank, Input Penerima, Alamat dan No Telepon/HP
Penerima, dan Pilihan Jasa Pengiriman.
Pemesanan Berhasil Halaman ini akan ditampilkan setelah Pengguna (user) menyetujui atau
mengisi Halaman CheckOut / Konfirmasi Pemesanan. Pada halaman
ini akan ditampilkan Produk-produk yang sudah dipesan oleh
Pengguna (user), beserta Nomor Invoice Pemesanan, Pada halaman
ini boleh ditampilkan juga Metode Pembayaran yang sudah dipilih,
Nama Penerima, Alamat dan No Telepon/HP Penerima yang sudah
diinput, dan Jasa Pengiriman yang sudah dipilih.

2. Buatlah Sistem Keanggotaan (Membership) untuk melengkapi soal Nomor 1, 40 Points


dengan kebutuhan sebagai berikut :
Halaman Pendaftaran Halaman ini berfungsi untuk Pengguna (user) melakukan Pendaftaran
Registrasi sebelum berbelanja. Pendaftaran dapat dilakukan dengan mengisi
Email, Nama Depan, Nama Belakang, Tanggal Lahir, Jenis
Kelamin, dan Kata Sandi.
Halaman Masuk Halaman ini berfungsi untuk Pengguna (user) melakukan Login. Jika
Login Pengguna (user) akan melakukan Konfirmasi Pemesanan, dan belum
login, maka halaman ini akan ditampilkan.
Halaman Lupa Kata Halaman ini berfungsi untuk mengirimkan tautan (link) ke
Sandi Email Pengguna (user) yang akan membantu untuk
Forgot Password memulihkan (recovery/reset) Kata Sandi (Password)
Halaman Ubah Kata Halaman ini berfungsi untuk Pengguna (user) melakukan pergantian
Sandi Kata Sandi (Password). Pada Halaman ini, Pengguna (user) harus
mengisi Kata Sandi Lama, Kata Sandi Baru dan Konfirmasi Kata
Change Password Sandi Baru.
Halaman Ubah Profil Halaman ini berfungsi untuk Pengguna (user) melakukan ubah profil
Change Profile seperti Nama Depan, Nama Belakang, Tanggal Lahir, dll.
Halaman Keluar Halaman ini berfungsi untuk Pengguna (user) logout. Setelah Logout,
Logout maka user akan diarahkan ke Halaman Utama.

Ketentuan:
- Wajib Menggunakan PHP Framework Codeigniter 3.x.
- Nama URL, Controllers, Models, Views, Assets, Images bebas.
- Diperbolehkan menggunakan Bootstrap, JQuery atau CSS / JavaScript Tools lainnya.
- Setiap Halaman di upload di FreeHosting (Localhost tidak akan dinilai).
- Ketik URL dan Sisipkan Screenshot dari Free Hosting untuk jawaban setiap soal diatas.
Simpan pada File Word atau PDF dengan format nama file Nim-nama-lengkap-kelas-
uas. Contoh 30812345-ibnu-hadi-sumitro-7xx-uas.
- Upload File Word atau PDF Jawaban ke Siakad dan e-learning.

Paraf
Tgl/Bln/Thn
Dosen ybs.
08 Koord./Kajur

11/01/2022 Ibnu Hadi Sumitro

Anda mungkin juga menyukai