Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa, karena atas
karunia-Nyalah kami dapat menyelesaikan makalah dengan judul “Pentingnya
Penerapan Disiplin Kerja Untuk Meningkatkan Kinerja Karyawan” tepat pada
waktunya.

Disiplin kerja merupakan kepatuhan karyawan terhadap seluruh aturan


yang ada di perusahaan tempat ia bekerja. Memiliki karyawan yang disiplin tentu
saja akan memberikan dampak yang signifikan kepada perusahaan.

Adapun tujuan dari penulisan makalah ini adalah untuk memenuhi tugas
dari Ibu Ida Ayu Inten Kusuma Dewi selaku Dosen dari Manajemen Sumber Daya
Manusia. Selain itu makalah ini bertujuan untuk menambah wawasan mengenai
pentingnya disiplin kerja bagi para pembaca dan juga bagi penulis.

Makalah ini saya akui masih banyak kekurangan karena pengalaman yang
saya miliki sangat kurang. Oleh karena itu saya harapkan kepada para pembaca
untuk memberikan masukan-masukan yang bersifat membangun untuk
kesempurnaan makalah ini.

Denpasar, 27 Januari 2021

Penyusun

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .............................................................................. i

DAFTAR ISI ............................................................................................ ii

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latara Belakang .................................................................................. 1

1.2 Rumusan Masalah .............................................................................. 2

1.3 Tujuan ................................................................................................. 2

BAB 2 PEMBAHASAN

2.1 Pengertian Disiplin Kerja ................................................................... 3

2.2 Aspek – Aspek Dalam Disiplin Kerja ................................................. 5

2.3 Faktor Yang Memepengaruhi Disiplin Kerja ..................................... 6

2.4 Pengaruh Disi[lin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan ....................... 7

2.5 Upaya Yang Dilakukan Perusahaan Untuk Meningkatkan

Disiplin kerja ....................................................................................... 9


BAB 3 PENUTUP

3.1 Kesimpulan ....................................................................................... 11

3.2 Saran ................................................................................................. 11

Daftar Pustaka

ii

Anda mungkin juga menyukai