Anda di halaman 1dari 3

1.

FILM : ALANGKAH LUCUNYA NEGERI INI


Film ini secara umum menceritakan tentang permasalahan sosial yang dihadapi pada era sekarang.Film ini menyajikan mengenai
cerita kehidupan sekelompok anak kecil jalanan yang menjadi pencopet untuk memenuhi dan mencukupi kebutuhan
hidupnya.Disisi lain problematika sulitnya mencari pekerjaan juga disajikan dalam film ini,tentang banyaknya sarjana yang baru
lulus terkena PHK dan tidak mendapat pekerjaan yang menggambarkan sekali kehidupan pada masa sekarang.
Secara ringkasnya film ini bercerita tentang sekelompok pencopet cilik yang bekerja untuk menyambung hidup,dan seorang
pemuda bernama Muluk yang merupakan lulusan sarjana dan terkena PHK karena tekanan dari beberapa pihak.Kemudian
pemuda itu dan sekelompok anak kecil pencopet tadi bekerja sama untuk mengelola keuangan dan mengubah konsep pikir
mencari uang secara halah perlahan.Memang cukup sulit untuk melakukannya,Pemuda bernama muluk tersebut juga memberi
pengajaran tentang kewarganegaraan dan kpd para pencopet.Adaptasi berjalan dengan baik,namun muncul konflik lain Ketika
orang tua pemuda itu mengetahui pekerjaan anaknya yang sebenarnya,kemudian mereka merasa kecewa karena anaknya yang
menjadi harapnya mendapat gaji yang tidak halal.Stelah terjadi pertikaian yang cukup rumit para pemuda sepakat unruk berhenti
dari pekerjaan mereka dan mengubahnya menjadi suatu hal yang baru yaitu mengasong yang dinilai mencari rejeki lebih halal.

Dari film diatas kemudian muncul berbagai konflik yang terjadi,


1.Mencopet untuk makan
Mencopet adalah kegiatan yang salah, karena mengambil tanpa ijin harta orang lain. Namun tidak dapat disalahkan secara utuh,
karena pada film ini mereka hanya bisa mencopet, sehingga jika mereka tidak mencopet sama saja mereka bunuh diri secara
perlahan karena tidak berpenghasilan dan tidak ada yang menanggung.
2.Mendidik dibayar dgn Uang dari hasil copet
Mendidik seseorang adalah perbuatan yang amat terpuji, karena ilmu yang bermanafaat merupakan salah satu dari 3 amalan yang
tanpa henti mengalir. Namun konflik pada film ini terjadi karena para pendidik digaji dengan uang hasil copet sehingga tidak
dapat dibenarkan juga.

Kemudian ditinjau dari sisi kewarganegaraan dalam hal ini adalah etika ada beberapa hal yang bisa disoroti
Antara lain
1.pada saat anak-anak pencopet berbicara kepada org yg lbh tua seperti lebih suka membentak dan bicara kasar.
2. Boss dari pencopet juga menunjukkan sifat yang tidak layak, Dia memberi pengarahan kepada anak-anak pencopet dengan
cara mengamuk serta membentak
3. Boss pencopet melakukan tindak kekerasan seperti menampar, memukul salah seorang anak pada saat menjelaskan perbedaan
koruptor dan pencopet.
4. Pengajaran ilmu yang sesat. Si Boss mengarahkan anak-anak pencopet agar bisa menimba ilmu dari Muluk agar kedepannya
masa depan mereka bagus dan bisa menjadi koruptor yang dapat merampas harta masyarakat dengan hasil nominal yang lebih
besar dari perampok.

Seperti yang sudah dipaparkan tadi bahwa film ini menyajikan permasalahan sosial yang menggambarkan keadaan era sekarang.

2.Film Making Babies = Genectically Correct

Pada zaman serba teknologi ini masyarakat di dunia telah dimanjakan dengan kemudahan teknologi dari segala aspek.
Baik dari hal-hal yang bersifat dunia sampai kepada hal-hal yg dpt dilakukan oleh kekuatan tertentu sunatullah.Salah satunya
adalah hal yang awalnya sangat mustahil dan diluar batas logis pikir manusia,yaitu teknologi rekaya genetika yang disajikan
dalam film ini.
Film Making babies genectically coretct membahas tentang 2 pasangan yang melakukan manipulasi genetic,
Kasus pertama dilakukan oleh keluarga Freedman.Dimana anak laki2 nya yg bernama jack menderita suatu penyakit langka yaitu
antrofi otot tulang belakang yg disebabkan oleh gen yg diturunkan.Freedman ingin mempunyai anak lagi,tetapi pembuahan alami
akan menghasilkan anak dengan jenis penyakit yang sama.maka dari itu mereka melakukan manipulasi genetika untuk
mendapatkan bayi yang sehat.
Kasus kedua,yaitu menceritakan tentang pasangan orang tua Jack dan Lisa Nash,memiliki anak perempuan bernama molly dan
akan meninggal pada usia ke 8 jika tidak mendapat pengganti sumsum tulang karena menderita anemia falconi.kemudian Ibunya
yaitu Ny Nash menjalankan program stimulasi hormon untuk menciptakan embrio yg sehat dan memiliki sumsum tulang yg
identic dengan Molly.Dengan harapan bahwa sumsum tulang tsb dapat menyelamatkan nyawa molly.

Film ini kemudian menimbulkan pro dan kontra dari berbagai pihak.
Pihak yang pro seperti tokoh ilmuwan menganggap ini sebagai hal penyelamatan medis,dan pekembangan teknologi genetika
Juga menguntungkan bagi para pasangan dengan uang dan ekonomi mendukung untuk mendesain bayi sesuai yang mereka
inginkan,seperti warna kulit,jenis kelamin,kepintaran,dan kekebalan thd penyakit.
Kontra
Sperti yg dilansir dalam berita New York Times bahwa banyak mahasiswa etika dan aktifis moral di USA menentang hal ini.
Mereka menganggap bahwa praktik tersebut menjadikan manusia sebagai alat percobaan teknologi untuk kepentingan org2
tertentu saja.Selain itu,Praktik2 tsb melanggar kebebasan anak2 yg belum lahir.Mereka tidak pernah menyetujui perubahan dalam
kode genetic mereka.

Kesimpulannya
Perkembangan teknologi yg semakin pesat sekarang ini belum semuanya dapat mendartangkan manfaat yang baik.Banyak hal-
hal yang bertentang terhadap budaya-budaya juga agama. Dalam proses rekayasa genetik perlu diperhatikan pada tujuan
prosesnya,Karena hal tersebut akan berkaitan dengan bagaimana hukum pelaksanaanya.Menimbang dampak baik dan
buruknya,tidak menyalahgunakan teknologi ini untuk kepentingan semata namun lebih kepada kemaslahatan bersama.

Anda mungkin juga menyukai