Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA

Menginstal Aplikasi Ardunino dan Proteus

Sinta Nuriah (1906100)

Informatika “C”

Tanggal Percobaan : 22 Maret 2020

IFRWP2123 - Praktikum Fisika

Teknik Informatika STTG-Garut

Abstrak  Penjelasaan Arduino


Arduino adalah pengendali mikro
Telah dilakukan praktikum tentang Instal
single-board yang bersifat open-
Aplikasi Arduino dan Proteus, pada tanggal
source, diturunkan dari Wiring
22 Maret 2020, fakultas teknik informatika.
platform, dirancang untuk
Paktikum ini bertujuan agar kita dapat
memudahkan penggunaan elektronik
mengetahui cara untuk menggunakan
dalam berbagai bidang. Hardwarenya
aplikasi Arduino dan Proteus. Praktikum ini
memiliki prosesor Atmel AVR dan
dilakukan dengan cara menginstal aplikasi
softwarenya memiliki bahasa
lalu membuat sebuah program dan
pemrograman sendiri. Saat ini
rangkaian. Hasil dari praktikum ini
Arduino sangat populer di seluruh
menunjukan kita bisa membuat sebuah
dunia. Banyak pemula yang belajar
rangkaian yang sudah ditugaskan.
mengenal robotika dan elektronika
1. Pendahuluan lewat Arduino karena mudah
Modul ini memilki fungsi untuk dipelajari. Tapi tidak hanya pemula,
mengenali Aplikasi Arduino Dan para hobbyist atau profesional pun
Proteus. Tujuan yang akan dilakukan ikut senang mengembangkan
adalah aplikasi elektronik menggunakan
a. Mengistal Aplikasi Arduino. Bahasa yang dipakai dalam
b. Memahi bagaimana cara Arduino bukan assembler yang
membuat program relatif sulit, tetapi bahasa C yang
c. Memahami cara membuat disederhanakan dengan bantuan
rangkaian pustaka-pustaka (libraries) Arduino.
2. Pengenalan Aplikasi Arduino dan Arduino juga menyederhanakan
Proteus proses bekerja dengan
Sebelum kita melakukan mikrokontroler, sekaligus
penginstalan alangkah baiknya kita menawarkan berbagai macam
harus mengetahui apa itu arduino kelebihan antara lain:
dan proteus.
 Murah – Papan (perangkat menggunakan koneksi USB
keras) Arduino biasanya type A to To type B. Sama
dijual relatif murah seperti yang digunakan pada
USB printer.
 Sederhana dan mudah
pemrogramannya – Perlu b. Arduino Due
diketahui bahwa lingkungan Berbeda dengan saudaranya,
pemrograman di Arduino Arduino Due tidak
mudah digunakan untuk menggunakan ATMEGA,
pemula melainkan dengan chip yang
lebih tinggi ARM Cortex
 Perangkat lunaknya Open
CPU. Memiliki 54 I/O pin
Source – Perangkat lunak digital dan 12 pin input
Arduino IDE dipublikasikan analog. Untuk
sebagai Open Source, pemprogramannya
tersedia bagi para pemrogram menggunakan Micro USB,
berpengalaman untuk terdapat pada beberapa
pengembangan lebih lanjut. handphone.
 Perangkat kerasnya Open c. Arduino Mega
Source – Perangkat keras Mirip dengan Arduino Uno,
Arduino berbasis sama-sama menggunakan
mikrokontroler ATMEGA8, USB type A to B untuk
ATMEGA168, pemprogramannya. Tetapi
ATMEGA328 dan Arduino Mega, menggunakan
Chip yang lebih tinggi
ATMEGA1280 (yang terbaru ATMEGA2560. Dan tentu
ATMEGA2560). saja untuk Pin I/O Digital dan
pin input Analognya lebih
Jenis – jenis Arduino banyak dari Uno.
d. Arduino Leonardo.
a. Arduino Uno
Bisa dibilang Leonardo
Jenis yang ini adalah yang
adalah saudara kembar dari
paling banyak digunakan.
Uno. Dari mulai jumlah pin
Terutama untuk pemula
I/O digital dan pin input
sangat disarankan untuk
Analognya sama. Hanya pada
menggunakan Arduino Uno.
Leonardo menggunakan
Banyak sekali referensi yang
Micro USB untuk
membahas Arduino Uno.
pemprogramannya.
Versi yang terakhir adalah
Arduino Uno R3 (Revisi 3), e. Arduino Fio
menggunakan ATMEGA328 Bentuknya lebih unik,
sebagai Microcontrollernya, terutama untuk socketnya.
memiliki 14 pin I/O digital Walau jumlah pin I/O digital
dan 6 pin input analog. Untuk dan input analognya sama
pemprograman cukup dengan uno dan leonardo,
tapi Fio memiliki Socket pin I/O digital dan 12 pin
XBee. XBee membuat Fio input analog.
dapat dipakai untuk
j. Arduino Ethernet
keperluan projek yang
berhubungan dengan Ini arduino yang sudah
wireless. dilengkapi dengan fasilitas
ethernet. Membuat Arduino
f. Arduino Lilypad kamu dapat berhubungan
Bentuknya yang melingkar melalui jaringan LAN pada
membuat Lilypad dapat komputer. Untuk fasilitas
dipakai untuk membuat pada Pin I/O Digital dan
projek unik. Seperti membuat Input Analognya sama
amor iron man misalkan. dengan Uno.
Hanya versi lamanya
k. Arduino Esplora
menggunakan ATMEGA168,
tapi masih cukup untuk Rekomendasi bagi kamu
membuat satu projek keren. yang mau membuat gadget
Dengan 14 pin I/O digital, sepeti Smartphone, karena
dan 6 pin input analognya. sudah dilengkapi dengan
Joystick, button, dan
g. Arduino Nano sebagainya. Kamu hanya
Sepertinya namanya, Nano perlu tambahkan LCD, untuk
yang berukulan kecil dan lebih mempercantik Esplora.
sangat sederhana ini,
l. Arduino Robot
menyimpan banyak fasilitas.
Sudah dilengkapi dengan Ini adalah paket komplit dari
FTDI untuk pemograman Arduino yang sudah
lewat Micro USB. 14 Pin I/O berbentuk robot. Sudah
Digital, dan 8 Pin input dilengkapi dengan LCD,
Analog (lebih banyak dari Speaker, Roda, Sensor
Uno). Dan ada yang Infrared, dan semua yang
menggunakan ATMEGA168, kamu butuhkan untuk robot
atau ATMEGA328. sudah ada pada Arduino ini.
h. Arduino Mini
Fasilitasnya sama dengan  Langkah – langkah Instalasi
yang dimiliki Nano. Hanya Software Arduino
tidak dilengkapi dengan 1. Download file Arduino Setelah
Micro USB untuk terdownload, buka file download
pemograman. Dan ukurannya lalu ada zip Arduino setelah itu
hanya 30 mm x 18 mm saja. langsung extrack here
i. Arduino Micro
Ukurannya lebih panjang dari
Nano dan Mini. Karena
memang fasilitasnya lebih
banyak yaitu; memiliki 20
5. Aplikasi siap untuk digunakan

2. Tunggu hingga proses extrack


selesai.

 Penjelasan Proteus
Software Proteus adalah sebuah
software yang digunakan untuk
mendesain PCB yang juga
3. Setelah selesai file yang sudah di dilengkapi dengan simulasi PSpice
extrack , lalu pilih file Arduino pada level skematik sebelum
kemudian install rangkaian skematik di-upgrade ke
PCB untuk memastikan PCB dapat
berfungsi dengan semestinya.
Proteus mengkombinasikan program
ISIS untuk membuat skematik desain
rangkaian dengan program ARES
untuk membuat layout PCB dari
skematik yang dibuat. ISIS disini
bukanlah ISIS yang merupakan
kumpulan teroris namun digunakan
4. Tunggu hingga teristal sebagai program untuk perancangan
dan pendidikan, sedangkan ARES
atau disebut juga Advanced Routing
and Editing Software digunakan
untuk membuat modul layout PCB.
8. Mendukung pembuatan PCB
yang di-update secara langsung
Fitur-fitur dari Proteus yaitu:
dari program ISIS ke program
pembuat PCB-ARES.
1. Memiliki kemampuan untuk
mensimulasikan hasil rancangan
 Langkah-langkah Instalasi Aplikasi
baik digital maupun analog
Proteus
maupun gabungan keduanya.
1. Pertama buka aplikasi
2. Mendukung instrumen-instrumen
proteus 8
virtual seperti voltmeter,
ammeter, osciloscope, logic
analyser, dan masih banyak lagi.
3. Memiliki model-
model peripheral yang interactiv
e seperti LED, tampilan LCD,
RS232, dan berbagai
jenis library lainnya.
4. Memiliki kemampuan 2. Setelah itu muncul seperti ini,
menampilkan berbagi jenis lalu klik” Next”
analisis secara grafis
seperti transient, frekuensi, noise,
distorsi, AC dan DC, dan masih
banyak lagi.
5. Mendukung simulasi berbagai
jenis microcontroller.
6. Mendukung berbagai jenis
komponen-komponen analog.
7. Mendukung open
architecture sehingga pengguna 3. Beri checklist pada tulisan “I
dapat memasukkan program accept terms of agreement”
seperti C++/ Arduino untuk kemuadian klik “Next”
keperluan simulasi.
6. Klik “browse For Key File”

7. Buka folder “uses” kemudian


4. Kemudian pilih “Use a
pilih “License.ixk” lalu klik
locally instaaled license key”
“open”
kemudian klik “Next”

8. kemudian klik “Install”

5. Setelah itu muncul gambar


seperti ini kemudian klik
“Next”

9. Klik “Yes”
10. Setelah itu klik “Close”

13. Maka akan munculah proses


Instal

11. Setelah itu akan muncul


gambar seperti di bawah ini,
kemudian “Next”

14. Proses install selesai “ jangan


dulu membuka proteus secara
langsung, tapi kamu harus
close terlebih dahulu

12. Pilih “Tyipical”

15. Copy folder “BIN dan


MODELS” yang berada di
folder Download
 Tampilan Aplikasi yang akan
digunakan.
Lalu copy kan di “Labcenter
Electronis” kemudian pilih “replace”

3. Kesimpulan
Setelah pengcopy.an
Aplikasi arduino dan proteus sangat
bagus untuk teman-teman yang
pemula karena sangat mudah
menggunaannya dan sangat simple.
Dengan aplikasi ini kita dapat
belajar dengan mudah untuk
membuat suatu rangkaian.
16. Aplikasi akan siap digunakan
 Gambar tampilan pertama pada 4. Daftar pustaka
proteuse 8 https://www.arduino.cc/en/main/soft
ware
file:///C:/Users/3%5Eone/Downloads/
Micro.rar
https://www.immersa-
lab.com/software-proteus-beserta-
fitur-fiturnya.htm
https://id.wikipedia.org/wiki/Proteus
https://id.wikipedia.org/wiki/Arduino

Anda mungkin juga menyukai