Anda di halaman 1dari 7

Laporan Pertanggung Jawaban

Bidang Kewirausahaan
Periode 2017-2018

1.PENDAHULUAN
Segala puji bagi Allah SWT, Rabb seluruhnya alam, yang senantiasa memberikan
kasih saying kepada seluruh makhluknya. Sholawat serta salam semoga senantiasa
terlimpah kepada Nabi Muhammad SAW, Serta sahabat dan keluarganya.

Alhamdulillah pada akhirnya kami telah melaksanakan kegiatan Program Kerja


Bidang Kewirausahaan PR.IPM.SMP Muhammadiyah 2 Cileungsi. Program Kerja ini
dilaksanakan di SMP Muhammadiyah 2 Cileungsi, bertempat di Kampus C Perguruan
Muhammadiyah Cileungsi, kami telah melaksanakan Program Kerja tersebut dengan baik
walaupun masih banyak terdapat kekurangan.

Kami berharap dengan adanya Program Kerja ini dapat menggali potensi siswa dan
mengembangkan potensi siswa SMP Muhammadiyah 2 Cileungsi Aamiin.

Adapun Laporan Pertanggung Jawaban ini kami buat dengan susunan sebagai berikut :

 Pendahuluan
 Program Kerja
 Laporan Program Kerja
 Harapan atau Saran
 Penutupan
Laporan Pertanggung Jawaban
Bidang Kewirausahaan
Periode 2017-2018

2.KONDISI OBJEKTIF

 Kondisi Internal

Sidang Pleno I

Tanggal 27 Februari 2018, Di Kampus C

Menghasilkan struktur seperti di bawah ini :

Ketua Bidang : Yusuf Yustisio

Sekretaris Bidang : Dea Amanda

Anggota : - Diah Widi Anita

- Shafa Husnun

- Bambang Sismoko Sulistyo

- Rifqi Anwar Maulana

- Nakita Sakhra Darmawan

- Fitriah Salsabila Zahra

- Frisma Verga Sagita

- Lidya Latifah

- Intan Aprilia

- Meila Sevira
Laporan Pertanggung Jawaban
Bidang Kewirausahaan
Periode 2017-2018

Sidang Pleno II

Tanggal 24 Oktober 2018, Di Kampus C

Menghasilkan struktur seperti dibawah ini :

Ketua Bidang : Yusuf Yustisio

Sekeretaris Bidang : Dea Amanda

Anggota : - Diah Widi Anita

- Shafa Husnun

- Bambang Sismoko Sulistyo

- Rifqi Anwar Maulana

- Nakita Sakhra Darmawan

- Fitriah Salsabila Zahra

- Frisma Verga Sagita

- Lidya Latifah

- Intan Aprilia

- Meila Sevira
Laporan Pertanggung Jawaban
Bidang Kewirausahaan
Periode 2017-2018

 Kondisi Eksternal

Pengaruh
Selama kami menjabat, kami memberi pengaruh, yaitu :

 Mengembangkan potensi dalam wirausaha atau jual beli

Hambatan
Hambatan yang kami dapatkan selama menjabat di bidang ini, yaitu :

 Kurangnya koordinasi antar anggota bidang


 Kurangnya komunikasi dengan bidang lain

Dukungan
Kami mendapatkan beberapa dukungan, yaitu :

 Dukungan dari PC.IPM,Guru,dan dari Kawan-kawan PR.IPM SMPM 2


Cileungsi

3.PROGRAM KERJA
Realisasi Program Kerja

 Terealilasi
Alhamdulilah kami selaku tim kewirausahaan
Mampu membuat tim kewirausahaan untuk kedepanya ,
Dan begitu pun akan terus berlangsung .
 Tidak Terealisasi
Bermiatan untuk mambuka KOPERASI, namun kami tidak dapat
mengusahaakannya.
Laporan Pertanggung Jawaban
Bidang Kewirausahaan
Periode 2017-2018

Mengetahui,

Ketua Bidang, Sekretaris Bidang,

Yusuf Yustisio Dea Amanda

NBA. - NBA. –
Laporan Pertanggung Jawaban
Bidang Kewirausahaan
Periode 2017-2018

No Nama Program Keterangan Waktu Pelaksanaan


1 Bazar Makanan Terealisasi Pensi Perpisahan Kelas 9

2 Jualan Terealisasi Bulan September Minggu


Ke 2
3 Buka Bersama Terealisasi Bulan Ramadhan

4 Wirausaha dalam kegiatan Tidak Terealisasi Setiap Hari


KOPERASI
Laporan Pertanggung Jawaban
Bidang Kewirausahaan
Periode 2017-2018

4.LAPORAN PROGRAM KERJA

“TERLAMPIR”

5.HARAPAN atau SARAN


Harapan kami untuk penerus kami selanjutnya semoga dapat menjalankan semua
program-program kerja yang telah ada dengan baik, tercukupinya fasilitas-fasilitas untuk
program kerja dan menjaga fasilitas yang sudah diberikan oleh pihak sekolah.

Saran untuk kedepannya semoga bidang kewirausahaan ini menjadi sukses dan
lancar untuk kedepannya.

6.PENUTUPAN
Demikianlah laporan ini kami susun, semoga dapat di terima dan bermanfaat bagi
semua pihak. Kritik dan Saran yang Konstruktif sangatlah kami harapkan untuk perbaikan
di masa depan sehingga dapat Meminimalisir kesalahan sebelumnya yang pernah kami
lakukan sehingga dapat mengadakan acara yang lebih sempurna yang dapat memajukan
SMP Muhammadiyah 2 Cileungsi.

Nuun Wal Qolami Wamaa Yasthuruun.

Cileungsi, 12 November 2018

Anda mungkin juga menyukai