Anda di halaman 1dari 42

Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Kunci Jawaban
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Tema 7. Kebersamaan

Subtema 1. Kebersamaan di Rumah

Pendamping Pembelajaran 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :


 Mengidentifikasi isi dongeng dari teks lisan
 Menceritakan kembali isi dongeng yang didengarkan secara lisan

1. Kura-kura dan tupai


2. Karena menurut Tupai, Kura-Kura adalah hewan paling lambat dan Tupai juga
tidak menyukai sifat Kura-Kura yang terlalu sering menasihatinya.
3. Kura-Kura mengambil apel-apel yang terjatuh di kolam
4. Tupai meminta maaf kepada Kura-Kura karena tidak mendengarkan nasihat dari
Kura-Kura
5. (Siswa diminta memberikan pendapat mengenai sifat yang dimiliki oleh Tupai
dan Kura-Kura)

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :


 Menentukan pecahan ½ berdasarkan gambar
 Menyajikan pecahan ½ yang bersesuaian dengan bagian dari kesatuan
berdasarkan gambar

1. Berilah tanda (centang) untuk gambar yang menyatakan pecahan ½ !

a. b.

2. (Siswa diminta untuk mewarnai satu perdua bagian dari setiap gambar!)

Muatan SBdP KD 3.2 dan 4.2 :


 Menjelaskan perbedaan bunyi kuat dan bunyi lemah
 Membunyikan bunyi kuat dan bunyi lemah

1. Tulis jawabanmu di bawah gambar!


a. Bunyi kuat
b. Bunyi kuat
1
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

c. Bunyi lemah
2. (Siswa diminta untuk menuliskan 5 bunyi yang ada disekitarnya dan menentukan
apakah termasuk bunyi kuat atau bunyi lemah)
3. (Siswa diminta untuk menuliskan 2 bunyi kuat dan lemah yang dihasilkan
menggunakan alat di sekitarnya)

Pendamping Pembelajaran 2

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :


 Mengidentifikasi perbedaan ciri tubuh teman di sekolah
 Menyajikan hasil pengamatan individu teman sekolah (ciri tubuh)
1.
No. Ciri Tubuh Jonas Made
1 Memiliki tubuh yang lebih tinggi 
2 Memiliki rambut keriting 

2. (Siswa diminta untuk menulis perbedaan ciri-ciri tubuhnya dan tubuh teman
sebelahnya)

3. (Siswa diminta memberikan pendapat jika siswa mengalami situasi a dan b)

Pendamping Pembelajaran 3
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Menjelaskan isi fabel


 Menceritakan kembali isi fabel secara tertulis

1. Kelinci dan keong


2. Ke perkemahan
3. Karena Keong lama sekali jalannya
4. Keong tidak merasa kesal atau marah terhadap kelinci
5. (Siswa diminta untuk menuliskan kembali isi fabel tersebut dengan bahasa
siswa sendiri)

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan pecahan ⅓ berdasarkan gambar


 Menyajikan pecahan ⅓ yang bersesuaian dengan bagian dari
keseluruhan berdasarkan gambar

1. Berilah tanda (centang) untuk gambar yang menyatakan pecahan ⅓!


2.

d.

2
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

3. (Siswa diminta untuk mewarnai satu pertiga bagian dari setiap gambar)

Pendamping Pembelajaran 4

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3

 Mengidentifikasi keberagaman agama berdasarkan gambar


 Menjelaskan sikap dalam menghadapi perbedaan agama

1. Pasangkan gambar dengan keterangan yang sesuai!


Masjid
Tempat ibadah umat
beragama Hindu

Gereja
Tempat ibadah umat
beragama Islam

Gereja
Tempat ibadah umat
beragama Buddha

Pura
Tempat ibadah umat
beragama Katolik

Wihara
Tempat ibadah umat
beragama Konghucu

Kelenteng
Tempat ibadah umat
beragama Kristen
Protestan

3
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

2. (Siswa diminta menjelaskan sikap jika mengalami situasi a dan b)

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Menentukan isi fabel dari teks lisan


 Menceritakan kembali isi cerita fabel

1. Kawanan semut pergi ke halaman untuk mengambil makanan


2. Karena Belalang tidak suka melihat kekompakan Semut
3. Belalang meletakkan ranting di tengah jalan yang akan dilalui kawanan Semut
4. Ketua Semut memutuskan untuk kembali ke jalan sebelumnya dan
memerintahkan kawanannya untuk bersama-sama mencari temannya yang
tersesat
5. Bijaksana dan peduli terhadap anggota kawanan Semut

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan pecahan ¼ berdasarkan gambar


 Menyajikan pecahan ¼ yang bersesuaian dengan bagian dari
keseluruhan berdasarkan gambar

1. Berilah tanda (centang) untuk gambar yang menyatakan pecahan ¼!

b.

c.

d.
2. (Siswa diminta untuk mewarnai satu perempat bagian dari setiap gambar)

4
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 6

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan pecahan sebagai bagian dari keseluruhan


 Menyajikan pecahan yang bersesuai dengan sebagian dari keseluruhan
berdasarkan gambar

1. 4 butir
2. 5 butir
3. 4 buku
4. 10 batang
5. 4 butir

Latihan Soal Subtema 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8

1. C. gajah
2. Minum airnya
3. Bajo
4. Bajo dan Jirah bekerja sama dengan Bajo naik di kepala Jirah
5. Bekerja sama

Muatan PPKn KD 3.3

1. Berteman dengan rukun


2. Berteman dengan rukun
3.
No. Agama Tempat Ibadah Hari Besar
1 Islam Masjid Hari Raya Idul Fitri, Hari Raya Idul
Adha, Tahun Baru Hijriah, Isra
Mi’raj
2 Kristen Gereja Hari Natal, Hari Jumat Agung,
Protestan Hari Paskah, Kenaikan Isa
Almasih
3 Katolik Gereja Hari Natal, Hari Jumat Agung,
Hari Paskah, Kenaikan Isa
Almasih
4 Hindu Pura Hari Nyepi, Hari Saraswati, Hari
Pagerwesi
5 Buddha Wihara Hari Waisak, Hari Asadha, Hari
Kathina
6 Konghucu Kelenteng Tahun Baru Imlek, Cap Go Meh

5
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

4.

No. Ciri Tubuh Dedi Jonas


1 Memiliki tubuh yang lebih tinggi 
2 Memiliki rambut keriting 
3 Memiliki kulit hitam 

Muatan Matematika KD 3.7

1. C. ¼

2. A.
3. ⅓
4. 4 cangkir

5. A. B. C.

Muatan SBdP KD 3.2


1. B. kuat
2. Kentongan
3. Berjalan
4. (Siswa diminta menuliskan 5 contoh bunyi yang ada disekitar dan
menentukan mana yang merupakan bunyi kuat dan mana yang bunyi lemah)

6
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Subtema 2. Kebersamaan di Sekolah

Pendamping Pembelajaran 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Menjelaskan isi fabel dari teks lisan


 Menceritakan kembali isi fabel secara lisan

1. Puba si beruang, Bana si kera, dan Ruri si burung nuri


2. Karena sebentar lagi musim dingin akan datang
3. Puba si beruang
4. Karena Puba si beruang masih mengantuk

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan nilai pecahan sesuai gambar


 Menyajikan pecahan dengan gambar

1.

2.

3.

4.

7
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan SBdP KD 3.3 dan 4.3 :


 Menjelaskan gerak dasar tari kupu-kupu
 Mempraktikan gerak dasar tari kupu-kupu

1. (Siswa diminta untuk menjelaskan gerakan dasar tari kupu-kupu


menggunakan bahasanya sendiri)
2. (Siswa diminta untuk mempraktikkan gerak dasar tari kupu-kupu)

Pendamping Pembelajaran 2
Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :

 Mengidentifikasi karakteristik individu teman di sekolah


 Mengelompokkan nama siswa berdasarkan karakteristik individu teman
di sekolah
1. (Siswa diminta untuk membentuk 2 kelompok; 1 kelompok putra dan 1
kelompok putri)
2. (Siswa diminta untuk menuliskan nama-nama siswa berdasarkan
kelompoknya dalam tabel)

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Menjelaskan isi dongeng (fabel) dari teks lisan


 Mengaitkan isi dongeng (fabel) dengan kehidupan sehari-hari
 Menceritakan kembali isi dongeng

1. Bana si kera
2. Di hutan
3. Puba bersedih karena hanya bisa membawa sedikit makanan dari hutan
4. (Siswa diminta untuk menceritakan kembali fabel tersebut menggunakan
kalimat diri sendiri)
5. Bana membagikan makanannya kepada Puba karena kasihan melihat Puba
Kelaparan

Pendamping Pembelajaran 3
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9 :

 Mengidentifikasi kata sapaan dalam dongeng lisan


 Menirukan kata sapaan secara lisan

Kata sapaan dalam fabel tersebut adalah Bana, Puba, dan Ruri

8
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menjelaskan pecahan sebagai bagian dari keseluruhan


 Menuliskan pecahan sebagai bagian dari keseluruhan

1. 4 ; 1 ; ¼
2. 3 ; 1; ⅓
3. 2 ; 1 ; ½

Pendamping Pembelajaran 4

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9 :

 Mengidentifikasi kata sapaan dari dongeng lisan


 Menuliskan kata sapaan dalam dongeng dengan ejaan yang benar

1. (Siswa dimintamemberi garis bawah pada kalimat yang menggunakan kata


sapaan pada fabel)
2. (Siswa diminta untuk menyalin kata sapaan pada fabel dalam buku tugas
siswa)
3. (Siswa diminta membuat kalimat baru menggunakan kata-kata sapaan
tersebut)

Muatan Mtematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menyatakan pecahan sebagai bagian dari keseluruhan

1. Nyatakan bagian siswa yang memakai topi dalam bentuk pecahan!


a. ½
b. ⅓
c. ¼
2. ⅓

Pendamping Pembelajaran 5

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :

 Menjelaskan hasil pengamatan tentang keragaman teman di sekolah


 Menyajikan hasil pengamatan tentang karakteristik individu teman di
sekolah (perbedaan kesukaan)
1. Membagi makanannya ke Lani
2. Menghargai perbedaan tersebut
3. (Siswa diminta untuk menceritakan pengalamannya ketika beristirahat di
sekolah bersama teman)

9
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

4. (Siswa diminta mengumpulkan data makanan dan minuman kesukaan 5


temannya dan menuliskan dalam bentuk tabel di buku tugas)

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Mengidentifikasi isi fabel (berisi kata sapaan) dari teks bergambar


 Mengaitkan isi dongeng (fabel) tentang hidup rukun dengan kehidupan
sehari-hari
 Menceritakan kembali isi dongeng (fabel) secara lisan
1. Biasanya fabel dilengkapi dengan gambar
Hal-hal yang harus diperhatikan pada fabel yang bergambar adalah sebagai
berikut :
a. Gambar hewan yang terdapat dalam gambar
b. Kegiatan yang dilakukan dalam gambar
c. Ekspresi atau raut wajah hewan dalam gambar
d. Urutan cerita sesuai gambar
2. Perhatikan gambar-gambar berikut
a. (Siswa diminta membuat kalimat berdasarkan setiap gambar)
b. (Siswa diminta menyusun kalimat-kalimat tersebut sesuai gambar)
c. Saling membantu

Latihan Soal Subtema 2

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8

1. A. kera
2. C. mandi
3. Mandi di sungai
4. (Siswa diminta menulis 2 contoh kata sapaan)
5. (Siswa diminta menuliskan 2 kalimat yang berisi kata sapaan pada fabel
“Kera yang Malas Mandi”)

Muatan Matematika KD 3.7

1. C. ¼
2. B.
3. ¼

4.

10
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

5.
Muatan SBdP KD 3.3

1. A. berjalan dan berputar


2. A. Ibu Sud

3. A.
4. Selendang
5. Gerakan tangan keatas, dan ke bawah, seperti kupu-kupu yang sedang
terbang
Muatan PPKn KD 3.3

1. C. tidak memaksakan makanan kesukaan kepada teman


2. A. Toba
3. Menggambar, menyanyi, dan menari
4. Menggambar
5. 3 orang

11
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Subtema 3. Kebersamaan di Tempat Bermain

Pendamping Pembelajaran 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Menemukan informasi dalam fabel

1. Di perkebunan
2. Sekelompok tikus tanah
3. Menegur sekelompok tikus tanah dengan sopan
4. Ketua Doni meminta maaf dan menjelaskan tujuan mereka membuat lubang

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan pecahan sebagai bagian dari kesatuan


 Menyatakan pecahan sebagai bagian dari kesatuan
1. 2;½
2. 3;⅓
3. 4;¼

Pendamping Pembelajaran 2

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :

 Mengidentifikasi karakteristik individu teman di sekolah (tinggi badan


dan berat badan)
 Mengelompokkan siswa berdasarkan tinggi badan
 Mengelompokkan siswa berdasarkan berat badan

1. Kerjakan sesuai perintah!


a. (Siswa diminta secara bergiliran untuk mengukur tinggi badan dan berat
badan)
b. (Siswa diminta untuk mencatat tinggi badan dan berat badan)
c. (Siswa diminta membuat kelompok yang terdiri atas 6 sampai 8 siswa dan
mencatat nama siswa, tinggi badan, dan berat badan pada tabel)
d. (Siswa diminta untuk membuat kelompok berdasarkan tinggi badan)
e. (Siswa diminta untuk membuat kelompok berdasarkan berat badan)
2. Lengkapi kalimat berikut dengan jawaban yang tepat!
a. Tidak menghalangi pandangan Made
b. membantu

12
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 3

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Mengidentifikasikan peristiwa dalam fabel

1. Kakek Kambing tersebut sudah tua dan sakit-sakitan


2. Karena Kambing Muda merasa rumput segar lebih bermanfaat untuk kambing
muda
3. Setelah berjalan menjauh dari rombongan kambing muda ia akhirnya tertidur
di bawah pohon rindang. Suara kicauan burung membangunkan Kakek
Kambing dan ia terkejut ketika melihat di depannya padang rumput yang tak
kalah segar dan luas
4. Rombongan serigala
5. Kakek Kambing memaafkan kambing muda dan mereka akhirnya merumput
bersama

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :

 Mengidentifikasi kegiatan kesukaan teman saat istirahat di sekolah


 Menulis hasil pengamatan tentang karakteristik individu teman di
sekolah

1. Isilah dengan jawaban yang tepat!


a. Istirahat
b. Perpustakaan
c. Harus menghargai perbedaan tersebut
2. (Siswa diminta untuk menulis kegiatan yang siswa sukai di sekolah)
3. Menolak ajakan tersebut dengan sopan

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan pecahan sebagai bagian dari sekelompok benda


 Menyatakan pecahan sebagai bagian dari sekelompok benda

1. ½
2. ⅓
3. ¼

13
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 4

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9 :

 Mengidentifikasikan tokoh yang menggunakan kata sapaan dalam tabel


 Menemukan kata sapaan dalam tabel
 Menulis kata sapaan yang terdapat di dalam fabel

1. Kakek Kambing dan Kambing Muda


2. (Siswa diminta untuk menuliskan kalimat-kalimat yang berisi kata sapaan
dalam kutipan fabel tersebut pada buku tugas)

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menemukan nilai pecahan dari sekelompok objek


 Menyatakan pecahan yang bersesuaian dengan bagian dari sekumpulan
objek

1. ½
2. ⅓
3. ¼

Pendamping Pembelajaran 5

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :

 Mengidentifikasi keberagaman agama di sekolah


1.
No. Agama Tempat Ibadah Hari Besar
1 Islam Masjid Hari Raya Idul Fitri, Hari Raya Idul
Adha, Tahun Baru Hijriah, Isra
Mi’raj
2 Kristen Gereja Hari Natal, Hari Jumat Agung,
Protestan Hari Paskah, Kenaikan Isa
Almasih
3 Katolik Gereja Hari Natal, Hari Jumat Agung,
Hari Paskah, Kenaikan Isa
Almasih
4 Hindu Pura Hari Nyepi, Hari Saraswati, Hari
Pagerwesi
5 Buddha Wihara Hari Waisak, Hari Asadha, Hari
Kathina
6 Konghucu Kelenteng Tahun Baru Imlek, Cap Go Meh

2. (Siswa diminta menulis contoh hari besar agama yang siswa anut)

14
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9 :

 Menjelaskan kata sapaan dalam dongeng


 Menulis kalimat yang berisi kata sapaan

1. Ciki dan Ciko, Nara, Jini, Kori


2. Sepasang Orang Utan bernama Ciki dan Ciko, Nara si Kakaktua, Jini si
jerapah, dan Kori si gajah
3. Mereka adalah kakak beradik dengan Ciko sebagai kakaknya. Mereka hidup
dengan rukun bersama hewan-hewan taman nasional lainnya, seperti Nara si
Kakaktua, Jini si jerapah, dan Kori si gajah

Pendamping Pembelajaran 6

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9 :

 Menentukan kata sapaan dalam kehidupan sehari-hari


 Menulis kalimat percakapan dengan kata sapaan
1. (Siswa diminta untuk membuat tiga kalimat menggunakan nama teman dan
panggilan kepada guru)
2. (Siswa diminta untuk membuat sebuah percakapan menggunakan kalimat-
kalimat tersebut)

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan pecahan dari sekumpulan objek


 Menyatakan pecahan dari sekumpulan objek

1. ⅓
2. ½
3. ½
4. ¼

Latihan Soal Subtema 3

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8

1. Semut dan Laba-Laba


2. Semut
3. Sebagai sesame makhluk hidup harus saling tolong-menolong
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9

4. Semut dan Laba-Laba

15
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

5. (Siswa diminta untuk menuliskan kalimat sapaan menggunakan kata sapaan


tersebut)
Muatan Matematika KD 3.7

1. C.
2. ½
3. ¼
4. ¼
5. (Siswa diminta untuk mewarnai gambar sehingga dapat dinyatakan dengan
pecahan ⅓)

Muatan SBdP KD 3.1


1. Kertas gambar, pensil, penghapus, dan pewarna
2. Tinggi
3. Tanah liat
4. Plastisin dan alas (karton, plastik, atau kardus bekas)

Muatan PPKn KD 3.3

1. C. memberikan dukungan
2. B. menghormatinya
3. Menjauhi
4. Rukun
5. Menghargai perbedaan tersebut

16
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Subtema 4. Kebersamaan di Tempat Wisata

Pendamping Pembelajaran 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8 dan 4.8 :

 Menjelaskan isi fabel


 Menceritakan kembali isi fabel

1. Ya, karena cerita “Tupai dan Lebah” memiliki ciri-ciri fabel


2. Lebah yang sedang mencari makanan di pohon, namun diusir oleh Tupai
karena khawatir rumahnya bisa rusak
3. Di pohon
4. Bunga
5. (Siswa diminta untuk memberikan pendapat tentang tokoh Tupai dan Lebah)
6. Tupai menyesali perbuatannya dan ia pun pergi ke sarang lebah untuk
bertemu lebah yang dahulu pernah diusirnya. Saat bertemu Lebah itu, tanpa
ragu Tupai langsung meminta maaf dan berjanji tidak akan mengulangi
perbuatannya lagi. Lebah pun memaafkan Tupai
7. (Siswa diminta untuk menceritakan hasil diskusi di depan kelas secara
bergiliran dengan percaya diri)

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menentukan nilai pecahan sesuai gambar


 Menyatakan pecahan yang bersesuaian dengan gambar

1. Isilah bagian rumpang dengan pecahan yang tepat!


a. ½ ; ½
b. ⅓ ; ⅓ ; ⅓
c. ¼ ; ¼ ; ¼
2. Lingkarilah pecahan yang tepat sesuai gambar!
a. ¼
b. ½
c. ⅓

Muatan SBdP KD 3.1 dan 4.1 :

 Menjelaskan bahan alam untuk membuat hiasan


 Membuat hiasan dari bahan alam

1. Bahan yang berasal dari alam


2. (Siswa diminta menuliskan contoh bahan alam di sekitar dan menjelaskan
cara mendapatkannya)
3. Daun
4. (Siswa diminta untuk membuat hiasan dari salah satu gambar pada soal
nomor 3 dengan menggunakan bahan alam di sekitar)

17
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 2

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9

 Mengidentifikasi fabel yang berisi kata sapaan


 Menuliskan kata sapaan yang terdapat di dalam fabel

1. Fabel dengan judul “Tupai dan Lebah”


2. Tupai dan Lebah
3.
No. Kata Sapaan Tokoh yang Mengucapkan
1 Tupai Lebah
2 Lebah Tupai
4. Lengkapi kalimat berikut!
a. Lebah
b. Tupai

Pendamping Pembelajaran 3

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menuliskan pecahan dalam sekelompok benda


 Menyatakan pecahan dari sekelompok benda

1. 4 jeruk
2. 5 mangga
3. 3 salak

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :

 Menjelaskan keberagaman tempat wisata kesukaan teman di sekolah


 Menuliskan hasil pengamatan tentang keberagaman tempat wisata
kesukaan teman di sekolah

1. (Siswa diminta untuk bertanya pada teman sebelahnya untuk menjawab soal-
soal)
2. Jawablah pertanyaan !
a. Sikap Jonas sebaiknya mendengarkan cerita Beni
Alasan jawaban: menghargai Beni
b. Sikap Lani sebaiknya menerima hasil pemungutan suara
c. Alasan jawaban : menghargai pilihan teman di sekolah

18
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9 :

 Menentukan kata sapaan dalam dongeng secara tertulis


 Menuliskan kalimat yang mengandung kata sapaan

(Siswa diminta untuk membaca cuplikan fabel dan menuliskan kalimat-kalimat


yang mengandung kata sapaan dari fabel tersebut)

Pendamping Pembelajaran 4

Muatan PPKn KD 3.3 dan 4.3 :

 Menentukan daerah asal suku bangsa di Indonesia


 Menjelaskan sikap terhadap keberagaman suku bangsa
 Menuliskan hasil pengamatan tentang keberagaman suku bangsa teman
di sekolah

1. Lengkapi kalimat berikut!


a. Karo
b. Papua
c. Badui
d. Bugis
e. Flores
2. (Siswa diminta untuk memberikan pendapatnya ke soal-soal)

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9 dan 4.9 :

 Menjelaskan kata sapaan daam cerita


 Menulis kalimat menggunakan kata sapaan

1. Semut dan Belalang


2. (Siswa diminta untuk membuat kalimat menggunakan kata sapaan sesuai
jawaban pada soal nomor 1)

Pendamping Pembelajaran 6

Muatan Matematika KD 3.7 dan 4.7 :

 Menyelesaikan soal cerita tentang pecahan

1. 5 bungkus
2. 4 butir
3. 3 batang

19
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Latihan Soal Subtema 4

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8

1. Cici tidak bisa berenang


2. Hutan
3. Rangi mengajak Cici untuk membuat rakit
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9

4. Ci
5. Rangi ; Ci

Muatan Matematika KD 3.7

1. A. 6 ekor
2. 4
3. ¼
4. 5
5. Tentukan:
a. 12 butir
b. 8 butir
c. 6 butir

Muatan SBdP KD 3.1

1. Daun
2. Lem
3. Cangkang kerang
4. Bahan alam adalah bahan yang berasal dari alam. Contohnya, daun,
cangkang kerang, tanah liat
Bahan buatan adalah bahan yang disintetiskan/dibuat oleh manusia.
Contohnya, plastik, botol

Muatan PPKn KD 3.3

1. Danau Toba, Candi Borobudur, Gunung Bromo, dan lain-lain


2. (Siswa diminta untuk menuliskan tempat wisata kegemarannya dan
memberikan alasan menyukai tempat wisata tersebut)

20
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Tema 8. Keselamatan di Rumah dan Perjalanan

Subtema 1. Aturan Keselamatan di Rumah

Pendamping Pembelajaran 1
Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam


 Menyatakan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam

1. Lengkapi !
a. 2 ; 12 ; dua
b. 9 ; 12 ; Sembilan
2. Bacalah !
a. Pukul lima
b. Pukul sepuluh
c. Pukul dua belas

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menuliskan kalimat dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital


 Mengidentifikasi aturan penggunaan huruf kapital

1. Bersyukur
2. Berdoa
3. Beribadah
4. Yang Maha Kuasa
5. Tuhan Yang Maha Esa

Muatan SBdP KD 3.2 dan 4.2 :

 Menyanyikan lagu “Kasih Ibu”


 Menentukan kuat dan lemah tekanan nada dalam lagu
1. (Siswa diminta untuk menyanyikan lagu “Kasih Ibu”)
2. (Siswa diminta untuk memberi tanda • pada tekanan kuat dan tanda – pada
tekanan lemah)
3. (Siswa diminta untuk meminta teman sebelahnya mengoreksi hasil kerja
siswa)
4. (Siswa diminta untuk menampilkan kembali nyanyian siswa di depan kelas
sesuai dengan tanda yang sudah siswa tulis)

21
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 2

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Mengidentifikasi kegiatan bermain yang menujukkan persatuan dalam


keberagaman
 Menuliskan pengalaman melakukan kegiatan bermain yang
menunjukkan persatuan dalam keberagaman

1. Perhatikan gambar di samping!


a. Bola kasti
b. Sikap saling menghargai dan saling menghormati antara teman harus
dipelihara agar terwujud persatuan
2. Tuliskan !
a. (Siswa diminta untuk menuliskan satu kegiatan bermain bersama teman
yang pernah siswa lakukan)
b. (Siswa dimnta untuk menuliskan aturan permainan tersebut)
c. (Siswa diminta untuk menuliskan sikap yang harus dipelihara agar
permainan dapat berjalan dengan baik)
d. (Siswa diminta untuk menjelaskan jawaban tentang sikap yang dapat
mewujudkan persatuan dalam keberagaman)

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Mengidentifikasi aturan penggunaan huruf kapital


 Menuliskan nama diri menggunakan huruf kapital

1. (Siswa diminta untuk menuliskan nama lima temannya di kelas)


2. (Siswa diminta untuk menuliskan kalimat menggunakan nama temannya
tersebut)
3. (Siswa diminta untuk menuliskan kalimatnya di buku tugas)
4. (Siswa diminta untuk membacakan kalimat yang siswa buat di depan kelas
dengan percaya diri)

Pendamping Pembelajaran 3

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Mengidentifikasi aturan penggunaan tanda titik dalam kalimat


 Menuliskan kembali kalimat-kalimat sesuai penggunaan tanda titik (.)

1. Ayah mengantarkan Jonas ke sekolah menggunakan sepeda motor.


2. Kakak Ridwan membantu Bagas mengerjakan pekerjaan rumah.
3. Kakak menasihati adik agar tidak bermain saat hujan.
4. Ibu meminta Lani untuk mengambilkan minum di meja.

22
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan SBdP KD 3.2 dan 4.2 :

 Menyanyikan lagu sesuai panjang dan pendek nada


 Mengidentifikasi panjang pendek bunyi dalam lagu

(Siswa diminta untuk menyanyikan lagu “Satu-Satu Aku Sayang Ibu” dengan
teman sekelas)

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam


 Menyatukan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam

1. Enam
2. Satu
3. Dua belas
4. Lima
5. Sembilan

Pendamping Pembelajaran 4

Mautan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menuliskan teks percakapan dengan menyebutkan aturan penggunaan


huruf kapital
 Mengidentifikasi penggunaan huruf kapital pada teks percakapan
 Menuliskan teks percakapan dengan menyebutkan aturan penggunaan
tanda titik

1. Tuliskan kembali !
Komang : Lan, ayo kita bermain congklak di selasar
Lani : Ayo, kita bermain congklak
Komang : Kamu membantu aku membawakan papan dan aku membawa
biji congklaknya
Lani : Siap, Komang tetapi sebelum mulai kita suten dulu, ya
Komang : Tentu saja, Lan
Lani : Nanti yang memenangkan suten akan mulai terlebih dahulu
2. (Siswa diminta untuk memperhatikan kegiatan pada gambar dan setelah itu,
mengerjakan soal-soalnya)

23
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menuliskan tanda waktu berdasarkan gambar


 Menentukan tanda waktu berdasarkan gambar

1.

Pukul 02.00 Pukul 07.00 Pukul 08.00 Pukul 11.00

2.
a. Lima
b. Sepuluh

Pendamping Pembelajaran 5

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Mengidentifikasi aturan penggunaan tanda Tanya


 Membuat kalimat Tanya berdasarkan gambar

1. (Siswa diminta untuk membuat paling sedikit tiga kalimat tanya yang sesuai
dengan kegiatann dalam gambar)
2. (Siswa diminta untuk menyampaikan kalimat tanya yang telah siswa buat di
depan kelas)

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Menuliskan sikap yang menunjukkan persatuan dalam keberagaman


 Menuliskan pengalaman melakukan kegiatan mencerminkan persatuan
dalam keberagaman

1. Lengkapi !
a. Egois ; tujuan bersama untuk memenangkan permainan tidak dapat
tercapai
b. Bekerja sama
c. Sportif ; merusak persatuan
2. (Siswa diminta untuk menceritakan satu contoh pengalaman siswa saat
berolahraga yang mencerminkan persatuan dalam keberagaman)

24
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 6

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menuliskan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam


 Menentukan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam

1. Tuliskan !
a. 07.00
b. 14.00
c. 17.00
d. 20.00
2. Isilah !
a. 16.00
b. 18.00
c. 19.00
d. 13.00
e. 23.00
3. (Siswa diminta untuk membuat jadwal kegiatan sehari-hari menggunakan
tanda waktu 24 jam)

Latihan Soal Subtema 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10

1. C. Dedi mengajak teman-teman untuk berdoa kepada Tuhan


2. B. Yang Maha Esa
3. Akhir kalimat
4. Kapan
5. (Siswa diminta untuk membuat kalimat tanya menggunakan kata apa, siapa,
atau kapan)

Muatan Matematika KD 3.6

1. C. 04.00
2. B. 14.00
3. 22.00
4. (Siswa diminta untuk menuliskan waktu tidurnya dalam waktu 24 jam)
5. Tuliskan!
a. 08.00
b. 20.00

Muatan PPKn KD 3.4

1. Sikap sportif
2. Tujuan bersama untuk memenangkan permainan tidak dapat tercapai
25
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

3. Berbagi
4. Meminta maaf kepada Dedi
5. Sepak bola, bola kasti, kucing jongkok
Muatan SBdP KD 3.2

1. A. awal
2. Dua
3. Ditiup
4. │2.1│

26
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Subtema 2. Menjaga Keselamatan di Rumah


Pendamping Pembelajaran 1

Muatan SBdP KD 3.3 dan 4.3 :

 Meniru gerak kegiatan sehari-hari dalam tari

(Siswa diminta untuk membuat kelompok dengan 4 teman dan mempraktikkan


gerak menyapu secara berkelompok)

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan lama suatu kegiatan


 Menyatukan lama suatu kegiatan

1. 3 jam = 180 menit


2. 3 jam = 180 menit
3. 5 jam = 300 menit

Pendamping Pembelajaran 2

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan penggunaan huruf kapital pada nama diri


 Menuliskan nama diri dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital

1. (Siswa diminta untuk menulis nama diri setiap anggota keluarga siswa)
2. (Siswa diminta untuk menulis nama diri empat orang teman di sekitarnya)
3. (Siswa diminta untuk menukar hasil pekerjaan dengan teman sebelah dan
memeriksa hasil pekerjaan teman)

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Mengidentifikasi sikap yang diterapkan agar terwujud persatuan dalam


keberagaman dengan teman di sekolah
 Menceritakan pengalaman melakukan kegiatan dengan memperhatikan
sikap untuk mewujudkan persatuan dalam keberagaman

1. Harus saling bekerja sama agar dapat mewujudkan persatuan dalam


keberagaman ketika melakukan kerja bakti di kelas
2. (Siswa diminta untuk menceritakan pengalaman melaksanakan kerja bakti di
kelas)

27
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 3
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Mengidentifikasi penggunaan tanda titik pada penulisan waktu


 Menggunakan tanda titik pada penulisan waktu

1. 21.00
2. 07.00
3. 06.00
4. 14.00

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan waktu selesainya suatu kegiatan

1. Lengkapi !
a. 09.00
b. 14.00
c. 20.00
d. 21.00
2. Pukul 17.00
3. Pukul 16.00

Pendamping Pembelajaran 4

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Mengidentifikasi penggunaan tanda titik dalam kalimat


 Menulis tanda titik dalam kalimat dengan benar

1. Perbaiki !
a. Dedi berangkat sekolah pukul 07.00.
b. Jonas pergi bermain bersama Bagas.
c. Pukul 20.45 Fitri tidur.
2. (Siswa diminta untuk menulis lima kalimat tentang tugas-tugas sekolah
dengan memperhatikan aturan penggunaan tanda titik)

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan waktu mulai suatu kegiatan


1. Lengkapi !
No. Waktu Mulai Lama Kegiatan Waktu Selesai
1 12.00 2 jam Pukul 14.00
2 06.00 3 jam Pukul 09.00
3 01.00 5 jam Pukul 06.00

28
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

2. Jawablah !
a. Pukul 07.00
b. Pukul 11.00
c. Pukul 09.00

Pendamping Pembelajaran 6

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menentukan aturan penggunaan tanda tanya


 Membuat kalimat tanya
 Menulis tanda tanya dalam kalimat dengan benar

1. (Siswa diminta untuk memperhatikan gambar di samping dengan seksama)


2. (Siswa diminta untuk membuat pertanyaan yang sesuai dengan peristiwa
yang terjadi pada gambar tersebut)
3. (Siswa diminta untuk menyampaikan pertanyaan yang telah siswa buat di
depan kelas dengan lafal dan intonasi yang sesuai)

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Menyebutkan sikap yang dapat mewujudkan persatuan dalam


keberagaman dengan teman sekolah
 Menceritakan pengalaman melakukan kegiatan dengan memperhatikan
sikap untuk mewujudkan persatuan dalam keberagaman

1. Menegur sikap Fitri


2. Menegur tindakan Made
3. (Siswa diminta untuk menjawab pertanyaan sesuai dengan pengalaman
siswa)

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menggambar tanda waktu pada jam

(Siswa diminta untuk melengkapi dafar tabel sesuai dengan kegiatan siswa
sehari-hari)

Latihan Soal Subtema 2

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10

1. C. Nama : Riandi Wiharmaja


Tempat, Tanggal Lahir : Jakarta, 9 Januari 2008
2. Adi berangkat sekolah pukul 06.15.

29
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

3. Nama diri, tempat lahir, bulan, alamat rumah


4. Apa, dimana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
5. (Siswa diminta untuk membuat tiga kalimat tanya yang sesuai dengan
gambar tersebut)
Muatan Matematika KD 3.6

1. B. 1 jam = 60 menit
2. 120
3. 22.00
4. Tentukan !
a. 03.00
b. 09.00
5. (Siswa diminta untuk melengkapi gambar jam dan soal sesuai dengan
kegiatan siswa sehari-hari)

Muatan PPKn KD 3.4

1. Lebih cepat
2. Menegur tindakan Made
3. Rukun
4. Sportif, tidak curang, tidak menyela giliran
5. Curang, menuduh teman ketika kalah, menyela giliran

Muatan SBdP KD 3.3

1. Mengelap jendela
2. Menyapu ke samping kanan dan kiri
3. Pianika
4. Macam-macam pola lantai :
- Pola lantai bentuk huruf “V”
- Pola lantai lurus ke samping
- Pola lantai lurus ke depan
- Pola lantai bentuk lingkaran

30
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Subtema 3. Aturan Keselamatan di Jalan


Pendamping Pembelajaran 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menentukan aturan penggunaan huruf kapital pada nama orang


 Menulis teks dengan menggunakan huruf kapital

1. Lani berdoa kepada Tuhan sebelum tidur.


2. Pak guru mengingatkan siswa untuk bersyukur kepada Tuhan atas anugerah
yang telah diberikan.
3. Keterampilan yang kita miliki adalah anugerah Tuhan Yang Maha Pengasih.
4. Pemandangan alam yang indah merupakan anugerah Yang Maha Kuasa.
5. Made selalu berdoa kepada Tuhan untuk kesehatan orang tuanya.

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan kesetaraan satuan waktu (minggu dan hari)

1. Isilah !
a. 14
b. 35
c. 42
d. 63
2. Jawablah !
a. 14 hari
b. 56 hari

Pendamping Pembelajaran 2

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Menjelaskan kegiatan yang mencerminkan persatuan di sekolah


 Menyajikan hasil pengamatan tentang kegiatan yang mencerminkan
persatuan di sekolah
1. B. bekerja sama dan membagi tugas secara adil
Alasan jawaban : agar pekerjaan kelompoknya dapat cepat selesai dengan
hasil yang baik
2. B. membantu Fitri mengangkat kursi
Alasan jawaban : agar pekerjaan menjadi lebih ringan
3. B. ikut memainkan angklung sesuai aba-aba
Alasan jawaban : menghargai alat music dari suku yang berbeda

31
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan aturan penggunaan huruf kapital di dalam teks


 Menulis teks dengan menggunakan huruf kapital

1. Made duduk di depan rumah.


2. Peristiwa Tsunami pernah terjadi di Aceh.
3. “Ayo mandi,” kata ibu.
4. Kakak menari tari Pendet.
5. Paman pulang kampong pada bulan Juni.
6. Lani berwisata ke kota Bandung.
7. Jonas berwisata ke museum Fatahilla di Jakarta.
8. Dedi dan Made membeli alat tulis di koperasi sejahtera.

Pendamping Pembelajaran 3

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan aturan penggunaan tanda titik pada singkatan nama orang


 Menuliskan singkatan nama orang dengan memperhatikan aturan
penggunaan tanda titik

1. Rumah Ani terletak di Jalan M. Nasir


2. SD Tunas terletak di Jalan M.H. Thamrin
3. Rumah Dodi terletak di Jalan M.H. Thamrin
4. Lapangan terletak di Jalan A. Yani
5. Balai Kota terletak di Jalan A. Yani
6. Kantor polisi terletak di Jalan M. Nasir
7. Puskesmas terletak di Jalan M. Nasir

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Mengubah satuan hari menjadi minggu

1. Isilah !
a. 2
b. 4
c. 5
d. 6
e. 7
f. 9
2. Jawablah !
a. 1 minggu
b. 2 minggu

32
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 4
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan aturan penggunaan tanda titik dalam kalimat


 Menuliskan teks dengan memperhatikan aturan penggunaan tanda titik

1. Dokter Sinta memeriksa Dedi di ruangannya.


2. Ibu membelikanku alat tulis seperti buku, pensil, dan penggaris.
3. Ayah membeli 1.000 butir paku di took.
4. Kakak menjual sepatunya seharga Rp. 100.000.
5. Aku tinggal di Jalan M. Juanda.

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan konvensi waktu (hari-minggu)


 Menyatakan waktu kegiatan (hari, tanggal, bulan, dan tahun)

1. Rabu tanggal 13 Desember 2017


2. Sabtu tanggal 2 Desember 2017
3. Jumat tanggal 24 November 2017

Pendamping Pembelajaran 5

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Menjelaskan kegiatan yang menunjukkan persatuan dalam keberagaman


 Menceritakan pengalaman melakukan kegiatan yang menunjukkan
persatuan dalam keberagaman

1. Memenangkan lomba tari daerah


2. Menghargai dan menghormati tari Saman
3. Saling bekerja sama
4. (Siswa diminta untuk menuliskan kegiatan bersama yang pernah dilakukan
bersama teman di sekolah)

Pendamping Pembelajaran 6

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan konversi satuan waktu (hari-minggu)


 Menyatakan waktu kegiatan (hari, tanggal, bulan, dan tahun
1. Kamis tanggal 21 Desember 2017
2. Sabtu tanggal 23 Desember 2017
3. Senin tanggal 1 Januari 2018

33
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Latihan Soal Subtema 3

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10

1. A. siswa menghafal nama-nama hari


2. Titik
3. Lani lahir pada bulan Januari
4. a) Udin mengendarai sepeda dengan kencang.
c) Ibu bertanya, “Mengapa pakaianmu kotor, Udin?”
5. b) Udin terjatuh di selokan. Ia lalu pulang ke rumah.
d) Udin menceritakan kejadiannya. Ibu menasihati Udin agar tidak mengebut
di Jalan

Muatan Matematika KD 3.6

1. c. Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu, Minggu


2. c. 28
3. Minggu tanggal 3 Desember 2017
4. 3 minggu
5. Tentukan :
a. Minggu tanggal 5 November 2017
b. Kamis tanggal 30 November 2017

Muatan PPKn KD 3.4

1. C. menghargai teman
2. Menarikan tarian yang bukan berasal dari daerah asalnya
3. Saling bekerja sama
4. Sikap yang dapat mewujudkan persatuan antara lain :
a. Menghargai teman,
b. Mau bekerja sama dengan teman,
c. Mendahulukan kepentingan bersama di atas kepentingan diri sendiri, dan
d. Rela berkorban untuk kepentingan bersama
5. Kegiatan bekerja bakti di sekolah harus saling bekerja sama agar pekerjaan
menjadi lebih ringan dan cepat selesai

Muatan SBdP KD 3.1

1. C. daun pisang
2. Cat warna
3. Botol air mineral bekas
4. Daun pisang yang sudah kering, kertas karton berwarna hitam, lem kertas,
spidol hitam, gunting, dan penggaris
5. Kulit telur, kertas gambar, lem, bingkai, pensil, penghapus, gunting, dan
spidol warna hitam

34
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Subtema 4. Menjaga Keselamatan di Jalan


Pendamping
6. Pembelajaran 1

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan aturan penggunaan huruf kapital (petikan langsung)


 Menulis dengan menggunakan huruf kapital (petikan langsung)

1. “Kamu harus memakai helm,” kata ayah.


2. Made bertanya, “Di mana ayah letakkan helmku?”
3. “Ayah membeli jaket,” kata ayah.
4. Ibu berkata,”Hati-hati di jalan.”
5. Pak polisi berkata, “ Menyeberanglah di zebra cross.”

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menemukan kesetaraan satuan waktu bulan dan hari


 Menyatakan waktu kejadian berdasarkan kesetaraan waktu bulan dan
hari

1. Isilah :
a. 90 hari
b. 120 hari
c. 180 hari
d. 270 hari
2. Jawablah !
a. 150 hari
b. 210 hari

Pendamping Pembelajaran 2
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan aturan penggunaan huruf kapital


 Menyunting teks dengan menggunakan huruf kapital

(Siswa diminta untuk menulis kembali kalimat-kalimat tersebut dalam buku tulis
dengan menggunakan huruf kapital yang tepat)

35
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Menentukan sikap yang dapat mewujudkan persatuan dalam


keberagaman
 Menceritakan pengalaman melakukan kegiatan dengan mempraktikkan
sikap untuk mewujudkan persatuan dalam keberagaman

1. Bekerja sama
2. Saling menghargai

Pendamping Pembelajaran 3

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan aturan penggunaan tanda titik dalam kalimat (panulisan


waktu)
 Menulis teks dengan mengikuti aturan penggunaan tanda titik

(Siswa diminta untuk membuat 6 kalimat berdasarkan susunan acara tersebut)

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menentukan kesetaraan antarsatuan waktu (bulan dan hari)


 Menyatakan waktu kejadian berdasarkan kesetaraan waktu (bulan dan
hari)
1. Lingkari jawaban !
a. 3 bulan
b. 1 bulan
c. 2 bulan
2. Jawablah !
a. 1 bulan
b. 4 bulan

Pendamping Pembelajaran 4

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menentukan aturan penggunaan tanda titik dalam bilangan ribuan


 Menulis teks dengan menggunakan tanda titik dengan tepat (bilangan
ribuan)

1. 1.000
2. 500.000
3. 70.000
4. 900.000
5. 14.000

36
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menghitung kesetaraan antarsatuan waktu (bulan dan tahun)

1. Sekarang bulan Maret


a. Desember
b. Oktober
c. Juni
d. Agustus
2. November
3. September

Pendamping Pembelajaran 5

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10 dan 4.10 :

 Menemukan aturan penggunaan tanda tanya dalam kalimat


 Menulis teks dengan menggunakan tanda tanya dengan tepat

1. Menapa kita harus menggunakan helm ?


2. Apa fungsi lampu lalu lintas ?
3. Siapa yang mengatur lalu lintas ?
4. Di mana letak kantor polisi ?
5. Bagaimana cara menyeberang jalan ?

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Menjelaskan manfaat hidup bersatu dalam keberagaman di sekolah


 Menentukan pengalaman melakukan kegiatan dengan memperhatikan
sikap untuk menjaga persatuan dalam keberagaman

1. Bekerja sama
2. Meningkatkan kerukunan dengan teman di sekolah
3. Pekerjaan selesai lebih cepat
4. Pekerjaan tidak akan selesai lebih cepat
5. (Siswa diminta untuk menceritakan pengalaman melakukan kegiatan seperti
yang dilakukan Fitri dan teman-temannya)

37
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Pendamping Pembelajaran 6
Muatan Matematika KD 3.6 dan 4.6 :

 Menyelesaikan kesetaraan antarsatuan waktu (hari, minggu, bulan, dan


tahun)

1.
a)4 minggu b)3 c)120 d)6 minggu e)180 hari
bulan hari
4 minggu 4 minggu

90 hari 6 bulan 1 bulan 42 hari 4 bulan

2. 48 bulan
3. 2 bulan

Muatan PPKn KD 3.4 dan 4.4 :

 Menjelaskan tentang sikap bersatu dalam keberagaman

1. Bersatu mengerjakan tugas


2. Saling menghargai pendapat teman di kelas
3. Membantu Udin membawa ember yang penuh air

Latihan Soal Subtema 4

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10

1. A. Nenek membawa tas


2. B. Sukabumi
3. 13.000
4. Bagaimana cara kita menangani banjir ?
5. (Siswa diminta untuk membuat tiga kalimat tanya dari teks)

Muatan Matematika KD 3.6

1. 2 bulan
2. C. 1 bulan = 4 minggu = 30 hari
3. 3 bulan
4. Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni, Juli, Agustus, September, Oktober,
November, Desember
5. Tentukan :
a. September
b. Februari
c. Juni
38
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan PPKn KD 3.4


1. A. rela berkorban
2. Kerja bakti
3. Pekerjaan selesai lebih cepat

Muatan SBdP KD 3.4


1. Teknik percik
2. Teknik percik yaitu, teknik memercikkan warna di atas gambar
3. Sisir dan sikat gigi
4. Daun, cat air, air, kertas gambar, palet, gunting, sisir, sikat gigi bekas, dan
kertas koran untuk alas
Penilaian Akhir Tahun

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.5


1. B. Indahnya Alam
2. B. rasa syukur terhadap penciptaan Tuhan
3. Kagum dengan ciptaan Tuhan
4. Segala sesuatu yang dipakai untuk memelihara kehidupan (yang diberikan
oleh Tuhan)
5. (Siswa diminta untuk membuat satu bait puisi sederhaan tentang pengalaman
siswa di rumah)
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.6

6. A. maaf
7. Made
8. Tidak sengaja mematahkan pensil Dedi
9. Tolong
10. (Siswa diminta untuk membuat ungkapan permintaan tolong kepada teman
untuk membantu mengumpulkan tugas teman-teman kepada guru)

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.7

11. B. Dedi, Made, dan Jonas membeli pensil di koperasi sekolah.


12. A. Made bermain sepeda di Taman Mawar.
13. C. Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo
14. Berapa umur Dedi saat ini ?
15. Buatlah !
a. Komang meminjamkan penggaris kepada Fitri
b. Lani ingin membuat surat permintaan maaf

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.8

16. B. fabel
17. Kera

39
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

18. Boni
19. Tepi jurang
20. Selalu menolong teman saat dalam kesulitan

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.9

21. Tupai
22. Hai Papai
23. Kata sapaan digunakan agar kalimat yang diucapkan terdengar lebih sopan
24. Elang
25. (Siswa diminta untuk membuat kalimat yang mengandung kata sapaan ketika
bermain bersama teman)
Muatan Bahasa Indonesia KD 3.10

26. C. Dedi dan ayahnya mengunjungi Museum Nasional


27. A. Ayah pulang dari kantor melalui Jl. R. A. Kartini.
28. dr. Amir Mustawan
29. kita harus bersyukur terhadap semua ciptaan Tuhan Yang Maha Esa
30. (Siswa diminta untuk membuat dua contoh kalimat tanya untuk mengajak
teman siswa bermain sepeda di taman)
Muatan Matematika KD 3.6

1. B. 14 cm
2. 2.000 g
3. Pukul 06.00
4. 200 cm
5. 30 hg
6. 9 ; 12
7. 1 m 35 cm
8. 4 kg jeruk
9. 02.00
10. 2 minggu
Muatan Matematika KD 3.7

11. C. satu pertiga

12. A.
13. Satu perempat
14. Satu perdua
15. ¼
16. 1 dan 3
17. ½

40
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

18. ½
19. 5 mangga
20. Buatlah !

a.

b.

c.

Muatan PPKn KD 3.1

1. C. menghormati teman berdoa


2. Kemanusiaan yang adil dan beradab
3. 3 (Tiga)
4. (Siswa diminta untuk menuliskan pengalaman siswa dalam mengamalkan sila
keempat Pancasila)
5. (Siswa diminta untuk menuliskan dua sikap adil yang sesuai sila kelima
Pancasila)
Muatan PPKn KD 3.2

6. Berbaris dengan tertib


7. Lingkungan menjadi kotor
8. Seluruh warga sekolah
9. Tidak boleh berisik
10. (Siswa diminta untuk menuliskan tiga pengalaman siswa melaksanakan
aturan di sekolah)

Muatan PPKn KD 3.3

11. Berteman dengan rukun


12. Menghargai lukisan Komang
13. Kristen
14. Ciri tubuh teman di sekolah
15. Berteman dengan rukun

41
Buku Penilaian (Bupena) Jilid 2D untuk SD/MI Kelas II

Muatan PPKn KD 3.4

16. Berdoa dan memberikan bantuan kepada korban bencana alam


17. Bhineka Tunggal Ika
18. Pekerjaan lebih cepat selesai
19. Membantu Jonas belajar memainkan gamelan
20. (Siswa diminta untuk menuliskan dua contoh sikap bersatu di lingkungan
sekitar siswa)

Muatan SBdP KD 3.1

1. Luar angkasa
2. Kunyit
3. Kunyit, daun pandan
4. Langkah-langkah :
1) Amatilah benda-benda di halaman sekolahmu
2) Buatlah sketsa gambar yang sesuai
3) Warnailah gambarmu agar terlihat indah sesuai dengan keinginanmu
4) Setelah selesai mewarnai, kemudian keringkan
5) Apabila sudah kering, kumpulkan tugasmu kepada gurumu untuk dinilai

Muatan SBdP KD 3.2

5. A. T. Mahmud
6. Kuat
7. 2/4
8. (Siswa diminta untuk memberikan tanda • pada lirik lagu dengan bunyi
pendek dan tanda --- pada lirik lagu dengan bunyi panjang)
Muatan SBdP KD 3.3

9. Menyapu ke arah depan dan belakang


10. Tangan dan kaki
11. Atas dan bawah
12. Melompat-lompat

Muatan SBdP KD 3.4

13. Daun kering


14. Dibuat oleh manusia
15. Biji-bijian
16. (Siswa diminta untuk menuliskan langkah menghias vas bunga menggunakan
biji-bijian dengan menggunakan kalimat siswa sendiri)

42

Anda mungkin juga menyukai