Anda di halaman 1dari 3

Lampiran

Keputusan Direktur RS Elim Rantepao


Nomor : 217/RSEGT/SEKR-01/VIII/2018
Tentang : Pemberlakuan Undang-Undang yang digunakan dalam penetapan
Program Manajemen Fasilitas dan Keselamatan di RS Elim Rantepao

No Dasar Hukum Tentang


A. Undang-Undang Pasal 28H, setiap orang berhak hidup
1. UUD Tahun 1945 sejahtera, batin dan bertempat tinggal dan
mendapat lingkungan hidup yang baik dan
sehat serta berhak memperoleh pelayanan
kesehatan.
Pasal 34, Negara bertanggung jawab atas
penyediaan fasilitas pelayanan kesehatan dan
pelayanan umum yang layak.
2. UU No. 1 Tahun 1970
Keselamatan Kerja
3. UU No. 13 Tahun 2003
Ketenagakerjaan
4. UU No. 36 Tahun 2009
Kesehatan
Pasal 165 ayat (1) Kewajiban pengelolah
tempat kerja melakukan segala bentuk upaya
kesehatan melalui pencegahan, peningkatan,
pengobatan dan pemulihan bagi tenaga kerja
Pasal 165 ayat (2) Kewajiban pekerja
menciptakan dan menjaga kesehatan tempat
kerja yang sehat dan menaati peraturan yang
5. UU No. 44 tahun 2009 berlaku di tempat kerja.
6. UU No 36. Tahun 2014 Rumah Sakit
Tenaga Kesehatan

B Peraturan Pemerintah RI
1. Peraturan Pemerintah RI No. 11 Tahun 1975 Persyaratan Keselamatan Kerja Terhadap
Radiasi
2. Peraturan Pemerintah RI No. 12 Tahun 1975 Ijin Pemakaian zat radioaktif dan atau
sumber radiasi lainnya
3. Peraturan Pemerintah RI No 72 Tahun 1998 Pengamanan Sediaan Farmasi dan Alat
Kesehatan
4. Peraturan Pemerintah No 74 Tahun 2001 Pengelolaan Bahan Berbahaya dan Beracun
(B3)
5. Peraturan Pemerintah No 21 Tahun 2008 Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana
6. Peraturan Pemerintah No 50 Tahun 2012 Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan
dan Kesehatan Kerja
7. Peraturan Pemerintah No 101 Tahun2014 Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan
Beracun (B3)
C Menakertran RI
1. Permenaker RI No 01 /Men/1980 Keselamatan dan kesehatan kerja pada
konatruksi bangunan
2. Permenaker RI No 02 /Men/1980 Pemeriksaan kesehatan tenaga kerja dalam
penyelenggaraan keselamatan kerja
3. Permenaker RI No 04/Men/1980 Syarat-syarat pemasangan dan pemeliharaan
alat pemadam api ringan
4. Permenaker RI No 01/Men/1981 Kewajiban Melapor Penyakit Akibat Kerja
5. Permenaker RI No 02/Men/1983 Instalasi Alarm Kebakaran Automatik
6. Permenaker RI No 03/Men/1982 Pelayanan Kesehatan Tenaga Kerja
7. Permenaker RI No 05/Men/1996 Sistim Manajemen Keselamatan dan
Kesehatan Kerja (SMK3)
8. Permenaker RI No 8 Tahun 2010 Alat Pelindung Diri (APD)
9. Permenaker RI No 13 Tahun 2011 Nilai Ambang Batas Faktor Fisika dan
Faktor Kimia di Tempat Kerja
10. Permenaker RI No 186 Tahun 1999 Unit Penanggulangan Kebakaran di Tempat
Kerja
11. Permenaker RI No 31 Tahun 2015 Pengawasan Instalasi Penyalur Petir
12. Permenaker RI No 32 Tahun 2015 Syarat-syarat K3 dalam pemakaian lift untuk
pengangkutan orang dan barang
D Menteri Kesehatan RI
1. Permenkes No 472/Menkes/Per/V/1996 Pengaman bahan berbahaya bagi kesehatan
2. Permenkes No 1204/Menkes/Per/XI/2004 Persyaratan Kesehatan Lingkungan Rumah
Sakit
3. Permenkes No 2306/Menkes/Per/XI/2011 Persyaratan Teknis Prasarana Instalasi
4. PermenkesRI No 54 Tahun 2015 Elektrikal Rumah Sakit
5. Permenkes RI No 66 Tahun 2016 Pengujian dan Kalibrasi Alat Kesehatan
Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Rumah
Sakit
6. Permenkes No 24 Tahun 2016 Persyaratan Teknis Bangunan dan Prasarana
Rumah Sakit
7. Permenkes No 19 Tahun 2016 Sistem Penanggulangan Gawat Darurat
Terpadu
8. Permenkes No 27 Tahun 2017 Pedoman Pengendalian dan Pencegahan
Infeksi
9. Permenkes No 34 Tahun 2017 Akreditasi RS
10. Kepmenkes RI No 1244 Tahun 1994 Pedoman Keamanan Laboratorium
Mikrobiologi dan Biomedis
11. Kepmenkes RI No 145 Tahun 2007
Pedoman Penanggulangan Bencana Bidang
12. Kepmenkes No 407 Tahun 2015 Kesehatan
Penetapan Lembaga Independen Pelaksanaan
13. SK Menkes 851 Tahun 2003 Akreditasi di Indonesia
Komite K3
E Menteri Lingkungan Hidup RI
1. PermenLH RI No 003 Tahun 2008 Tata Cara Pemberian Simbol dan Label
Bahan Berbahaya dan Beracun
2. PermenLH RI No 14 Tahun 2013 Simbol dan Label Limbah Bahan Berbahaya
dan Beracun
F Menteri Pekerjaan Umum RI
1. Permen PU No 26/PRT/M/2008 Persyaratan Teknis Sistem Proteksi
Kebakaran Pada Bangunan Gedung dan
Lingkungan
G Keputusan Dirjen
1. Direktorat Bina Kesehatan Kerja Kementrian Pedoman Manajemen Kesehatan dan
Kesehatan RI Tahun 2012 Keselamatan Kerja (K3) di Rumah Sakit
2. Keputusan Dirjen Bina UpayaKesehatan No Standar Akreditasi Rumah Sakit yang di
HK02.04/I/2790/11 Revisi menjadi SNARS Edisi 1 Tahun 2017
3. Peraturan Kepala Badan Pengawas Tenaga Keselamatan Radiasi dalam Penggunaan
Nuklir Nomor 8 Tahun 2011 Pesawat Sinar-X Radiologi Diagnostik dan
Intervension
4. Peraturan Kepala Badan Pengawas Tenaga Uji Kesesuaian Pesawat Sinar-X Radiologi
Nuklir Nomor 9 Tahun 2011 Diagnostik dan Intervensional
5. Peraturan Kepala Badan Pengawas Tenaga Keselamatan radiasi dalam Kedokteran
Nuklir No 17 Tahun 2012 Nuklir

Anda mungkin juga menyukai