Anda di halaman 1dari 2

GERAKAN PRAMUKA

GUGUS DEPAN KABUPATEN KUBU RAYA 01.167 - 01.168


ADI SUCIPTO - DEWI SARTIKA
BERPANGKALAN PADA SMP NEGERI 1 SUNGAI RAYA
Jln. Adi Sucipto KM 12,2 Desa Arang Limbung Kec. Sungai Raya Kab. Kubu Raya

Babak Amplop 2

1. Yang mengkiaskan tiga janji pramuka ( Scout Promise ) tanda pandu dunia (WOSM dilambangkan
dengan . . . .
( Treefoil (fleur-de-lis) atau Bunga dengan Tiga Ujung )

2. Untuk mengikatkan tali pada kayu atau tiang, akan tetapi ikatan pangkal ini dapat juga
digunakan untuk memulai suatu ikatan adalah kegunaan dari ikatan . . . .
( Ikatan pangkal )

3. Perhatikan gambar isyarat Morse. Isyarat Morse itu adalah huruf apa . . . .

4. Berapa tahun sekalikah Musyawarah Cabang ( Muscab ) dilaksanakan ?


( 5 Tahun )

5. Lambang Gerakan Pramuka pertama kali digunakan pada tanggal . . . .


( 14 Agustus 1961)

6. Yang menjadi Bapak Pandu Indonesia adalah . . . .


( KH. Agus Salim )

7. Di kota Pontianak berdiri sebuah tugu untuk mengenang pahlawan Kalimantan Barat yang
pernah dibuang ke Papua pada masa penjajahan Belanda. Diantaranya tokoh yang dibuang
antara lain Gusti Sulung Lelanang, Yam Sabran, Jeranding dan lain-lain.
Tugu tersebut dikenal dengan nama . . . .
( Tugu Digulis )

8. Setiap kesultanan memiliki istana sebagai tempat tinggal sultan yang sedang berkuasa.
Nama istana Kesultanan Sanggau adalah . . . .
( Suryanegara )

9. Nama lapangan terbang di Ketapang adalah nama pejuang yang gugur ditembak tentara Belanda.
Apakah nama pejuang yang dimaksud ?
( Rahadi Osman )

10. Lagu ini menceritakan tentang keindahan sungai Kapuas, sehingga dipercaya kalau minum air
Kapuas, akan selalu ingat. Kisah tersebut tertuang dalam lagu yang berjudul . . . .
( Aek Kapuas )

Penggalang SMP Celebration of Spansasera Camp V - 2017


Penggalang SMP Celebration of Spansasera Camp V - 2017

Anda mungkin juga menyukai