Anda di halaman 1dari 16

ENERGI BARU TERBARUKAN

Perkuliahan Pertemuan ke 2
09 Maret 2022

Materi Kuliah :

Energi Terbarukan (ET) dan Energi Tak Terbarukan (ETT),


Macam-macam Energi Terbarukan dan Macam-macam Energi
tak Terbarukan

Program Permatasari Universitas Malikussaleh


2022
SUMBER ENERGI TERBARUKAN
DAN TAK TERBARUKAN
➢ Sumber energi adalah segala
sesuatu yang menghasilkan
energi.

➢ Terdapat dua jenis sumber


energi yang dipakai saat ini
yaitu sumber energi tak
terbarukan, dan sumber energi
terbarukan.
SUMBER ENERGI TAK TERBARUKAN

❑ Sumber energi tak terbarukan


adalah: sumber energi yang
Contoh sumber energi tak
dapat habis dan tak bisa didaur terbarukan :
ulang.
Minyak bumi
❑ Sumber energi ini membutuhkan
waktu yang sangat lama untuk
bisa tercipta Kembali.
Batu bara

❑ Sumber energi ini berasal dari Gas bumi


fosil tumbuhan serta hewan
yang telah terkubur jutaan tahun Nuklir Nuklir
di dalam bumi dan berubah
menjadi minyak bumi.
Contoh sumber energi tak terbarukan

MINYAK BUMI

Penggunaan minyak bumi untuk bahan


bakar industri, pembangkit listrik, dan
bidang transportasi.

Minyak bumi yang diolah menjadi


bahan bakar misalnya bensin dan
solar.
Contoh sumber energi tak terbarukan

BATU BARA

Batu bara digunakan sebagai


bahan bakar yang
menggerakan Pembangkit
Listrik Tenaga Uap (PLTU).
Contoh sumber energi tak terbarukan

GAS BUMI
Gas bumi untuk keperluan
bahan bakar kompor gas,
Pembangkit Listrik Tenaga
Gas (PLTG) serta lainnya.
Contoh sumber energi tak terbarukan

NUKLIR

Nuklir tergolong sumber energi tak


terbarukan karena bahan bakunya
terbatas.

Biasanya nuklir dihasilkan dari


uranium, yang proses
penambangannya memerlukan
banyak usaha.

Selain itu, memakai energi nuklir


juga sangat beresiko bila timbul
radiasi dari limbah zat radioaktifnya.
❖ Minyak bumi, gas, dan batu bara juga nuklir
suatu saat pasti akan habis apabila digunakan
secara terus-menerus

❖ Jumlah sumber energi tak terbarukan pun


terbatas.

❖ Manusia mulai mencari sumber energi


alternatif yang dapat menggantikan sumber
energi tak terbarukan tersebut.

❖ Sumber energi alternatif itu disebut juga


sumber energi terbarukan.
SUMBER ENERGI TERBARUKAN
Pengertian sumber energi terbarukan adalah sumber energi yang bisa
didaur ulang, dan dapat diperbarui serta terdapat dalam jumlah banyak.

Beberapa sumber energi terbarukan adalah

▪ biogas,
▪ air,
▪ angin,
▪ panas bumi,
▪ gelombang laut dan
▪ sinar matahari.
Contoh sumber energi terbarukan

BIO GAS
Biomassa atau gas bio adalah
energi yang berasal dari bahan
organik yang dihasilkan hewan dan
tumbuhan.

Yang sering dipakai adalah sisa-


sisa limbah jagung, tebu, kedelai,
kelapa sawit, atau ikan laut.
Contoh sumber energi terbarukan
Metode penggunaan air untuk energi :

AIR • PLTA dengan bendungan air besar


untuk pembangkit listrik.
• Mikrohidro untuk pembangkit listrik
yang dapat menghasilkan daya sampai
Air adalah benda alam yang dengan 100 kW dan umum ditemukan
mengandung massa dan dapat mengalir, di wilayah terpencil, namun punya
sehingga memiliki energi yang dapat banyak sumber air.
dimanfaatkan • Metode run-of-the-river yang didesain
untuk memanfaatkan energi kinetik
aliran air tanpa harus menggunakan
reservoir air berskala besar.

Tahun 2018 Indonesia sampai saat ini


terdapat kurang lebih 50 Pembangkit
Listrik Tenaga Air (PLTA) skala besar
yang telah mensuplai listrik sebesar
5,37 GW.
Contoh sumber energi terbarukan
Besarnya energi yang dihasilkan lewat
ANGIN sistem pembangkit tenaga angin
bergantung pada seberapa tinggi
Pergerakan udara yang mampu kecepatan angin.
menggerakkan kincir angin atau
Singkatnya, makin tinggi kecepatan
turbin, yang kemudian dimanfaatkan
angin, makin besar energi keluaran
untuk menghasilkan energi listrik
(output) yang dihasilkan oleh turbin.
maupun energi kinetik.
Sumber energi terbarukan yang satu ini
banyak diolah di wilayah yang memiliki
angin yang kuat dan konstan, seperti
dataran tinggi dan wilayah lepas pantai.

Di Indonesia Pembangkit Listrik Tenaga


Bayu/ angin (PLTB) dapat ditemui di
Sidrap dan Jeneponto, Sulawesi
Selatan, ada pula di Tanah Laut –
Kalimantan Selatan.
Contoh sumber energi terbarukan

PANAS BUMI
Energi panas bumi atau geothermal merupakan
pemanfaatan panas dari dalam bumi untuk
diolah menjadi energI.

Panas bumi atau geothermal adalah


energi yang diambil dari inti bumi yang
sangat panas. Biasanya digunakan
sebagai pembangkit listrik, dan terletak
dengan gunung berapi aktif.
Contoh sumber energi terbarukan

Energi panas bumi atau geothermal merupakan


GELOMBANG LAUT pemanfaatan panas dari dalam bumi untuk
diolah menjadi energI.

Gelombang laut atau pasang surut gelombang laut dapat jadi sumber energi yang
terbarukan.

Saat ini sudah ada Pembangkit Listrik Tenaga Gelombang Laut (PLTGL) yang
menghasilkan listrik untuk kepentingan manusia.

Prinsipnya sama dengan pembangkit listrik lain, yakni memakai gelombang laut
untuk memutar turbin.
Contoh sumber energi terbarukan

SEL SURYA (SINAR MATAHARI)


Yang dimaksud sebagai energi surya
atau energi matahari adalah energi
yang diperoleh dengan cara
mengumpulkan panas yang berasal
Energi panas bumi atau geothermal
dari sinar matahari. Jenis energi
merupakan pemanfaatan panas dari dalam
terbarukan yang satu ini dapat
bumi untuk diolah menjadi energI.
dimanfaatkan untuk menghasilkan
listrik, memanaskan bangunan,
hingga memanaskan makanan.

Panas sinar matahari sendiri


dikumpulkan melalui menara surya
atau panel sel surya.
Sekian dan terimakasih
Wassalamualaikum
warahmatullahi wabarakatuh

Anda mungkin juga menyukai