Anda di halaman 1dari 6

BAB I

Pendahuluan

1.1 Latar belakang

Pembangunan nasional pada prinsipnya ialah pembangunan secara


menyeluruh dalam segala bidang, termasuk dalam bidang
kesehatan yang perlu diwujudkan secara berkesinambungan
sehingga tercapailah peningkatan derajat masyarakat dan berarti
pula meningkatkan kesejahteraan bangsa dan negara. Untuk
mencapai derajat kesehatan masyarakat yang optimal maka
diperlukanlah Sumber Daya Manusia/tenaga kesehatan yang
berkualitas dan kompeten. Kedudukan SDM Kesehatan adalah
faktor penentu keberlangsungan dan kemajuan penyelenggaraan
urusan bidang kesehatandi Indonesia. Menciptakan SDM yang
professional dan berkualitas dapat dilakukan mulaidari proses
rekrutmen, seleksi, training, dan development.

Dinas Kesehatan telah memiliki unit-unit kerja untuk


mendapatkan dan menciptakan SDM yang professional dan
berkualitas. Proses rekrutement SDM / tenaga Kesehatan
dilingkungan Dinas Kesehatan telah dilakukan secara ketat dan
jujur dengan harapan mampu mendapatkan Tenaga Kesehatan
Non ASN (TKNA) terpilih di Dinas Kesehatan yang memiliki
kualitas dan potensi untuk dapat menyelenggarakan
urusan dibidang kesehatan dengan baik. TKNA dari proses
rekrutmen Dinas Kesehatan telah menyeleksi sesuai dengan
formasi yang dibutuhkan pada tiap-tiap unit kerja, salah satunya
Puskesma Tanjungsiang. Setelah terpilihnya TKNA dilingkungan
Dinas Kesehatan, maka diperlukan bekal agar TKNA dapat
mengetahui dan memahami Dinas Kesehatan secara utuh dan
kelak mampu melaksanakan tugas yang akan diembannya. Oleh
karena itu, diperlukan program orientasi bagi TKNA di unit kerja
dimana TKNA akan ditugaskan, agar TKNA dapat mengerti betul
bagaimana proses kerja dilingkungan kerja yang akan
ditempatkan.
Pelaksanaan orientasi TKNA Dinas Kesehatan didasari
dengan adanya Surat Edaran Orientasi TKNA Dinas Kesehatan
2017. Berdasarkan hal di atas, maka dilaksanakannya program
orientasi bagi TKNA di Puskesmas Tanjungsiang, yang bertujuan
agar TKNA mampu mengenal dan mengetahui ruang lingkup
kerja Puskesmas Tanjungsiang sebelum TKNA ditempatkan pada
bidang kerja masing-masing.
1.2 Tujuan
 
A. Tujuan umum
Mengetahui gambaran sistem kerja Puskesmas Tanjungsiang
secara keseluruhan
 
B. Tujuan khusus

1.3 Manfaat

-Manfaat bagi unit bagian kerja terkait


-Manfaat bagi TKNA : pengetahuan, pengalaman

BAB II
Gambaran Umum Instansi

2.1 Sejarah

2.2 Letak Geografis Puskesmas Tanjungsiang

Puskesmas Tanjungsiang Kecamatan Tanjungsiang Kabupaten Subang , terletak di sebelah

selatan Kabupaten subang , dengan luas wilayah 14,963 KM2 berbatasan sebelah barat

Kecamatan Cisalak sebelah Utara Kecamatan Cijambe sebelah timur Kabupaten Sumedang dan

sebelah selatan Kabupaten Bandung Barat dengan jumlah desa sebanyak 10 Desa terdiri :
1. Desa Sirap
2. Desa Tanjungsiang
3. Desa Kawungluwuk
4. Sindanglaya
5. Gandasoli
6. Rancamanggung
7. Cibuluh
8. Buniara
9. Cikawung
10.Cimeuhmal
Tabel 1.2.2 Jarak dan waktu tempuh dari Puskesmas ke Desa

WAKTU
NO DESA JARAK KENDARAAN
TEMPUH
1 Tanjungsiang 500 M 5 MENIT RODA 2 & 4
2 Kawung luwuk 2 KM 10 MENIT RODA 2 & 4
3 Cibuluh 3 KM 20 MENIT RODA 2 & 4
4 Buniara 3 KM 15 MENIT RODA 2 & 4
5 Cimeuhmal 3 KM 15 MENIT RODA 2 & 4
6 Cikawung 4 KM 15 MENIT RODA 2 & 4
7 Sirap 2 KM 15 MENIT RODA 2 & 4
8 Sindanglaya 4 KM 20 MENIT RODA 2 & 4
9 Rancamanggung 8 KM 30 MENIT RODA 2 & 4
10 Gandasoli 8 KM 30 MENIT RODA 2 & 4
Sumber : Profil Kecamatan Tanjungsiang tahun 2015

Tabel 2.2.2 Kondisi Jalan dari Desa ke Puskesmas

NO DESA KONDISI STATUS DILALUI


1 Tanjungsiang Baik Beraspal RODA 2 & 4
2 Kawung luwuk Baik Beraspal RODA 2 & 4
3 Cibuluh Baik Beraspal RODA 2 & 4
4 Buniara Baik Beraspal RODA 2 & 4
5 Cimeuhmal Baik Beraspal RODA 2 & 4
6 Cikawung Baik Beraspal RODA 2 & 4
7 Sirap Baik Beraspal RODA 2 & 4
8 Sindanglaya Baik Beraspal RODA 2 & 4
9 Rancamanggung Baik Beraspal RODA 2 & 4
10 Gandasoli Baik Beraspal RODA 2 & 4
Sumber : Profil Kecamatan Tanjungsiang tahun 2015

Tabel 3.2.2 Luas Wilayah Desa se Kecamatan Tanjungsiang

NO DESA LUAS DESA KETERANGAN


1 Tanjungsiang 544,65 Ha
2 Kawung luwuk 441,923 Ha
3 Cibuluh 5.631,798 Ha
4 Buniara 1.713,566 Ha
5 Cimeuhmal 375,28 Ha
6 Cikawung 305,352 Ha
7 Sirap 2.738,694 ha
8 Sindanglaya 410,92 Ha
9 Rancamanggung 551,065 Ha
10 Gandasoli 654,192 Ha
Jumlah 13.367,77 Ha
Sumber : Profil Kecamatan Tanjungsiang tahun 2015

VII.    IKLIM
 
 UPTD Puskesmas Tanjungsiang terletak di daerah pegunungan dengan
ketinggian 700 m diatas permukaan laut.
 
 
 
VIII.     Batas Wilayah

Tabel 1.VIII
 
Batas Wilayah Puskesmas
Arah Batas
(1) (2)
Utara Kecamatan Cijambe
Selatan Kabupaten Bandung Barat
Timur Kabupaten Sumedang
Barat Kecamatan Cisalak
Sumber: BPS Kabupaten Subang
 

IX.       Demografi
 
Penduduk Kecamatan Tanjungsiang Kabupaten subang sebagian besar

berpenduduk dengan pekerjaan sebagai petani dan palawija karena lokasi

kecamatan Tanjungsiang terletak di lereng pegunungan , dan sebagian memiliki

home Industri seperti pandai besi, dan pengrajin makanan.

Tabel 1.IX Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin

NO DESA LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH


1 Tanjungsiang 3513 3379 6892
2 Kawung luwuk 2070 2007 4077
3 Cibuluh 2864 2973 5837
4 Buniara 3022 2796 5818
5 Cimeuhmal 1733 1751 3484
6 Cikawung 2219 2158 4377
7 Sirap 1.421 1.573 2.994
8 Sindanglaya 2.630 2.569 5.199
9 Rancamanggung 1.506 1.514 3.020
10 Gandasoli 1.793 1.967 3.760
Jumlah 22.771 22.687 45.458
Sumber: Profil Kecamatan Tanjungsiang Tahun 2016

Tabel 2.IX Jumlah Penduduk Berdasarkan Jumlah Kepala Keluarga

JUMLAH JUMLAH
NO DESA KETERANGAN
PENDUDUK KK
1 Tanjungsiang 6.892 2.062
2 Kawung luwuk 4.077 1.214
3 Cibuluh 5.837 2.111
4 Buniara 5.818 1.780
5 Cimeuhmal 3.484 1.171
6 Cikawung 4.377 1.222
7 Sirap 2.994 1.004
8 Sindanglaya 5.199 1.753
9 Rancamanggung 3.020 1.109
10 Gandasoli 3.760 1.141
Jumlah 45.458 14.567
Sumber : Profil Kecamatan Tanjungsiang tahun 2016

Tabel 3.IX Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Pekerjaan

JENIS PEKERJAAN
N
DESA DAGA TNI/ PENSI SWAST
O TANI PNS
NG POLRI UN A
1 Tanjungsiang 1.503 73 85 4 74 102
2 Kawung luwuk 287 324 65 5 36 100
3 Cibuluh 1.422 32 159 10 O 124
4 Buniara 751 95 53 3 25 110
5 Cimeuhmal 887 30 32 3 12 280
6 Cikawung 399 46 32 5 45 23
7 Sirap 1.264 27 52 1 8 23
8 Sindanglaya 830 35 86 3 50 385
9 Rancamanggung 1.741 8 13 3 4 20
10 Gandasoli 1.042 27 50 2 2 83
JUMLAH 10.126 697 627 39 256 1.530
Sumber : Profil Kecamatan Tanjungsiang tahun 2016 

Tabel 4.IX Jumlah Penduduk Miskin

NO DESA JUMLAH
1 Tanjungsiang 4.744
2 Kawung luwuk 3.076
3 Cibuluh 3.782
4 Buniara 5.211
5 Cimeuhmal 2.770
6 Cikawung 3.668
7 Sirap 2.383
8 Sindanglaya 3.744
9 Rancamanggung 1.188
10 Gandasoli 2.748
Jumlah 33.314
Sumber : Profil Kecamatan Tanjungsiang tahun 2016

2.3 Visi, Misi dan Motto


2.3.1 Visi

Puskesmas Dengan Pelayanan Prima Menuju Masyarakat Tanjungsiang Sehat Mandiri

2.3.2 Misi

1. Menyelenggarakan pelayanan dengan stndar pelayanan yang telah ditetapkan


2. Meningkatkan SDM
3. Mengembangkan sarana dan prasarana yang mengutamakan kwalitas pelayanan
4. Meningkatkan aksesdan keterjangkauan masyarakat terhadap pelayanan kesehatan
5. Meningkatkan peran serta aktif masyarakat terhadap kesehatan

2.3.3 Motto

UPTD Puskesmas Tanjungsiang ASRI ‘ AMAN SEHAT RAPIH INDAH “

2.4 Struktur Organisasi

2.5 Tugas Pokok dan Fungsi


2.6 Fasilitas
2.7 Tata Kerja

BAB III Pembahasan
3.1 Jadwal
3.2 Pelaksanaan (jabarkan tiap unit bagian)
 
BAB IV KESIMPULAN
Menceritakan sitem/alur manajemen pelatihan
di bapelkes Cikarang

Anda mungkin juga menyukai