Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR TEORI PESERTA DIDIK

PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN OLAHRAGA

Mata Pelajaran: PENJASKES Nama :


Materi Pokok : Senam Kelas : VII
Tanggal :
Semester : I (Ganjil )
Kelas : VII

TUJUAN

 Peserta didik dapat mengetahui pengertian senam


 Peserta didik dapat mengetahui sejarah senam
 Peserta didik dapat menjelaskan perlengkapan senam

WACANA

Senam lantai adalah latihan senam yang dilakukan pada matras. Gerakan olahraga ini
melibatkan berguling, melompat, meloncat, berputar di udara, menumpu dengan tangan atau
kaki untuk mempertahankan sikap seimbang atau untuk melompat ke depan atau belakang.
Perkembangan senam di Indonesia dimulai sekitar tahun 1963, saat pelaksanaan
GANEFO (pesta olahraga negara-negara berkembang) pertama di Jakarta. Sebelumnya,
Indonesia hanya mengenal senam dasar yang diajarkan pada masa penjajahan Jepang yang
disebut dengan Taiso.
Tahun 1977, dosen STO (Sekolah Tinggi Olahraga) berhasil menciptakan gerakan
senam yang dinamakan Senam Pagi Indonesia. Gerakan senam ini merupakan gabungan dari
gerakan Taiso dan jurus pencak silat.

ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Alat : Laptop, buku tulis, dan alat tulis


Sumber belajar :
 Kementrian pendidikan dan kebudayaan. 2014. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan
Kesehatan. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
 Bahan ajar tentang senam

KEGIATAN
PENJASKES
SENAM
LEMBAR TEORI PESERTA DIDIK
PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN OLAHRAGA

1. Bacalah buku Penjaskes tetang pembelajaran Senam


2. Catatlah hasil bacaan yang telah dibaca
3. Kemudian jawablah pertanyaan yang telah disediakan!

PERTANYAAN

1) Jelaskan cara melakukan ruling kedepan (berguling kedepan) ?

KESIMPULAN

PENJASKES
SENAM

Anda mungkin juga menyukai