Anda di halaman 1dari 2

Serai tidak hanya digunakan sebagai penyedap makanan

atau minuman saja. Tanaman ini juga bisa digunakan


sebagai pengusir nyamuk. Oleh karena itu, tidak heran jika
lilin aromaterapi atau losion anti nyamuk sering Panduan Pembuatan
menggunakan serai sebagai bahan utamanya.
Lilin Aromaterapi
Serai bisa tumbuh subur di berbagai iklim dan jenis tanah.
Serai
Hal inilah yang membuat serai jadi tanaman yang mudah
ditemui dan dipelihara sendiri di rumah. Meskipun serai tidak
cocok bila ditanam di dalam pot, Anda bisa mengakalinya
dengan menanamnya di bawah jendela sekitar rumah. Ini
dilakukan agar nyamuk tidak masuk ke dalam rumah.

PRAKTEK BELAJAR LAPANGAN 2


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT KELURAHAN SENDANGGUWO
UNIVERSITAS DIPONEGORO
2019
Untuk mengusir serangga—terutama nyamuk—yang
Serai (Citronella) mengganggu, Anda dapat membuat lilin dengan campuran
minyak serai. Alat-alat dan bahannya pun cukup mudah
didapat:

Alat dan Bahan :

1. Lilin
2. Serai
3. Pisau
4. Panci
5. Benang Kasur
6. Cetakan
7. Mangkok kaca / Wadah

Langkah Kerja

Memiliki wangi yang khas, citronella atau serai (sereh) kerap 1. Iris lilin menjadi potongan kecil
digunakan sebagai campuran sabun, lilin, wewangian 2. Masukkan irisan lilin ke dalam mangkok kaca
untuk terapi aroma, kosmetik dan bumbu masak. 3. Geprek (tumbuk) serai
Sejak 1948 lalu, minyak serai juga telah dipakai sebagai 4. Rebus air dalam panci
penolak serangga di Amerika Serikat. Bahan sitronelol, 5. Setelah air mendidih, masukkan mangkok berisi irisan
sitronelal, dan geraniol yang terkandung di dalamnya ternyata lilin ke panci
juga berfungsi sebagai pestisida tingkat rendah, sehingga 6. Tunggu hingga lilin mencair
tidak berbahaya bagi manusia. 7. Masukkan serai yang sudah digeprek ke dalam
mangkok
Citronella bekerja dengan menutupi 8. Tunggu hingga 30-60 menit agar serai mengeluarkan
minyaknya
aroma tubuh kita dengan aroma khas 9. Angkat mangkok berisi lilin dan sereh
sereh yang dibenci serangga 10. Siapkan cetakan serta benang kasur sebagai sumbunya
11. Tuangkan lilin beraroma sereh ke dalam cetakan
12. Biarkan hingga kering dan mengeras

Anda mungkin juga menyukai