Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN NGAWI

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1 NGRAMBE
NIS : 200130 NPSN : 20508543
Alamat : Jalan Musi No.09, Ngrambe, Ngawi Telp.(0351)-730042
Email :smpsatungrambe@yahoo.co.id

RENCANA PELAKSANAANN KONFERENSI KASUS


SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

1 Nama peserta ALIF


didik/konseli DIMAS
2 Kelas VII B
3 Hari/tanggal Selasa / 14 Juli 2020
4 Diskripsi Kasus Hari selasa sepulang sekolah ALIF menghampiri ke kelas
Dimas. Tiba-tiba dia langsung mengancam dan menampar pipi
Dimas sehingga menyebabkan terjadi perselisihan dan
pertengkaran. Seketika itu banyak teman yang menghampiri
dan meliihat peristiwa tersebut dan dari kerumunan itu ada
salah satu yan memberikan profokasi kepada Alif . Kedua belah
phak saling emosi hingga terucap perkataan ancaman dari
Dimas jika akan medatangkan kelompok yang lebih besar untuk
mendatangi Alif. Karena merasa terancam dan ketakutan Alif
memberitahukan kepada orang tuanya sehingga datanglah
orang tua Alif beserta pamannya yang kebetulan anggota polisi
ke kelas Dimas. Namun saat didatangi Dimas tidak ada di kelas
karena merasa ketakutan di datangi polisi.
5 Piihak-Pihak yang a. Kepala sekolah
terlibat b. Guru BK
c. Orang tua Dimas dan Orang Tua Alif
d. Siswa Dimas dan Alif
6 Langkah-langkah 1. Persiapan
pelaksanaan Guru BK mengajukan permohonan kepada kepala
sekolah untuk mengundang kedua siswa dan ke dua
orang tua siswa

2. Pelaksanaan
a. Menyampaikan deskripsi potensi dari kedua siswa
dan masalah yang terjadi kedua siswa tersebut
b. Menjelaskan upaya pengentasan yang telah
dilakukan oleh guru BK
c. Diskusi, tanggapan, masukan dari kepala sekolah ,
orang tua kedua siswa dan persetujuann antara
kedua siswa membuat kesepakatan untuk tidak
melakukan peristiwa tersebut

7 Deskripsi kasus Hari selasa sepulang sekolah ALIF menghampiri ke kelas


Dimas. Tiba-tiba dia langsung mengancam dan menampar pipi
Dimas sehingga menyebabkan terjadi perselisihan dan
pertengkaran. Seketika itu banyak teman yang menghampiri
dan meliihat peristiwa tersebut dan dari kerumunan itu ada
salah satu yan memberikan profokasi kepada Alif . Kedua belah
phak saling emosi hingga terucap perkataan ancaman dari
Dimas jika akan medatangkan kelompok yang lebih besar untuk
mendatangi Alif. Karena merasa terancam dan ketakutan Alif
memberitahukan kepada orang tuanya sehingga datanglah
orang tua Alif beserta pamannya yang kebetulan anggota polisi
ke kelas Dimas. Namun saat didatangi Dimas tidak ada di kelas
karena merasa ketakutan di datangi polisi.

8 Urutan Dari kepala sekolah kepada kedua belah pihak untuk tidak
pendapat/tanggapan melakukan perselisihan lagi dari kesalahpahaman yang terjadi
9 Pengambilan Kedua siswa membuat surat kesepakatan untuk tidak
keputusan melakukan perkelahian dan perselisihan atas pertimbanganan
dan persetujuan

Ngrambe, 14 Juli 2020


Mengetahui,
Kepala SMP N 1 NGRAMBE Kegiatan Layanan

KASNO, S.Pd, M.Pd WARIH SUSRIANTO, S.Pd


NIP. 19610108 198703 1 009 NIP.19671130 199003 1 005
PEMERINTAH KABUPATEN NGAWI
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1 NGRAMBE
NIS : 200130 NPSN : 20508543
Alamat : Jalan Musi No.09, Ngrambe, Ngawi Telp.(0351)-730042
Email :smpsatungrambe@yahoo.co.id

LAPORAN KONFERENSI KASUS


SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

1 Nama peserta ALIF


didik/konseli DIMAS
2 Kelas VII B
3 Hari/tanggal Selasa / 14 Juli 2020
4 Diskripsi Kasus Hari selasa sepulang sekolah ALIF menghampiri ke kelas
Dimas. Tiba-tiba dia langsung mengancam dan menampar pipi
Dimas sehingga menyebabkan terjadi perselisihan dan
pertengkaran. Seketika itu banyak teman yang menghampiri
dan meliihat peristiwa tersebut dan dari kerumunan itu ada
salah satu yan memberikan profokasi kepada Alif . Kedua belah
phak saling emosi hingga terucap perkataan ancaman dari
Dimas jika akan medatangkan kelompok yang lebih besar untuk
mendatangi Alif. Karena merasa terancam dan ketakutan Alif
memberitahukan kepada orang tuanya sehingga datanglah
orang tua Alif beserta pamannya yang kebetulan anggota polisi
ke kelas Dimas. Namun saat didatangi Dimas tidak ada di kelas
karena merasa ketakutan di datangi polisi.
5 Piihak-Pihak yang e. Kepala sekolah
terlibat f. Guru BK
g. Orang tua Dimas dan Orang Tua Alif
h. Siswa Dimas dan Alif
6 Hasil Kedua siswa saling damai dan membuat surat kesepakatan
untuk tidak melakukan perkelahian dan perselisihan atas
pertimbanganan dan persetujuan

Ngrambe, 14 Juli 2020


Mengetahui,
Kepala SMP N 1 NGRAMBE Kegiatan Layanan

KASNO, S.Pd, M.Pd WARIH SUSRIANTO, S.PD


NIP. 19610108 198703 1 009 NIP.19671130 199003 1 005

Anda mungkin juga menyukai