Anda di halaman 1dari 2

PANITIA UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP

TAHUN AKADEMIK 2020/2021


INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS
Jl. Conge, Ngembalrejo Kotak Pos 51 Telp. (0291) 432677 Fax. 441613 Kudus

Mata Kuliah : Metode Penelitian Pendidikan Jenjang : S-1 Jam : I


Dosen : Ismanto, S.Si., M.Pd. Bobot : 3 sks Sifat : Tugas
Hari/Tanggal : Rabu, 27 April 2022 Ruang : V21

Buatlah Review dari laporan penelitian skripsi berpendekatan kualitatif dan


kuantitatif, dengan komposisi sebagaimana berikut:
1. Pemaparan latar belakang masalah, memuat kesenjangan antara
idealitas dan realitas
2. Pemaparan rumusan masalah, memuat deskriptif dan
asosiatif/komparatif
3. Pemaparan konsep dan hubungan antar konsep, bersumber dari Al
Qur’an/Al Hadits, jurnal, dan buku
4. Pemaparan judul, konsistensi dengan pemaparan konsep dan
hubungan antar konsep
5. Pemaparan hipotesis (pendekatan kuantitatif), memuat deskriptif dan
asosiatif/komparatif
Ketentuan:
1. Laporan penelitian skripsi bersumber dari koleksi perpustakaan
manual ataupun online
2. Paper berukuran kuarto, 1 s.d 3 halaman, identitas penulis paper
memuat nama dan NIM pada kanan atas
3. Font time new roman 12 margin 3333 spasi 1,5
4. Review penelitian melampirkan halaman-halaman terkait komposisi
nomor 1 s.d. 5 di atas, dan dijadikan 1(satu) file pdf dan dikumpulkan
melalui VC dan GF.

Anda mungkin juga menyukai