Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan POCT Glukosa Darah

No. Dokumen No. Revisi Halaman


00 1/2
RSUD
SULTAN MUHAMMAD
JAMALUDIN I
Tanggal terbit Ditetapkan oleh :
STANDAR Kepala RSUD
PROSEDUR Sultan Muhammad Jamaludin I
OPERASIONAL

dr. Maria Fransisca A.Sch. MARS


NIP.19840402 201001 2 013
1. Pengertian POCT (Point of care Testing ) adalah adalah pemeriksaan
kesehatan yang dilakukan didekat pasien atau disamping tempat
tidur pasien, menggunakan sampel dalam jumlah sedikit.
Glukometer (POCT) merupakan alat yang digunakan untuk
mengukur kadar glukosa darah, yang mana sering digunakan
untuk memantau atau memonitoring tingkat glukosa darah
seseorang.
2. Tujuan Agar hasil pemeriksaan dapat segera diketahui sehingga
membantu menetuan tindakan selanjutnya bagi pasien
3. Kebijakan Keputusan Kepala RSUD Sultan Muhammad Jamaludin I
Nomor:
006.16.7 Tentang Pedoman Pelayanan Laboratorium di RSUD
Sultan Muhammad Jamaludin I
4. Prosedur  Siapkan Alat glukosameter
 Masukan strip pemeriksaan pada alat glukosameter
 Bersihkan bagian ujung jari tengah atau jari manis dengan
kapas alkohol dan biarkan mengering
 Lakukan pengambilan sampel darah kapiler dengan cara
menusuk bagian ujung jari tersebut menggunakan lancet
hingga mengeluarkan darah.
 Bersihkan darah yang pertama keluar dengan tissue,
kemudian biarkan darah keluar lagi.
 Sampel darah kapiler dimasukkan ke dalam strip dengan
cara ditempelkan pada bagian khusus pada strip yang
menyerap darah
 Cabut Strip dari alat glukosameter dan dibuang ke tempat
sampah infeksius beserta lancet yang telah digunakan
5. Unit Terkait - Instalasi Laboratorium
- UGD
- ICU
- Rawat Inap
- VK

Anda mungkin juga menyukai