Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN TUGAS STATISTIKA

KELOMPOK XI (Kelas XII IPA 5)

Nama anggota Kelompok

Nandito Riezky

Natasya Aprilia

Nydia Eldiana

Pas Vigilant

Rizqita Humairah

Ryan Ananda Putra

Penetapan Data
Mencari data mengenai banyak kendaraan yang lewat di
depan sekolah.

Instrumen Pengumpulan Data

Menyesuaikan dengan keadaan saat ini yang tidak memungkinkan untuk


melakukan observasi langsung pada tempat yang ditunjuk (sekolah), oleh
karena itu kelompok ini mengumpulkan data dengan cara membagikan
kuisioner yang akan diisi oleh para responden dalam format gform dengan
instrumen pengumpulan data sebagai berikut.
Pengumpulan Data
Pengolahan Data

No. Waktu (pukul) Frekuensi


1. 06:00-06:29 4
2. 06:30-07:59 36
3. 07:00-07:29 20
4. 07:30-08:59 1
5. 08:00-08:29 1
6. 08:30-08:59 0
7. 09:00-09:29 3
8. 09:30-09:59 9
9. Jumlah 74

Penyajian Data

Data kendaraan yang lewat di depan SMAN MT


Madani Palu
40
35
30
25 Frekuensi
20
15
10
5
0
06.00- 06.30- 07.00- 07.30- 08.00- 08.30- 09.00- 09.30-
06.29 06.59 07.29 07.59 08.29 08.59 09.29 09.59
Data kendaraan yang lewat di depan SMAN MT
Madani Palu
40
35
30
25
Frekuensi
20
15
10
5
0
06.00- 06.30- 07.00- 07.30- 08.00- 08.30- 09.00- 09.30-
06.29 06.59 07.29 07.59 08.29 08.59 09.29 09.59

Kesimpulan

Dalam situasi ini kami hanya dapat menyajikan data Kegiatan menghitung kendaraan yang
lewat di depan Sma Madani dari kuisioner yang telah diisi oleh responden yang berkisar 8%
dari jumlah siswa Smadani. Dari data tersebut kami mengelompokkan rentan waktu siswa
yang berkendara melewati depan sekolah kemudian mengolah dan menyajikannya dalam
bentuk tabel, histogram, dan poligon menggunakan excel dan word. Kami mendapatkan
bahwa rentan waktu dimana paling banyak kendaraan yang melewati Sma Madani pada pukul
06:30-07:59 sebesar 61% sedangkan angka paling kecil pada pukul 08:30-08:59 sebesar 0%

Anda mungkin juga menyukai