Anda di halaman 1dari 1

UJIAN AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah : Manajemen Pelayanan Kebidanan


Kode MK : Matrikulasi
Pengampu : Agustin Setianingsih, SSiT, M. Kes
Hari/ tanggal : Kamis, 10 Desember 2020
Waktu : 25 menit
Kelas/ Semester : Profesi Bidan A, B, C, D, E

PETUNJUK MENGERJAKAN

a. Jawablah Pertanyaan di bawah ini!


b. Tuliskan jawaban pada kertas secara jelas dan Scan atau fotokan Jawaban Anda!
c. Jawaban dikumpulkan di Penanggung Jawab MK Manajemen Pelayanan Kebidanan,
PJ Manajemen Pelayanan Kebidanan yang akan mengirimkan jawaban ke email
my_tiens@yahoo.com pada hari Kamis, 10 Desember 2020 maksimal pukul 15.00
WIB.
d. Tidak menerima pengiriman jawaban secara pribadi/ per mahasiswa

SOAL :

1. Bagaimana cara melakukan Pengelolaan pelayanan kebidanan di komunitas?


Jelaskan!
2. Apa yang dimaksud dengan pre conference? Jelaskan tahapannya!
3. Mengapa discharge planning perlu dilakukan? Jelaskan !

***Selamat Mengerjakan***

Diverifikasi Diketahui oleh Disahkan oleh


Koordinator MK Kaprodi S1 Terapan Kebidanan Kajur Kebidanan
dan Profesi Bidan Semarang Poltekkes Kemenkes Semarang

Rizky Amelia, SST, M. Kes Ida Ariyanti, SSiT, M. Kes Sri Rahayu, S. Kp., Ns.,S.Tr.Keb, M. Kes
NIP 197408181998032001

Anda mungkin juga menyukai