Anda di halaman 1dari 21

Praktek

Pembelajaran 1
SimKomDig

BAGAN ALIR (FLOWCHART)


Tujuan Pembelajaran
Pengetahuan :
1) Melalui diskusi, Peserta didik dapat menganalisis konsep
dasar logika dan algoritma komputer dengan baik
2) Melalui Praktikum, Peserta didik dapat Menganalisis
Notasi penulisan flowchart algoritma sederhana dalam
kehidupan sehari-hari secara mandiri.
Keterampilan :
1) Melalui diskusi, peserta didik mampu menggunakan
perintah berdasarkan fungsi secara mandiri dan
tanggung jawab
2) Melalui Praktikum, peserta didik mampu membuat
flowchart sesuai dengan scenario algoritma yang
dirumuskan dengan cermat.
Hari ini kita akan Belajar
Materi Lanjutan dari
Algoritma yaitu Diagram Alur

Apa itu

Flowchart ?
• Merupakan Bagan-bagan yang mempunyai arus yang
menggambarkan langkah-langkah penyelesaian suatu
masalah.
• Atau dalam Istilah lain merupakan cara penyajian dari suatu
algoritma.
• Ada 2 macam Flowchart :
❑System Flowchart → urutan proses dalam system
dengan menunjukkan alat media input, output serta
jenis media penyimpanan dalam proses pengolahan
data.
❑Program Flowchart → urutan instruksi yang
digambarkan dengan symbol tertentu untuk
memecahkan masalah dalam suatu program.
KEUNTUNGAN DAN KERUGIAN

Menggunakan Flowchart
Keuntungan Kerugian
Lebih mudah dalam pembacaan Tidak cocok untuk menyelesaikan
dan pemahaman algoritma program yang rumit
Dapat digunakan untuk Memerlukan software khusus
menyelesaikan masalah yang dalam penulisannya seperti
tidak rumit Microsoft Visio, Flow Diagram Lite
Lebih rinci dengan model Agak susah ketika akan dikonversi
visualisasi ke dalam bentuk kode program
Simbol-simbol Flowchart
⚫ Flow Direction Symbols (Simbol
penghubung alur)
⚫ Processing Symbols (Simbol proses).

⚫ Input-output Symbols (Simbol input-output)


Simbol-simbol Flowchart – Cont.
Pembuatan Flowchart
⚫ Tidak ada kaidah yang baku.
⚫ Flowchart = gambaran hasil analisa suatu masalah
⚫ Flowchart dapat bervariasi antara satu pemrogram dengan
pemrogram lainnya.
⚫ Secara garis besar ada 3 bagian utama:
– Input
– Proses
– Output
… Lanjutan
Pembuatan Flowchart
⚫ Hindari pengulangan proses yang tidak
perlu dan logika yang berbelit sehingga
jalannya proses menjadi singkat.
⚫ Jalannya proses digambarkan dari atas

ke bawah dan diberikan tanda panah


untuk memperjelas.
Pembuatan Flowchart – cont.
Selalu dimulai dengan BEGIN:

Begin

Jangan lupa
menggambar garis

End
Pembuatan Flowchart – cont.
Input / Output Begin

Jangan lupa garis

Input/output

Mungkin anda ingin


berkomunikasi
dengan pemakai
Pembuatan Flowchart – cont.
Proses Begin

Input
Anda dpt melakukan
perhitungan di dlm proses

Proses
Pembuatan Flowchart – cont.

Begin

Input

Anda dapat menampilkan


Proses
hasil di output

Output End
Contoh Kasus 1 - Diagram Flowchart
Mulai
⚫ Buat diagram alur
Baca bil
untuk menentukan
apakah suatu Bil=0 Cetak
“nol”
bilangan termasuk
bilangan positif, Bil<0
Cetak
“negatif”
negatif atau nol! Cetak
“positif”

Selesai Gb. Flowchart nya


Kesimpulan

Bagan alir (flowchart) merupakan


sebuah bagan yang menunjukkan
aliran algoritma dan menampilkan
langkah-langkah penyelesaian
terhadap suatu masalah.
Lembar Kerja Peserta Didik
(LKPD)

Saat ini berjamuran industri makanan dan minuman. Masing-masing


diiklankan memiliki cita rasa berbeda dengan makanan pada umumnya. Tiap
kelompok diberikan kasus memilih salah satu jenis makanan dan minuman
serta resep dan cara meraciknya. Makanan dan minuman harus berbeda
antara masing- masing kelompok. Tiap-tiap kelompok diminta menulikan
proses meraciknya dalam bentuk notasi kalimat dekriptif dan bagan alir
flowchart. Proses meracik makanan menggunakan notasi kalimat dekriptif
dan proses meracik minuman menggunakan bagan alir flowchart.
Tugas Boleh dalam bentuk File atau kalian buat di
lembar kertas kemudian kalian Presentasikan.

1). Diskusikanlah dengan kelompok kalian kartu


kasus di atas dan tuliskan notasi algoritma yang
diinstrukikan pada pada kolom format LK yang
telah disediakan!
2). Buatlah Bagan Alir Flowchart dari masalah
sederhana kehidupan sehari-hari berdasarkan
kartu kasus di atas !
Saya orang IT, Cinta IT dan Bangga menjadi Guru IT

Anda mungkin juga menyukai