Anda di halaman 1dari 4

JOBSHEET

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI


DESAIN GRAFIS MUDA
BLKK PONDOK PESANTREN MODERN LA-TANSA

DisusunOleh :

Nama : RAHUL
Jabatan : Instruktur
Kejuruan : TeknologiInformasi dan Komunikasi
Sub Kejuruan : Desain Grafis Muda

YAYASAN AL-HASAN BUNGO


PONDOK PESANTREN MODERN LA-TANSA
BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
Rantau Keloyang, Pelepat, Bungo, Jambi

Jobsheet Program PelatihanTeknologiInformasi dan Komunikasi


KejuruanDesain Grafis Muda
Balai Latihan Kerja Komunitas BLKK PM. La-Tansa

Bekasi, 10 Desember 2020


Dibuat oleh;
Instruktur KejuruanTeknologi Informasi dan Komunikasi,

(RAHUL)

Mengetahui;
Ketua Yayasan PM. La-Tansa

(M. YUSRI, S.HI)

Jobsheet-Desaingrafis-01
Belajar CorelDraw

TIK.DG05.020.01 :
Menggunakan Pen Tool di CorelDraw

Oleh :
RAHUL

YAYASAN AL-HASAN BUNGO


PONDOK PESANTREN MODERN LA-TANSA
BALAI LATIHAN KERJA KOMUNITAS
Rantau Keloyang, Pelepat, Bungo, Jambi

A. JudulJobsheet
“Menggunakan Pen Tool di CorelDraw”
B. Tujuan
pesertapelatihanmampumenggunakan pen tool
sebagaivisualisasikaryadesainsecaraobjektifsesuai pada project brief.

C. LandasanTeori
Mengacu pada bukupanduantentang CorelDraw

D. Peralatan dan Bahan


1) Laptop
2) Jaringan internet
3) Software CorelDraw X7

E. PetunjukKegiatanPraktek
1) Instrukturmenjelaskanlandasanteoriterkaitpraktekmenggunakan pen tool di
CorelDraw
2) Instrukturmenjelaskanpetunjukpelaksanaankegiatanpraktekmeliputiprosedur,k
enyamanan dan waktupelakasanaan
3) Instrukturakanmenfasilitasikegiatanpraktek dan
memberikanbimbingankepadapesertaselamakegiatanpraktekberlangsung.
4) Di akhirkegiatanpraktikuminstrukturakanmemberikanpenilaiandan
umpanbalikterhadaphasilkerjapesertapelatihan

F. Langkah Kerja
1) Buka perangkatlunakdesaingrafis CorelDraw
2) Buat Lembar kerjabarudenganformat :
- Kertas A4
- Warna CMYK
3) Arahkan mouse menuju tools bar >kebagian Freehand Tool
4) Kemudianklikanakpanahkecildibagiankananbawah
5) Lalu pilih Pen Tool
6) Kemudianbuatobjek di lembarkerjadengancara>klikkiri
7) Lalu buatobjeksesuaikebutuhan
8) Akhirikurvadengancaraklik node pertama

Anda mungkin juga menyukai