Anda di halaman 1dari 12

LOGO

Teknik Elektro – Sistem Kendali

ANALISA
TANGGAPAN
TRANSIEN
Pertemuan ke-7
LOGO UNSUB
OUTLINE

? Sistem Orde satu


Tanggapan fungsi tangga Sistem orde satu

Perhatikan sistem orde satu berikut

Yang mana memiliki hubungan input ouput

Sebagaimana kita ketahui transformasi


Laplace dari fungsi tangga yaitu 1/s kemudian substitusi
ke persamaan di atas menjadi
Tanggapan fungsi tangga Sistem orde satu

Kembangkan C(s) ke dalam partial-fraction menjadi

Ambil invers transformasi laplace ,didapat

Persamamaan di atas menyatakan bahwa kondisi inisial


output nol dan akhirnya menjadi satu.
Karakteristik penting dari persamaan tsb yaitu pada saat
t=T nilai c(t) yaitu 0.632 atau tanggapan mencapai 63.2%
dari total perubahan, yang mana didapat dari substitusi t=T
ke persamaan
Tanggapan fungsi tangga Sistem orde satu

Kurva tanggapan eksponensialnya sbkt


Tanggapan fungsi ramp Sistem orde satu

Transformasi laplace dari fungsi unit ramp yaitu 1/s2


sehingga didapatkan output sistemnya sbkt

Kembangkan C(s) kedalam bentuk partial-fraction menjadi

Ambil invers transformasi laplace ,didapat

Sinyal error e(t) didapat


Tanggapan fungsi ramp Sistem orde satu

Untuk t mendekati tak hingga,didapat

Seperti pada gambar


Tanggapan fungsi impuls Sistem orde satu

Untuk input unit impuls R(s)=1 sehingga output sistemnya


menjadi atau

Sifat-sifat penting dari sistem LTI :


Untuk unit ramp input

Untuk unit step input


Yang merupakan turunan dari unit ramp input .

Dan untuk unit impuls input


Yang merupakan turunan
Dari unit step input.
Tanggapan fungsi impuls Sistem orde satu

Berikut gambar tanggapan unit impuls


?

Sistem Orde dua


LOGO

Anda mungkin juga menyukai