Anda di halaman 1dari 10

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 2

Keliling Dan Luas Segiempat

Nama kelompok :

Anggota kelompok :

1.
2.
3.
4.

Tujuan Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran diharapkan peserta didik mampu :
1. Menentukan keliling dan luas persegi dengan benar
2. Menentukan keliling dan luas persegi panjang dengan tepat
3. Menentukan keliling dan luas jajargenjang dengan benar
4. Menetukan keliling dan luas trapesium dengan tepat

Petunjuk :
1. Mulailah dengan membaca doa
2. Tulis nama kelompok serta anggota pada tempat yang telah disediakan
3. Bacalah dan kerjakan LKPD ini dengan teliti
4. Cermatilah setiap kegiatan yang terdapat pada LKPD, dan pahami setiap informasi yang
terdapat dalam LKPD
5. Think : setiap individu memikirkan jawaban dari permasalahan yang terdapat pada
LKPD
6. Talk : setiap anggota kelompok mendiskusikan hasil jawaban yang diperoleh dari
masing-masing individu
7. Write : menuliskan kesimpulan yang diperoleh dari hasil diskusi
8. Jika ada yang tidak paham tanyakan kepada guru
9. Periksa kembali jawaban yang telah dikerjakan
10. Presentasikan hasil diskusi di depan kelas
Kegiatan I THINK
AYO MENGAMATI

A. Persegi
1. Perhatikanlah cara mencari keliling dan luas persegi pada tabel di bawah ini

No Gambar Persegi Sisi Panjang Sisi Pendek Keliling Luas (Banyaknya


Kotak)
1 ……
1 1 1 4x 1 = 4 2
1 ×1=1 =1
1
2
....
2
2 ... x 2 = 8 2 ×=2 =¿

2
3

3
... 3 4x= ×3=❑2=9

....

4 × …=¿

.
2
.. ... ... … × …=… =¿

....

Diskusikan bersama kelompokmu, jika persegi TALK


tersebut mempunyai panjang sisinya = s . bisakah
ananda menentukan luas dan kelilingnya?

Gambar Persegi Sisi Panjang Sisi Pendek Keliling Luas (Banyak


Kotak)

s
... ... ... ...
Dari tebel di atas dapatkah ananda menyimpulkan keliling dan luas persegi secara umum ?

Keliling persegi Luas keliling

... ...

AYO MENGAMATI

THINK

B. Persegi Panjang

perhatikanlah cara mencari keliling dan luas persegi panjang pada tabel di bawah ini

Luas
Gambar persegi Sisi
No Sisi panjang keliling (banyaknya
panjang pendek
kotak)

1
1 2 1 2(2+1) = 6 2x1=2
2

1
2 3 ... 2(3+1) =  3x=3
...

...
3 ... 2  (3+2) = 10 x 2 = 6

2
...
4 ... ... 2(4+) = 14  x  = 12
...

TALK Bagaimana jika persegi panjang tersebut


mempunyai panjang = p dan lebar = l ?
dapatkah ananda menentukan luas dan
kelilingnya?

Luas (banyak
Gambar persegi panjang Sisi panjang Sisi pendek keliling
kotak)

l
... ... 2(. . . + . . . )= . . . … × …=¿
p

WRITE

Dari tabel diatas dapatkah ananda menyimpulkan keliling dan luas persegi
panjangsecara umum?

Keliling persegi panjang= Luas persegi panjang=

 
THINK
C. Jajargenjang
Perhatikanlah cara mencari luas dan keliling jajargenjang pada tabel berikut ini !

No Gambar Jajargenjang Sisi Alas Sisi Tinggi Keliling Luas


1 9 cm

2(9+5) = 2
9 cm 4 cm 9 × 4=36 c m
28cm

3 cm 6 cm
2

2(+10) = 2
... 6 cm 15 ×=90 c m
25cm

2(. . .
... ... + . . .)= . . . … × …=... c m2
cm

TALK
Bagaimana jika jajargenjang tersebut
mempunyai alas = a, sisi miring = c dan tinggi
=t? dapatkah ananda menentukan luas dan
kelilingnya?

Gambar jajargenjang Sisi alas Sisi tinggi Keliling luas


2 ( …+... )=... cm … × …=... c m
2

ct

WRITE
Dari tabel di atas dapatkah ananda menyimpulkan keliling dan luas jajargenjang secara umun ?

Keliling jajargenjang= Luas jajargenjang=

 

D. Trapesium
Perhatikanlah cara mencari luas dan keliling trapesium pada tabel berikut ini !

No Gambar trapesium Dua


sisi tinggi keliling luas
sejajar
1

dan …+...+...+...=... cm(


…+…
2 )
× …=...c m2
2

13 cm 8 + 7 +  + 13
8cm
dan  = 38cm

. . . dan

 (
…+...
…+...+...+...=... cm
2 )
× …=... c m
2

TALK Bagaimana jika jajargenjang tersebut


mempunyai alas = a, sisi miring = c dan
tinggi =t? dapatkah ananda menentukan
luas dan kelilingnya?

Dua Sisi Sisi


Gambar Trapesium Keliling Luas
Sejajar Tinggi

dan …+...+...+...=... cm ( …+…


2 )
× …=...c m
2
Dari tabel di atas dapat disimpulkan bahwa keliling dan luas trapesium yang memiliki sisi-sisi

yang sejajar = a dan b, serta tinggi =t adalah

Keliling trapesium= Keliling trapesium=

 

Kegiatan II WRITE

Periksalah jawabanmu kembali, jika masih ada


jawaban yang ragu. Kemudian diskusikan
dengan teman kelompokmu tentang rumus
keliling dan luas segiempat yang telah kalian
pelajari dan kerjakan!

Tuliskan hasil diskusi kalian pada kolom di bawah ini !

1. Persegi
a. Luas persegi 
b. Keliling persegi 
2. Persegi panjang
a. Luas persegi panjan 
b. Keliling persegi panjang 
3. Jajargenjang
a. Luas jajargenjang 
b. Keliling jajargenjang 
4. Trapesium
a. Luas trapesium 
Kegiatan III

Agar kalian lebih memahami tentang keliling dan luas persegi, persegi panjang, jajargenjang dan
trapesium, coba kerjakan dan diskusikan soal berikut dengan kelompokmu!

1. Luas sebuah persegi panjang sama dengan luas persegi yang panjang sisinya 20 cm. Jika lebar
persegi panjang adalah 10 cm, maka tentukan :
a. Panjang persegi panjang
b. Keliling persegi panjang

2. Perhatikan gambar berikut

Daerah yang diarsir adalah sketsa tanah yang ditanami rumput, berapa luas
hamparan rumput tersebut?

Anda mungkin juga menyukai