Anda di halaman 1dari 2

KOORDINASI DAN INTEGRASI

PENYELENGGARAAN PROGRAM DAN


PENYELENGGARAAN PELAYANAN

No.Dokumen : /PKM-PP/SOP-1/III/2017
No. Revisi : -
SOP Tanggal : Maret 2021
Terbit
Halaman : 2/2

PUSKESMAS
SITI AISYAH, SKM.
PASIR PUTIH
NIP. 19700518 199003 2 003

1.Pengertian Konsultasi antara pelaksana dengan penanggungjawab program dan Kepala Puskesmas
adalah Memperoleh kejelasan informasi atau mencari upaya pemecahan masalah
terkait pelaksanaan kegiatan program dan pelayanan di Puskesmas.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam Pelaksanaan Konsultasi antara
pelaksana dengan penanggungjawab program dan Kepala Puskesmas di Puskesmas
Putih.
3. Kebijakan Surat Keputusan KepalaPuskesmasPasirPutih Nomor :
/PKM-PP/SK/I/2020 tentang Tentang Koordinasi dan Integrasi Penyelenggaraan
Program
4.Referensi 1. Permenkes 43 tahun 2019 tentang Puskesmas
2. Permenkes 44 tahun 2016 tentang Pedoman Manajemen Puskesmas
5.Alat dan bahan 1. Buku Konsultasi
2. Alat tulis
6.Prosedur 1. Pelaksana pelayanan/program yang akan konsultasi mempersiapkan bahan/materi
konsultasi dan mencatat di buku konsultasi.
2. Pelaksana pelayanan/program menentukan konsultan yang akan dituju
(pengelola/Kepala Puskesmas)
3. Jika konsultasi hanya di tingkat pengelola maka menyampaikan materi pelaksana
pelayanan/program konsultasi ke pengelola.
4. Pelaksana pelayanan/program memberi tahu penanggung jawab
program/pelayanan untuk berkonsultasi.
5. Penanggung jawab program memberi kesempatan pelaksana program untuk
berkonsultasi.
6. Penanggung jawab program/pelayanan menentukan waktu untuk pelaksanaan
program/pelayanan berkonsultasi.
7. Penanggung jawab program mempersilakan pelaksana program/ pelayanan untuk
menyampaikan materi konsultasi.
8. Pelaksanaan program/pelayanan memberikan penjelasan sesuai materi konsultasi.
9. Penanggung jawab program menjelaskan sesuai materi yang dikonsultasikan.
10. Penanggung jawab program dan pelaksana program mendokumentasikan ke
dalam buku konsultasi.
11. Jika konsultasi di tingkat Kepala Puskesmas, maka pelaksanaan atau penanggung
jawab program/pelayanan yang akan berkonsultasi menghubungi petugas
administrasi Tata Usaha.
12. Petugas admin mengisi materi konsultasi di buku konsultasi admin seperti yang
tertulis di buku konsultasi program/pelayanan
13. Proses koordinasi dilaksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan
pencegahan penyakit covid-19 dengan tetap menggunakan masker dan menjaga
jarak.
7.Diagram Alir -

8.Hal-hal Yang -
perlu
diperhatikan
9.Unit Terkait 1. Kepala Puskesmas
2. Kassubbag Tata Usaha
3. PJ UKM
KOORDINASI DAN INTEGRASI
PENYELENGGARAAN PROGRAM DAN
PENYELENGGARAAN PELAYANAN

No.Dokumen : /PKM-PP/SOP-1/III/2017
No. Revisi : -
SOP Tanggal : Maret 2021
Terbit
Halaman : 2/2

4. PJ UKP
5. PJ Program, dan
6. PJ Unit Pelayanan yang terkait
10.Dokumen -
Terkait
11.Rekam Histori
No Yang diubah Isi diubah Tanggal mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai