Anda di halaman 1dari 7

GAMBARAN UMUM KONDISI DESA

Desa : Jayanti Kode Desa : 2010


Kecamatan : Palabuhanratu Kode Kecamatan : 01
Kabupaten : Sukabumi Kode Kabupaten : 02
Provinsi : Jawa Barat Kode Provinsi : 32
Kode Pos : 43364
Latitude : -7.0101785˚
Longitude : 106.563073˚

1. SEJARAH

Desa Jayanti sebelumnya merupakan bagian dari Desa Citarik hingga pertengahan
tahun 2012, selanjutnya sesuai dengan aspirasi yang berkembang di masyarakat tentang
perlunya pemekaran desa maka setelah melalui proses yang cukup panjang maka terbitlah
Perda Kabupaten Sukabumi Nomor 21 Tahun 2012 tanggal 05 April 2012 tentang Pemekaran
Desa Citarik menjadi Desa Citarik dan Desa Jayanti, maka terbentuklah secara resmi Desa
Jayanti.
Berdasarkan musyawarah seluruh unsur masyarakat maka terpilihlah saya H. DARJAT
SUDRAJAT selaku Penjabat Kepala Desa Jayanti, peresmiannya oleh Bupati Sukabumi pada
tanggal 12 Juni 2012. Dengan Keputusan Bupati Sukabumi Nomor: 141.1/Kep.373-
BPMPD/2012 Tentang Pengesahan Pengangkatan Penjabat Kepala Desa Jayanti Kecamatan
Palabuhanratu.
Pada tahun 2013 dilaksanakan pemilihan Kepala Desa Jayanti, dari sembilan calon
Kepala Desa terpilih kembali H. DARJAT SUDRAJAT sebagai Kepala Desa Jayanti Periode
2013 – 2019.
Pada tahun 2019 dilaksanakan kembali pemilihan Kepala Desa serentak gelombang
III tahun 2019 Kabupaten Sukabumi, dari lima calon kepala desa Jayanti terpilihlah nomor
urut tiga bapak Nandang, S.Ag untuk periode jabatan definitive 2019-2025

2. ASPEK GEOGRAFI DAN DEMOGRAFI DESA

Desa Jayanti Kecamatan Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi secara geografis


terletak di 106º 1΄80″ BT dan terletak di -7º34΄40″ LS. Karena letaknya yang berbatasan
langsung dengan Samudera Hindia Desa Jayanti memiliki garis pantai dengan panjang ± 4
Km.
Ketinggian wilayah Desa Jayanti berkisar antara 0-800 mdpl dengan kemiringan
lereng berkisar antara 0% hingga 140% dimana bentuk medan wilayahnya terdiri dari pantai
di baratnya dan Gunung Jayanti di utaranya. Curah hujan sekitar 2000 -3000 mm/tahun
dengan kelembaban udara rata-rata 85%.

Adapun Batas-batas wilayah Pemerintah Desa Jayanti sebagai berikut :

Batas Desa / Kecamatan Wilayah


Barat Samudra Hindia Kabupaten Sukabumi
Desa Citarik Kecamatan
Timur Kabupaten Sukabumi
Palabuhanratu
Kelurahan Palabuhanratu dan
Utara Kabupaten Sukabumi
gunung Jayanti
Desa Cidadap Kecamatan
Selatan Kabupaten Sukabumi
Simpenan

Peta Wilayah Desa Jayanti Kondisi geografis Desa Jayanti

3. LUAS WILAYAH
Desa Jayanti merupakan salah satu Desa yang terletak di Wilayah Kecamatan
Palabuhanratu, dengan luas wilayah ± 555.7 Ha (Lima ratus lima puluh lima koma tujuh
hektar).
4. PEMBAGIAN WILAYAH DESA
NO NAMA NAMA JML JUML
KAMPUNG RT RW NAMA RT L P
RT RW KADUS KK AH
KADUS I 343 889 846 1,725
1 BAGBAGAN 001 ADEN DEDI 37 77 108 185
001
2 BAGBAGAN 002 YAYAT FIRMAN 40 57 53 200
3 CISOKA 003 PENDI L MISBAHU 30 71 80 151
002
4 CISOKA 004 MAMAT L TAMAM 50 124 129 253
EMAN
5 JAYANTI 002 ASEP GINANJAR HUKMAN 28 74 70 144
6 BABAKAN 005 AGUS SU UL KARIM 31 79 78 157
DEDI
7 BABAKAN 003 003 UKAR RUSWAN 57 167 118 285
9 BABAKAN 004 USDIANA DI 40 104 96 200
10 BABAKAN 006 DENDI 30 136 114 150
KADUS II 264 662 667 1,329
1 JAYANTI 001 LISLIA 46 121 109 230
2 JAYANTI 002 JALI NURYANA 47 123 115 238
3 BABAKANSIRNA 003 DIDIM 51 122 133 255
4 JAYANTI 004 004 UCEP NURYANA YOPPY S PIATNA 47 117 120 237
TANGKUBAN
5 005 AMUN S 47 124 112 236
PERAHU
6 JAYANTI 006 NENENG 26 55 78 133
KADUS III 236 616 571 1,187
1 MANGGA DUA 001 NURYAMAN 48 125 117 242
2 BENTENG 002 KAMALUDIN OMAN 49 124 121 245
3 POJOK 003 005 ULOH NURYAMA DUDU 30 78 73 151
4 CARINGIN 004 RISMAN N N 60 158 146 304
5 PASIRHONJE 005 HERMAN 49 131 114 245
KADUS IV 233 610 565 1,175
1 CIPATUGURAN 001 ASEP S 45 114 115 229
2 CIPATUGURAN 002 RAHMAT 41 128 78 206
ARID TAUFIK
3 CIPATUGURAN 003 006 UJA 67 167 169 336
KURNIA HIDAYAT
4 CIPATUGURAN 004 MUMUH 33 82 86 168
5 SAMPALAN 005 ANDI N 47 119 117 236
5. TIPOLOGI DESA
Jumlah /Tahun
No Sumber Penghasilan
2018 2019
1 Petani 346 331
2 Buruh tani 1.302 1.294
3 Buruh Swasta 987 1.125
4 Buruh Bangunan 105 105
5 Nelayan 600 550
6 Pedagang 684 689
7 PNS 63 63
8 TNI/POLRI 11 11
9 Pensiunan 19 19
10 Tenaga Medis 9 9
11 Jasa Tranportasi 94 98
12 Pengrajin 129 129
13 Tukang Kayu 72 71
14 Peternak 7 5
15 Montir 18 18
16 Guru swasta 31 31

6. OBSERVASI DAN AKSESIBILITAS


Jarak Waktu
No Dari dan Ke
Tempuh Tempuh
1. Desa – Kecamatan ± 2 Km 10 Menit
2. Desa – Kabupaten (Palabuhanratu) ± 2 Km 10 Menit
3. Desa – Provinsi (Bandung) ± 350 Km 8 Jam
4. Desa – Ibukota Negara (Jakarta) ± 350 Km 8 Jam

7. IKLIM DAN TOFOGRAFI


No Uraian Jumlah Frekuensi

1. Curah hujan rata-rata per tahun 3.500 mm


2. Jumlah bulan hujan per tahun 4 bln
3. Jumlah bulan kemarau per tahun 4 bln
4. Musim pancaroba 4 bln
5. Suhu rata-rata harian 26 – 32 DC
6. Ketinggian diatas permukaan laut 1 – 12 dpl
7. Bentang wilayah Datar berbukit
8. ORGANISASI PEMERINTAHAN
1. Kepala Desa
2. Sekretaris Desa
3. Kaur Keuangan
4. Kaur TU dan Umum
5. Kaur Perencanaan
6. Kasi Pemerintahan
7. Kasi Kejeahteraan
8. Kasi Pelayanan
9. Kepala Dusun I
10. Kepala Dusun II
11. Kepala Dusun III
12. Kepala Dusun IV

Badan Permusyawaratan Desa Jayanti sebanyak 7 orang terdiri dari :


1. Ketua BPD
2. Wakil Ketua
3. Sekretaris
4. Ketua Bidang DD
5. Ketua Bidang ADD
6. Anggota
7. Anggota

❖ Jumlah dan Persebaran Penduduk

Berdasarkan Laporan Bulanan Desa pada Semester II Tahun 2019, Penduduk Desa
Jayanti berjumlah 5.416 jiwa yang tersebar di 4 Dusun.
Informasi mengenai jumlah penduduk menurut jenis kelamin penting diketahui
terutama untuk mengetahui banyaknya orang yang tinggal di suatu wilayah pada
waktu tertentu sehingga dapat digunakan untuk merencanakan pelayanan sosial
ekonomi seperti pendidikan, kesehatan, sandang, pangan, dan papan serta kebutuhan
sosial dasar lainnya sesuai dengan jenis kelamin penduduk. Di bawah ini tersaji
informasi jumlah dan proporsi penduduk Desa Jayanti menurut jenis kelamin yang
tinggal di wilayah Dusun tertentu.

Desa Jayanti setelah mengalami pemekaran Desa , memiliki jumlah penduduk


sebanyak :

- Jumlah Penduduk : 7.422 Jiwa


- Jumlah KK : 2.566 KK
- Jumlah Laki-laki : 3.621 Jiwa
- Jumlah Perempuan : 3.801 Jiwa
- Jumlah Pra KS : 432 Jiwa
- Jumlah KS 1 : 243 Jiwa

Jumlah Penduduk Berdasarkan Usia :

- Usia 0 – 1 Tahun : 442 Jiwa


- Usia 1 – 5 Tahun : 461 Jiwa
- Usia 5 – 10 Tahun : 459 Jiwa
- Usia 10 – 15 Tahun : 420 Jiwa
- Usia 15 – 20 Tahun : 556 Jiwa
- Usia 20 – 25 Tahun : 568 Jiwa
- Usia 25 – 30 Tahun : 584 Jiwa
- Usia 30 - 35 Tahun : 573 Jiwa
- Usia 35 - 45 Tahun : 535 Jiwa
- Usia 45 - 50 Tahun : 398 Jiwa
- Usia 50 – 60 Tahun : 310 Jiwa
- Usia 60 – 80 Tahun : 120 Jiwa

Jumlah Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan :


- Tamat SD : 1 256 Orang
- Tamat SLTP : 750 Orang
- Tamat SLTA : 452 Orang
- Tamat Perguruan Tinggi : 167 Orang

Jumlah Penduduk Menurut Agama :


- Islam : 5.384 Orang
- Kristen : 7 Orang
- Budha : -
- Hindu : -
- Dll : -

Sarana Pendidikan
- PKBM : 1 Buah
- TK : 6 Buah
- PAUD : 5 Buah
- DTA : 6 Buah
- SD : 3 Buah
- MI : 2 Buah
- SD ISLAM : -
- SLB : 1 Buah
- SMP : -
- SMK : 1 Buah

Sarana Kesehatan
- Posyandu : 9 Buah
- Poskesdes : -
- Puskesmas : 1 Buah

- Bidan desa : 1 Orang


- Dokter : 1 Orang
- Balai Pengobatan : -

Sarana Keagamaan
- Mesjid Jamie : 13 Buah
- Pondok Pesantren : 6 Buah

Jenis Pekerjaan
- Petani : 453 Orang
- Buruh Tani : 134 Orang
- Buruh Swasta : 98 Orang
- Pegawai Negeri Sipil : 38 Orang
- Dokter : 1 Orang
- Bidan Desa : 1 Orang
- TNI/POLRI : 6 Orang
- Guru Swasta : 36 Orang
- Pembantu Rmh Tangga : 13 Orang
- Pengrajin : 151 Orang
- Pedagang : 371 Orang
- Peternak : 1 Orang
- Nelayan : 4.35 Orang
- Montir : 11 Orang
- Sopir : 109 Orang
- Tukang Kayu : 87 Orang
- Tukang Batu : 7 Orang

Jenis Keterampilan
- Menjahit : 5 Orang
- Membuat Kue : 3 Orang
- Elektronik : 2 Orang
- Mebeuler : 3 Orang
- Tukang Las : 2 Orang
- Montir Mobil : 3 Orang
- Montir Motor : 6 Orang
- Pangkas Rambut : 2 Orang
- Salon Kecantikan : 2 Orang

Sarana Ekonomi
- Pembuatan Tahu/Tempe : 1 Buah
- Pengolahan Ikan Pindang : 3 Buah
- Galian Batu : 2 Buah
- Pabrik Pemecah Batu : - Buah
- Warung Sembako : 12 Buah
- Warung Nasi : 5 Buah
- Penggilingan Padi : 1 Buah
- Toserba : 3 Buah
- SPBU : 1 Buah
- Pabrik ES : 1 Buah
- Tempat Pencucian Mobil : 3 Buah
- Tempat Pencucian Motor : 4 Buah
- Budidaya Sarang Walet : 2 Buah
- Tambal Ban : 4 Buah
- Bengkel Mobil : 2 Buah
- Bengkel Motor : 9 Buah
- Peternakan Ayam : 1 Buah

Sarana Perhubungan
- Jalan Propinsi : 4 KM
- Jalan Kabupaten : 4 KM
- Jalan Lingkungan : 9 KM
- Jalan Lingkungan Babakan : 800 Meter
- Jalan Lingkungan Jayanti : 278 Meter
- Jalan Lingkungan Tangkuban : 150 Meter
- Jalan Lingkungan Pasirhonje : 680 Meter
- Jalan Lingkungan Cipatuguran SMK : 342 Meter
- Jalan Lingkungan Cipatuguran SLB : 97 Meter
- Jembatan : 3 Buah

Anda mungkin juga menyukai