Anda di halaman 1dari 5

Tuliskan atau sebutkan media yang ada di dalam berkomunikasi dengan HP!

JAWABAN

Internet, Chatting, Calling, Video Call, E-Commerce, Radio, Browser, E-mail

JAWABAN NO 1

a. Internet adalah sebuah sistem komunikasi global yang menghubungkan komputer-


komputer dan jaringan-jaringan komputer diseluruh dunia.
b. Monitor adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan hasil
proses dari komputer dalam bentuk teks, gambar, ataupun video secara visual. Dalam hal
ini monitor berperan sebagai perangkat output penyusun sebuah komputer dan sebuah
komputer takkan bisa digunakan jika monitornya tidak ada. Itulah alasan mengapa
monitor dianggap sangat penting dalam sebuah komputer.

JAWABAN NO 3
Alias
Bandwidth
Browser
Chatting
Cookies
Dial-up Program
Discussion
Group
DNS
Download
e-mail
FAQ
FTP
Gateway
Homepage
HTML
HTTP
Intranet
IRC
ISP
Kbps
Link
Mailing List
Mirror
Modem
Netizen
Netiqueete
Newbie
Newsgroup
NTTP
Off-line
Online
POP
Server
Sign In
Sign Out
SMTP
SPAM
TCP/IP
Upload
URL
Web Page
Web Site
World Wide Web

JAWABAN NO 4

No Istilah Definisi
1 Bandwidth Besaran yang menunjukkan banyaknya data yang dapat
dilewatkan di suatu saluran komunikasi pada network dalam
satuan waktu tertentu.
2 Browser Singkatan untuk istilah Web Browser. Browser adalah sebuah
program yang digunakan untuk mengakses World Wide Web
(atau internet), dan fasilitas lainnya. Saat ini terdapat sejumlah
browser yang populer, seperti Internet Explorer, Netscape
Navigator, Opera, dan Mozilla, dll.
3 Domain Di dunia internet atau web, domain adalah nama yang digunakan
untuk mengidentifikasi sebuah alamat komputer.
4 Download Istilah untuk kegiatan penyalinan data (biasanya berupa file) dari
sebuah komputer yang terhubung dalam sebuah network ke
komputer lokal. Dengan kata lain transfer data melalui jalur
komunikasi digital dari sistem yang lebih besar atau pusat (host
atau server) ke sistem yang lebih kecil (client). Proses download
merupakan kebalikan dari upload.
5 E-coomerce (Electronic commerce) adalah bisnis yang transaksinya dilakukan
dengan bantuan jaringan komputer secara online. Transaksi
tersebut adalah penjual dan pembelian barang dan jasa serta
pembayaran yang dilakukan melewati komunikasi digital.
Teknologi yang digunakan antara lain adalah Internet dan
electronic data interchange (EDI).
6 E-mail Electronic Mail. Pesan yang dikirimkan dari satu alamat ke
alamat lain melalui local area network (LAN) atau Internet.
Kalau dahulu, data yang dikirim hanya berupa teks, sekarang
dengan e-mail dapat berisi gambar, suara, dan bahkan klip video.
Sebuah alamat email yang mewakili banyak alamat email
sekaligus disebut sebagai mailing list. Sebuah alamat email
biasanya memiliki format semacam username@host.domain,
misalnya: myname@mydomain.com.
7 FAQ Kependekan dari Frequently Asked Questions atau “pertanyaan
yang sering diajukan”. FAQ merupakan salah satu feature
website yang menyajikan daftar jawaban atas pertanyaan yang
sering diajukan berkaitan dengan layanan atau penggunaan
informasi yang disajikan oleh website tersebut. Membaca FAQ
sangat dianjurkan sebelum Anda menelusuri lebih jauh halaman-
halaman sebuah web, sehingga Anda mendapatkan gambaran
umum dari website tersebut.
8 FTP File Transfer Protocol. Protokol standar untuk kegiatan lalu-
lintas file (upload maupun download) antara dua komputer yang
terhubung dengan jaringan internet. Sebagian sistem FTP
mensyaratkan untuk diakses hanya oleh mereka yang memiliki
hak untuk itu dengan mengguinakan login tertentu. Sebagian lagi
dapat diakses oleh publik secara anonim. Situs FTP semacam ini
disebut Anonymous FTP.
9 GPRS General Packet Radio Service. Salah satu standar komunikasi
wireless (nirkabel). Dibandingkan dengan protokol WAP, GPRS
memiliki kelebihan dalam kecepatannya yang dapat mencapai
115 kbps dan adanya dukungan aplikasi yang lebih luas,
termasuk aplikasi grafis dan multimedia.
10 Host Sebuah komputer dalam sebuah network yang menyediakan
layanan untuk komputer lainnya yang tersambung dalam network
yang sama.
11 HTML Hypertext Markup Language, merupakan salah satu varian dari
SGML yang dipergunakan dalam pertukaran dokumen melalui
protokol HTTP.
12 HTTP Hyper Text Transfer Protocol, protokol yang didisain untuk
mentransfer dokumen HTML yang digunakan dalam World
Wide Web.
13 IP Address Alamat IP (Internet Protocol), yaitu sistem pengalamatan di
network yang direpresentasikan dengan sederetan angka berupa
kombinasi 4 deret bilangan antara 0 s/d 255 yang masing-masing
dipisahkan oleh tanda titik (.), mulai dari 0.0.0.1 hingga
255.255.255.255.
14 Spam merujuk kepada praktek pengiriman pesan komersial atau iklan
kepada sejumlah besar news group atau email yang sebetulnya
tidak berkeinginan atau tidak tertarik menerima pesan tersebut.
15 VPN Virtual Private Network. Istilah ini merujuk pada sebuah network
yang sebagian diantaranya terhubung dengan jaringan internet,
namun lalu lintas data yang melalui internet dari network ini
telah mengalami proses enkripsi (pengacakan). Hal ini membuat
network ini secara virtual "tertutup" (private).

JAWABAN NO 5

No Singkatan Kepanjangan
1 e-mail Electronic Mail
2 www World Wide Web
3 http Hyper Text Transfer Protocol
4 ftp File Transfer Protocol

Anda mungkin juga menyukai