Anda di halaman 1dari 4

IMUNISASI LANJUTAN PENTABIO

(DPT-HB-HiB)
No. Dokumen : 445.2/......../2022
SOP No. Revisi :0
Tanggal Terbit
: .......
........
Halaman : 1/3

UPTD ASTIM
PUSKESMAS NIP.19800324
IWOIMENDAA 200701 1 009
1. Pengertian Suatu upaya pemberian vaksin pentabio untuk
menimbulkan/meningkatkan kekebalan seseorang secara
aktif terhadap penyakit melalui suntikan ke dalam jaringan
kulit pada bayi dengan interval pemberian 12 bulan dari
DPT-HB-Hib 3 dengan dosis yang berikan sebanyak 0,5 cc
pada bagian paha luar secara intramuskuler
2. Tujuan Sebagai panduan pemberian imunisasi pentabio (DPT-HB-
Hib) dan vaksin pentabio (DPT-HB-Hib) sebagai pencegah
penyakit difteri, pertusis, tetanus, hepatitis b,
pneumonia,dan meningitis.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Iwoimendaa
Nomor : 445.1/ /2022 Tentang pemberian imunisasi
pentabio (DPT-HB-Hib)
4. Referensi Permenkes No 12 Tahun 2017 tentang penyelenggaraan
Imunisasi

5. Alat dan 1. Vaksin carrier/termos vaksin


bahan 2. Cool Pack/kotak dingin cair
3. Vaksin Pentabio (DPT-HB-Hib)
4. ADS 0,5 cc
5. Kapas dan air bersih
6. Perlengkapan anafilaktik
7. Sarung Tangan
8. Masker
9. Safety Box
10. Kartu Imunisasi
11. Alat Tulis
6. Prosedur Persiapan alat dan pasien
1. Petugas Mencuci tangan
2. Gunakan sarung tangan bersih
3. Isi Spuit 0,5 cc dengan vaksin pentabio sebanyak 0,5
cc
4. Mengeluarkan gelembung udara untuk memastikan
ukuran vaksin tidak terlalu banyak atau sedikit dan
pastikan piston pada ukuran 0,5 cc
5. Basahi kapas dengan air bersih
6. Jelaskan pada ibu tentang tindakan yang akan
dilakukan pada bayi bahwa bayi akan diberikan
suntikan vaksin pentabio yang akan menimbulkan
efek demam.

Pelaksanaan
1. Posisi kan bayi, bayi dapat dipangku oleh ibu atau
dibaringkan
2. Bersihkan paha sebelah luar dengan kapas yag sudah
dibasahi dengan air bersih
3. Pegang paha bayi menggunakan tangan kiri dan spuit
0,5 cc dengan tangan kanan dengan lubang jarum
spuit menghadap ke atas
4. Masukan jarum secara intramuskuler ke dalam kulit
lalu suntikan sebanyak 0,5 cc vaksin pentabio
5. Mencabut jarum setelah vaksin habis
6. Merapihkan kembali alat yang digunakan, masukan
limbah tajam ke dalam safety box
1. Lakukan pencatatan terhadap tindakan yang telah
dilakukan pada buku KIA/KMS dan buku pencatatan
imunisasi.
6. Bagan Alir

Petugas mencuci
tangan

Gunakan sarung tangan

Siapkan vaksin sesuai


dosis dan jenis imunisasi

Keluarkan gelembung
budara

Bersihkan area yang


akan di suntik

Jelaskan tindakan yg di
lakukan

Catat tidakan yang


di lakukan ke buku
KMS

7. Hal-hal yang 1. Kondisi Bayi dalam keadaan sehat atau sakit


Perlu 2. VVM, dan tanggal kadaluarsa vaksin BCG
diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Bidan Desa
2. Poli KIA

9. Dokumen
Terkait

10. Rekaman Yang Tanggal Mulai


No? Isi Perubahan
Histori Diubah Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai