Anda di halaman 1dari 1

STANDART OPERATIONAL

IK-GM-SOP-001
PROCEDURE (SOP)

UNIT AREA : GRIDA MART


TAHUN : 2021/2022

A. SEBELUM GRIDA MART DI BUKA


1. Mengikuti briefing atau pengarahan setiap pagi
2. Membersihkan semua area Grida Mart
3. Memeriksa persediaan barang
4. Merapikan, menyusun dan mendisplay barang yang kosong di rak maupun di gondola
5. Menghidupkan mesin transaksi Cash Register

B. SELAMA JAM OPERASIONAL GRIDA MART


1. Melakukan pelayanan prima (senyum, sapa, salam) terhadap pelanggan
2. Memperhatikan persediaan barang di gondola dan rak untuk diisi kembali
3. Menjaga keamanan barang yang dijual
4. Menjaga kebersihan unit area

C. MENJELANG GRIDA MART TUTUP


1. Melakukan rekapan setiap kasir dengan cermat dan teliti
2. Memastikan mesin transaksi sudah dimatikan
3. Memastikan kebersihan unit area
4. Melakukan evaluasi

Distribusi :
1. Area Grida Mart
2. Asli di WMM
Disusun Oleh : Diperiksa Oleh : Disahkan Oleh :
Rev. 00
Koordinator Area Grida Mart Wakil Manejemen Mutu Kepala Sekolah,
1/1

JUVANIA GUSTI R., S.Pd SUPARNO, S.Pd Drs. HARUN, M.M.


01.07.2 NIP. - NIP. 19630202 199601 1 001
015 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai