Anda di halaman 1dari 8

PELAYANAN TBC

No.
Dokumen
SOP No. Revisi -
Tanggal 10 Januari 2020
Terbit
Halaman 1/1

PUSKESMAS H.Iyan Hartono,SKM


CIKOLE NIP. 19680323 199203
1009
Pengertian Pelayanan TB merupakan pelayanan terhadap pasien TB yang
dinyatakan positif TB untuk menjalani pengobatan lebih lanjut

Tujuan Melakukan pengobatan dan pencegahan terjadinya


penularan lebih lanjut di masyarakat
Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Cikole No. Tentang
TIM TB-DOTS
Referensi 1. Permenkes Nomor 67 Tahun 2016 tentang
Penanggulangan TUBERKULOSIS

Prosedur Uraian Kegiatan


1. Siapkan alat instrumen untuk pemeriksaan dan pengobatan
(data pasien.dll)

2. Jelaskan maksud dan tujuan pengobatan

3. Lakukan pemeriksaan dan pengobatan kepada penderita


dan berkolaborasi dengan PMO

4. Catat pengobatan pada lembar bantu TB

5. Lakukan Analisa dari pemeriksaan dan pengobatan apabila


diperlukan kunjungan
6. Tuangkan hasil dari kunjungan apabila diperlukan pada
buku kegiatan TB

Unit Terkait 1. Pendaftaran


2. Poli TB-DOTS
3. Ruang Obat
PEMBINAAN UPAYA
KESEHATAN
BERSUMBER
DAYA MASYARAKAT (UKBM)
No.
Dokumen
SOP No. Revisi
Tanggal
Terbit
Halaman

H.Iyan Hartono,SKM
PUSKESMAS NIP. 19680323 199203 1009

CIKOLE
Pengertian Upaya Kesehatan Bersumber daya Masyarakat adalah segala bentuk
upaya kesehatan yang bersifat dari oleh dan untuk masyarakat.
Tujuan Sebagai acuan bagi petugas dalam melaksanakan pendataan Upaya
Kesehatan Bersumber daya Masyarakat (UKBM)

Kebijakan Kebijakan Dasar Puskesmas


Referensi 1. Pedoman Pelaksanaan Promosi Kesehatan di Puskesmas,
Departemen Kesehatan RI-
Pusat Promosi Kesehatan, tahun 2008.
2. Pedoman Manajemen Peran Serta Masyarakat, Departemen
Kesehatan RI Jakarta, 1997.
3. Panduan Integrasi Promosi Kesehatan dalam Program-Program
Kesehatan di Kabupaten/Kota, Departemen Kesehatan RI- Pusat
Promosi Kesehatan, tahun 2008.

Penanggung Jawab Koordinator Promkes


Langkah-langkah 1. Susun jadwal kegiatan pembinaan
2. Siapkan sarana dan prasarana
3. Perkenalkan diri dan sampaikan maksud dan tujuan kepada
ketua UKBM yang akan dibina
4. Lakukan wawancara dan pengamatan seksama di lokasi yang
didata
5. Isi form pendataan
6. Pastikan kelengkapan administrasi dan pencatatan di UKBM
sudah tersedia
7. Pastikan seluruh pertanyaan dalam form sudah diisi
8. Berikan masukan pada ketua UKBM tentang hal-hal yang perlu
diperbaiki di masa mendatang
9. Rekap hasil pendataan sekaligus tentukan strata
10. Buat laporan pembinaan UKBM sesuai tatanan.
Bagan Alur -
PEMBINAAN DAN
PENGEMBANGAN
POSYANDU
No.
Dokumen
SOP No. Revisi
Tanggal
Terbit
Halaman

H.Iyan Hartono,SKM
PUSKESMAS CIKOLE NIP. 19680323 199203 1009

Pengertian Kegiatan dan keterpaduanditinkat desa atau RW diwudkan dalam


bentuk pos pelayanan terpadu atau lebih kenalnya dengan nama
posyandu
Tujuan 1. Mempercepat penuruna AKB,anak balita dan angka kelahiran
2. Peningkatan pelayanan kesehatan ibu untuk menurunkan IMR
3. Meningkatkatkan kemampuan masyarakatuntuk
mengembangkan kegiatan kesehatandan kegiatan kegiatan lain
yang menunjang kemampuan hidup sehat
Kebijakan Kebijakan Dasar Puskesmas
Alat Dan Bahan 1. Buku register
2. Buku bantu posyandu
3. Media penyuluhan
4. Tensimeter stetoskop,metlin dan pengukur lila
Penanggung Jawab Koordinator Promkes
Langkah-langkah 1. Petugas promkes menyiapkan tanggal pelaksana kegiatan sesuai
yang terjadwal
2. Kadermelakukan koordinasi dengan Bidan apabila ada
perubahan jadwal
3. Kader mempersiapkan pelaksanaan posyandu
4. Petugas pembina posyandu (bidan Desa)
mempersiapkanpelaksanaan
5. Sasaran datang langsung kemeja 1 Pendaptaran
6. Oleh kader posyandu sasaran dicatat ,nama,umur dan orang
tuanya
7. Dibagian penimbangan dimeja 2,oleh kader ditimbang dan hasil
penimbangannya dicatat
8. Bagian pencatatan dimeja 3,sasaran menyerahkan KMS kekader
untuk dicatat hasil penimbangannya
9. Bagian penyuluhan dimeja 4,keder memberikan penyuluhan
sesuai masalah
10. Bagian pelayanan dimeja 5,petugas pembina posyandu
memberikan pelayanan kesehatan pada bayu,balita dan ibu
hamil
11. Kegiatan dilanjutkan dengan melakukan pemberian PMT
penyuluhan dan penyuluhan kelompok oleh kader posyandu atau
petugas kesehatan
12. Bidan desa mencatat hasil kegiatan posyandu dalam buku bantu
Posyandu
Bagan Alur -
-

Unit Terkait 1. Lintas sektor


2. Bidan Desa
3. Lintas program
4. Kader
5. Tokoh masyarakat

Dokumen terkait

Anda mungkin juga menyukai