Anda di halaman 1dari 2

TATA TERTIB ACARA TASYAKUR ANGKATAN XVI DAN WISUDA ANGKATAN

XIII SANTRI TPQ AL MUNAWWARAH BUKIT BARO TAHUN 2022

Penampilan Tarian Ranup Lampuan yang akan ditampilkan oleh Santri TPA
Al Munawwarah

ASSALAMUALAIKUM
1. Pembukaan acara oleh Master of Ceremony (Nurhajia Laili)
2. Pembacaan ayat suci Al Qur’an yang akan dibacakan oleh Ananda Siti
Mastura
3. Penampilan Shalawat nabi yang akan dibawakan oleh grup Sholawat TPA Al
Munawwarah
4. Kata-kata sambutan dari ketua panitia oleh ustadz Ananda Mujiburrahman
5. Penampilan Tarian Kutidhieng yang akan ditampilkan oleh grup tarian TPA
Al-Munawwarah
6. Kata-kata sambutan dari direktur TPQ Al Munawwarah yang disampaikan
oleh Ustadz Iskandar S. Ag
7. Ikrar Santri TPQ Al-Munawwarah oleh santri Tasyakur dan Wisuda
8. Selanjutnya penampilan lagu wajib oleh santri Tasyakur dan Wisuda
9. Kata-kata sambutan dan arahan dari pengasuh TPQ Al Munawwarah yang
disampaikan oleh Bapak Drs. Tgk. H. Zainun Ishak
10. Selanjutnya penyerahan hadiah kepada santri tasyakur terbaik yang
diberikan kepada :
1) Dina Anjalia
2) Nayla Syakira
3) Annisa Faidha Syakira

Yang akan diserahkan oleh camat Montasik bapak Drs. Abdul Rahim

11. Selanjutnya penyerahan hadiah kepada santri Wisuda terbaik yang diberikan
kepada:
1) Haura Destika
2) Naziratul Mahira
3) Izza Maula

Yang diberikan oleh ( )


Selanjutnya penyerahan hadiah kepada santri wisuda yang telah
menyelesaikan hafalan 1 juz, diberikan kepada :

1) Fachricha Annisa
2) Izza Maula
3) Nadia Inayatul Maula
4) Safira
5) Haura Destika
6) Naziratul Mahira
7) Khansaa Asyifa
8) Abdan Asykar
9) T.M Khalid Ridho
10).Talita Ufairah

Yang diserahkan oleh bapak ( )

12. Selanjutnya penampilan nasyid yang dibawakan oleh santri TPA Al-
Munawwarah
13. Penutup / pembacaan doa yang dibacakan oleh ( )
14. Pembacaan puisi oleh ustadz Farchan Al-Aziz
15. Selanjutnya acara yang kita tunggu-tunggu yaitu penyerahan ijazah kepada
santri tasyakur dan wisuda.

SELAMAT DAN SUKSES

Anda mungkin juga menyukai