Anda di halaman 1dari 5

KELAS 5 IPA TEMA 8

Perputaran air yang terjadi terus-menerus dari bumi ke atmosfer dan kembali ke bumi 
disebut ....

Proses penguapan air di bumi karena panas disebut ....

Proses perubahan uap air menjadi awan karena suhu yang rendah disebut…

Presipitasi adalah…

Infiltrasi adalah…

Sebutkan tahap tahap siklus air!

Sebutkan fungsi air bagi tumbuhan!

Berikut hal-hal yang menyebabkan terjadinya daur air, kecuali ....


a. pengembunan air 
b. kebersihan air
c. aliran air
d. penguapan air

Air yang ada di muka bumi dapat dikatakan tetap karena air dapat mengalami ....
a. perubahan wujud 
b. perubahan bentuk
c. pindah tempat
d. daur atau siklus

Air sangat diperlukan bagi kehidupan di bumi. Air selalu tersedia di bumi karena ....
a. manfaat air selalu dijaga
b. mengalami siklus air
c. menguap ke udara
d. mengalami hujan

Penguapan atau evaporasi terjadi karena adanya ....


a. panas matahari
b. gaya gravitasi
c. suhu air
d. sifat air

Air laut yang terkena panas matahari menguap membentuk ....


a. air jernih
b. embun
c. awan
d. air murni

Air dari pegunungan berakhir di laut karena adanya ....


a. air hujan
b. siklus air
c. aktivitas manusia
d. aliran sungai

MATERI LANJUTAN

Air Tanah dan Air Limpasan

Air tanah adalah air yang terdapat dalam lapisan tanah atau bebatuan di bawah permukaan
tanah

Air limpasan adalah air yang terdapat di permukaan bumi. Contohnya air sungai, danau, waduk, dan
lain-lain.

Air yang tersimpan dalam tanah akan menjadi air tanah. Air akan lebih mudah
meresap jika terdapat banyak tumbuhan. Air yang meresap akan diserap oleh
akar tumbuhan. Adanya air dan akar di dalam tanah menyebabkan struktur
tanah menjadi kukuh dan tidak mudah longsor.

Cara menghemat air :

Berkurangnya cadangan air dalam tanah dapat menyebabkan kekeringan


Ciri-ciri air bersih :

1. Tidak berasa
2. Tidak berbau
3. Tidak berwarna atau berwarna bening
4. pH netral
5. tidak terdapat bakteri berbahaya
6. tidak terdapat logam atau zat kimia berbahaya

SOAL SOAL

Mandi dan mencuci pakaian dengan air secukupnya merupakan tindakan…


Agar tidak terjadi kelangkaan air bersih, kita menggunakan air secara …
Penebangan hutan akan berdampak buruk terhadap kelangsungan daur air. Salah satu
akibat penebangan hutan, yaitu terjadi …

Air yang digunakan makhluk hidup berasal dari air..

Sumber air tanah dapat diperoleh dari air 

Air yang mengalir di bawah permukaan tanah disebut air

Anda mungkin juga menyukai