Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) NEGERI 1
ROTE BARAT
Jalan Baa-Nemberala , Desa Oenggaut, Kec. Rote barat

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NamaSekolah : SMK Negeri 1 Rote Barat


Program Keahlian : Kuliner
KompetensiKeahlian : Tata Boga
Mata Pelajaran : Boga Dasar
Kelas/ Semester : X/I ( Satu )
TahunPelajaran : 2022/ 2023
Durasi : 110 JP

A. KompetensiInti
KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis,
danmengevaluasitentangpengetahuanfaktual, konseptual, operasionaldasar,
danmetakognitifsesuaidenganbidangdanlingkupkerjaTata Boga .Padatingkatteknis,
spesifik, detil, dankompleks, berkenaandenganilmupengetahuan, teknologi, seni,
budaya,
danhumanioradalamkontekspengembanganpotensidirisebagaibagiandarikeluarga,
sekolah, duniakerja, wargamasyarakatnasional, regional, daninternasional..
KI-4 (Keterampilan) :
Melaksanakantugasspesifikdenganmenggunakanalat, informasi, danprosedurkerja
yang lazimdilakukansertamemecahkanmasalahsesuaidenganbidangkerjaTata Boga
.Menampilkankinerja di bawahbimbingandenganmutudankuantitas yang
terukursesuaidenganstandarkompetensikerja.
Menunjukkanketerampilanmenalar, mengolah, danmenyajisecaraefektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif,
dansolutifdalamranahabstrakterkaitdenganpengembangandari yang dipelajarinya di
sekolah, sertamampumelaksanakantugasspesifik di bawahpengawasanlangsung.
Menunjukkanketerampilanmempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan,gerakmahir,
menjadikangerakalamidalamranahkonkretterkaitdenganpengembangandari yang
dipelajarinya di sekolah, sertamampumelaksanakantugasspesifik di
bawahpengawasanlangsung.

B. KompetensiDasardanIndikatorPencapaianKompetensi

KompetensiDasar IndikatorPencapaianKompetensi

3.1. Menerapkan pemilihan dan penggunaan 3.1.1. Menerapkan pemilihan dan penggunaan
peralatan pengolahan makanan peralatan pengolahan makanan
3.1.2. Mendemonstrasikanpemilihandanpenggunaanpe
ralatanpengolahanmakanan
4.1. Mengoperasikan peralatan pengolahan 4.1.1. Mengoperasikan peralatan pengolahan makanan
makanan 4.1.2. Menjalankanperalatanpengolahanmakanan

C. TujuanPembelajaran
Setelahmengikuti proses pembelajaran:
1. PesertadidikdapatMenerapkanpemilihandanpenggunaanperalatanpengolahanmakanan
2. PesertadidikdapatMendemonstrasikanpemilihandanpenggunaanperalatanpengolahanmakanan
3. Peserta didik dapat Mengoperasikan peralatan pengolahan makanan
4. PesertadidikdapatMenjalankanperalatanpengolahanmakanan
D. MateriPembelajaran
Pemilihandanpenggunaanperalatanpengolahanmakanan

E. Pendekatan, StrategidanMetode
1. Pendekatan : Saintifik
2. Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Demontrasi, PraktekdanPenugasan
3. Model : Problem Based Learning

F. Alatdan Media Pembelajaran


1 VidioPembelajaran.
2 Slide Powerpoint.
3 LCD Proyektor.
G. SumberBelajar
1. Hand Out
2. Internet
H. KegiatanPembelajaran
Langkah Saintifik
Tahap Sintaks Kegiatan
M M M M M Waktu
pemebelajaran Model Pembelajaran Pembelajaran
1 2 3 4 5
1. Melakukan pembukaan dengan salam
pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
2. Memeriksa kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
3. Menyiapkan fisik dan psikis peserta 
didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
4. Memberikan gambaran tentang manfaat 
mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari.
Pendahuluan
5. Menyampaikan tujuan pembelajaran 
pada pertemuan yang berlangsung

6. Mengaitkan materipembelajaran yang 


akan dilakukan denganpengalaman
peserta didik dengan
Materisebelumnya,
7. Guru menyampaikan tatacara sistem 
penilaian dalam belajar.

Inti 1. Guru menampilkan tayangan tentang


pemilihan dan penggunaan peralatan 
pengolahan makanan
Stimulus 2. Siswamengamatidan memahami
tayangan tentang pemilihan dan
penggunaan peralatan pengolahan
makanan
Identifikasi masalah 3. Guru menanyakan maksud dari
tayangan tentang pemilihan dan
penggunaan peralatan pengolahan
makanan
4. Siswa secara berkelompok
Langkah Saintifik
Tahap Sintaks Kegiatan
M M M M M Waktu
pemebelajaran Model Pembelajaran Pembelajaran
1 2 3 4 5
mendiskusikan tentang pemilihan dan
penggunaan peralatan pengolahan
makanan
1. Guru
memintasiswamengaliinformasitentan
gpemilihan dan penggunaan peralatan
pengolahan makanan
Pengumpulan data
2. Siswa menggali informasi 
tentangtentangpemilihan dan
penggunaan peralatan pengolahan
makanan
1. Guru memberikanbeberapapertanyaan 
yang berkenaantentangpemilihan dan
penggunaan peralatan pengolahan
makanan

Pembuktian

2. Siswa 
menjawabdanmendiskusikanpertanyaa
n yang diberikan guru
secaraberkelompok.
Menarik kesimpulan 1. Siswa 
menyajikandalambentukhasildiskusik
elompoktentangpemilihan dan
penggunaan peralatan pengolahan
makanan
2. Siswa lain memberikan tanggapan 
terhadap
presentasikelompokmengenaipemiliha
n dan penggunaan peralatan
pengolahan makanan
Langkah Saintifik
Tahap Sintaks Kegiatan
M M M M M Waktu
pemebelajaran Model Pembelajaran Pembelajaran
1 2 3 4 5
3. Siswa menerima tanggapan dari siswa 
lain dan guru

4. Siswamenyimpulkanmateritentangtent 
angpemilihan dan penggunaan
peralatan pengolahan makanan
1. Guru menyimpulkan pelajaran yang
sudah dibahas
2. Guru
melaksanakanpenilaianpengetahuanme
laluitestertulis.
3. Guru memberikan tugas untuk
Penutup
pertemuan selanjutnya.
4. Siswa melakukan pembersihan
peralatan, media dan ruangan.
5. Guru
mengarahkansiswauntukberdo’asebelu
mselesaipembelajaran.
I. PenilaianPembelajaran
a. Teknik : Non Test dan Test
b. Bentuk :
 Penilaianpengetahuan (Terlampir)
 Penilaianketerampilan (Terlampir)

DisahkanOleh DiperiksaOleh : Oenggaut, Juli 2022


KepalaSekolah, WakaKurikulum, Guru Mata Pelajaran,

Oniesimus Ndun, S.Pd.Gr Nurayu, S.Pd.,Gr Nurayu, S.Pd.,Gr


NIP. 19691025 199603 1006 NIP.197808282010012016 NIP.197808282010012016

Anda mungkin juga menyukai