Anda di halaman 1dari 4

PANITIA PELAKSANA SELEKSI TILAWATIL QUR’AN

DESA PANGKALAN BATANG BARAT KECAMATAN BENGKALIS


Jl. M. Toha Desa Pangkalan Batang Barat

Bengkalis, 12 Juli 2022


Nomor : /PAN-STQ//VII/2022 Kepada Yth :
Lampiran : 1 (satu) Berkas BAPAK/IBU DONATUR
Perihal : Permohonan Bantuan Dana
STQ Desa Pangkalan Batang Di -
Barat Tahun 2022 Tempat

Dengan hormat,
Kami atas nama Panitia Pelaksana Seleksi Tilawatil Qur’an Desa
Pangkalan Batang Barat mendoakan Bapak semoga berada dalam keadaan sehat
dan sukses menjalankan kegiatan sehari-hari.
Sehubungan dengan akan diadakan Seleksi Tilawatil Qur’an Tingkat Desa
Pangkalan Batang Barat dengan ini kami sebagai Panitia Pelaksana memohon
kepada Bapak dan Ibu Donatur untuk bisa membantukan kami dalam
mensukseskan acara STQ Tingkat Desa Pangkalan Batang Barat. Adapun
anggaran yang kami butuhkan sebesar Rp. 40.000.000,- (Empat Puluh Juta
Rupiah) rincian terlampir.
Demikianlah permohonan pencairan yang dapat kami sampaikan atas
kerjasamanya diucapkan terima kasih.

HORMAT KAMI
PANITIA PELAKSANA STQ
DESA PANGKALAN BATANG BARAT TAHUN 2022

KETUA SEKRETARIS

RUSLI HASANUDDIN

Mengetahui :
Kepala Desa Pangkalan Batang Barat

AZMI YULFIKAR
DONATUR

NO NAMA ALAMAT TANDA TANGAN

10

11

12

13

14

15
A. PENDAHULUAN
Pendidikan seni baca Al-Qur’an merupakan hal yang terpenting dalam kehidupan
umat Islam. Karena hal tersebut mampu meningkatkan kualitas keagamaan bagi para
penganutnya. Oleh sebab itu Pemerintah Provinsi Riau dan Kabupaten Bengkalis
mencanangkan program Maghrib Mengaji. Hal ini dibuktikan dengan diprogramkan setiap
tahunnya MTQ dari Tingkat Nasional sampai Tingkat Desa tetap diadakan. Oleh sebab itu
untuk meningkatkan kualitas pemahaman dalam Al-Qur’an sangat perlu sekali ditingkatkan
dalam seni baca Al-Qur’an. Dengan demikian Musabaqah Tilawatil Al-Qur’an (MTQ)
merupakan salah satu wadah untuk meningkatkan pengembangan seni membaca Al-Qur’an.
Maksud diadakannya Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) pada hakikatnya adalah untuk
mensyiarkan Al-Qur’an disamping mencari yang terbaik untuk mewakili Musabaqah
Tilawatil Qur’an (MTQ) pada tingkat selanjutnya. Tapi intinya adalah syiar Al-Qur’an itu
sendiri. Dengan syiar itu pula dituntut bahwa seseorang itu tidak hanya pintar membaca Al-
Qur’an tapi jauh lebih penting adalah memahami isi kandungan Al-Qur’an itu sendiri.

B. SASARAN KEGIATAN
Masyarakat, pemuda dan anak-anak

C. JENIS KEGIATAN
Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ)

D. WAKTU DAN TEMPAT


Tanggal 30 Juli sampai 02 Agustus 2022, bertempat di Dusun Kampar Desa
Pangkalan Batang Barat Kecamatan Bengkalis Kabupaten Bengkalis.

E. TEMA KEGIATAN
Dengan Seleksi Tilawatil Qur’an Desa Pangkalan Batang Barat tingkatkan Kualitas
Pembacaan dan Pemahaman terhadap Al-Qur’an.

F. CABANG YANG DIPERLOMBAKAN


1. Tartil Putra
2. Tartil Putri
3. Tilawah Anak-anak Putra
4. Tilawah Anak-anak Putri
5. Tilawah Remaja Putra
6. Tilawah Remaja Putri
7. Tilawah Dewasa Putra
8. Tilawah Dewasa Putri
9. Syarhil Qur’an
10. Hifzil Qur’an 1 Juz
11. Hifzil Qur’an 5 Juz
12. Khattil Qur’an Putra dan Putri

G. PESERTA
Masyarakat, Pemuda dan Anak-anak

Anda mungkin juga menyukai