Anda di halaman 1dari 2

SOSIALISASI KTR

No. Dokumen : …/SPO/PKM.KI2/../2022


No. Revisi : …
SPO
Tanggal Terbit : DD/MM/YYYY
Halaman : .. / ..
UPT Puskesmas Rida Husni, S.Kep, NERS, MM
Karang Intan 2 NIP. 196912071991031004

1. Pengertian Sosialisasi tentang kawasan Tanpa Rokok (KTR) yaitu sosialisasi tentang ruangan atau
area yang dinyatakan dilarang untuk kegiatan merokok atau kegiatan memproduksi,
menjual, mengiklankan dan/atau mempromosikan produk tembakau
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan Langkah-langkah untuk memberikan panduang tentang
pelaksanaan KTR
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Karang Intan 2 Nomor:
/SK/PKM-KI 2/ I /2021 tentang jenis pelayanan UPT Puskesmas Karang Intan 2
4. Referensi 1. Pedoman pengembangan Kawasan Tanpa Rokok Promosi Kesehatan
Kemenkes RI tahun 2011
2. Peraturan Daerah Kabupaten Banjar No 15 Tahun 2019 tentang Kawasan Anti
Rokok (KTR)
5. Langkah- 1. Menentukan tempat yang akan dilaksanakan sosialisasi KTR
langkah 2. Melakukan advokasi kepada tempat yang akan dilaksanakan sosialisasi
KTR tentang waktu, tempat serta siapa saja yang akan diundang dalam
sosialisasi KTR
3. Memberikan surat pemberitahuan kepada tempat yang akan dilaksanakan
sosialisasi KTR
4. Mempersiapkan tempat dan alat untuk melaksanakan sosialisasi KTR
5. Pelaksanaan Sosialisasi KTR
6. Pelaporan

6. Diagram alir

7. Unit terkait 1. Dinas Kesehatan Kabupaten Banjar


2. Kepala UPT PKM Karang Intan 2
3. Pengelola Promkes
4. Aparat Desa

8. Rekaman Historis
No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl
- - - - -
- - - - -
- - - - -
- - - - -
- - - - -

Anda mungkin juga menyukai