Anda di halaman 1dari 2

INVENTOR 2022

XX | (Nama Lengkap) (NIM)

AUTODESK INVENTOR
Autodesk Inventor merupakan program yang dibuat untuk keperluan bidang
teknik seperti desain produk,desain mold,desain konstruksi, atau keperluan teknik
lainnya. Program ini merupakan rangkaian program pengoptimalan dari Autodesk
Autocad dan Autodesk Mechanical Desktop. Autodesk Inventor memiliki fungsi untuk
membantu membuat prototipe objek, dan itu lebih dari sekadar membuat desain untuk
dibuat dan diujicoba di dunia nyata, program ini sangat cocok bagi pengguna Autodesk
Autocad yang ingin meningkatkan kemampuannya karena memiliki konsep hampir
sama dalam menggambar 3D. Autodesk Inventor merupakan program pemodelan solid
yang menggunakan fitur parametrik,maksudnnya seluruh objek dan hubungan antar
geometri bisa dimodifikasi kembali meski geometrinya sudah jadi tanpa perlu
mengulangi lagi dari awal.Ini sangat mempermudah kita disaat sedang dalam proses
desain suatu produk atau rancangan.Untuk mendapatkan suatu model 3D yang solid
ataupun surface, kita diharuskan membuat sketch-nya lebih dahulu atau mengirim
gambar 2D dari Autodesk Autocad.Setelah gambar atau model 3D tersebut sudah jadi,
kita bisa membuat gambar kerjanya menggunakan fasilitas drawing.Bukan hanya bisa
menampilkan gambar kerja, Autodesk Inventor juga mampu memberikan simulasi
pergerakan dari produk yang kita desain serta mempunyai alat untuk menganalisis
kekuatan.Alat ini cukup mudah digunakan dan dapat mempermudah kita untuk
mengurangi kesalahan dalam membuat desain.Demikian,selain biaya yang kita,
keluarkan akan berkurang, juga time to market dari benda yang kita desain juga dapat
dipercepat karena kita sudah mensimulasikan terlebih dahulu benda yang kita desain di
komputer sebelum masuk kedalam proses produksi.Autodesk Inventor digunakan disaat
belakangan ini autodeks memberikan lisensi gratis selama 3 tahun kepada dunia
pendidikan yang bisa digunakan sebagai sarana pembelajaran di sekolah-sekolah
ataupun tempat pelatihan. Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tips agar
anda dapat menggunakan lisensi selama 3 tahun tersebut.
yang harus dipersiapkan yaitu email aktif dan no handphone aktif sebagai sarana untuk
regristasi akun pada website autodeks.
Berikut langkah yang harus diperhatikan untuk mendapatkan license gratis dari
autodesk inventor selama 3 tahun.
1. Ketik autodesk.com pada tab browser.
2. pilih tombol sign in untuk membuat sebuah akun

3. Selanjutnya,klik create account dan akan muncul portofolio yang wajib diisi sebagai
prasyarat untuk mendapatkan account. Portofolio yang wajib diisi yaitu First name, last name,
email, confrim email  dan yang terakhir  adalah  password account yang diajukan. Jikalau
persyaratan sudah terisi pilih I agree to the autodesk term service and the autodesk privacy
statement.  kalau sudah mengisi portofolio diatas selanjutnya klik Create Account.
INVENTOR 2022

XX | (Nama Lengkap) (NIM)

4. Selanjutnya akan muncul notifikasi bahwa account anda telah siap

5. Pilih Sign In masuk pada menu account setting nanti akan keluar portofolio profile
kita

6. Pilih security account dan pada menu email address klik verify email.

7. Selanjutnya kita masuk pada email yang telah diaftarkan untuk melakukan verifikasi
email melalui link yang telah dikirimkan oleh Autodesk.com

8. Cari link yang telah dikirimkan oleh autodeks dan cari tombol verify email
sampai keluar notifikasi kalau acoount anda telah terferifikasi, kalau sudah keluar kita
pilih done.
9. Selanjutnya anda ketik autodesk.com pada tab browser tunggu samapai masuk
pada website dari autodesk.com.
10. pilih tombol Menu pada pojok kanan atas sampai keluar sub menunya.
11. Autodesk bisa digunakan.

Anda mungkin juga menyukai