Anda di halaman 1dari 3

Jawaban Tugas Dmi

Kelas XII Mmb

NAMA : NURUL AFITA


KELAS : XII MMB

1. Yang dimaksud dengan Office Button pada MS Powerpoint adalah sebuah tombol pada tampilan MS
Powerpoint lawas, berbentuk lingkaran dan lebih besar serta menonjol dari tampilan menu lain serta
menampilkan logo MS Office dan berisi berbagai menu dasar, mulai dari File, Open, New, Save, Save As,
Close, Import, Export

2. -Micorosoft PowerPoint 2007 adalah program aplikasi untuk membuat pre-sentasi secara elektronik yang
handal. Presentasi PowerPoint dapat terdiri dari teks, grafik, objek gambar, clipart, movie, suara, dan objek yang
dibuat program lain .

-Sedangkan microsoft PowerPoint 2016 untuk pertama kalinya, maka akan muncul Start Screen yang terdiri
dari 2 Panel. Panel yang pertama/sebelah kiri kita akan menemukan tab Home dimana isinya merupakan opsi
untuk membuka Slide baru (Blank Presentatio/Slide kosong atau berupa Template yang disediakan oleh
Microsoft) dan Slide yang dikerjakan sebelumnya, keduanya akan tampil pada panel/bagian sebelah kanan.

3. Sejarah Microsoft PowerPoint ini pertama kali dikembangkan oleh Robert Gaskin dan Dennis Austin sebagai
Presenter untuk perusahaan bernama Forethought, Inc yang kemudian mereka ubah namanya menjadi
PowerPoint. Pada tahun 1987, PowerPoint versi 1.0 dirilis, dan komputer yang didukungnya adalah Apple
Macintosh.

4. Quick Access Toolbar adalah batang yang berisi tombol-tombol untuk jalan pintas dari pemanggilan
perintah-perintah tertentu.

5. Dialog box launcher adalah sebuah perintah drop down yang biasanya terdapat di sebelah sudut kanan bawah
setiap grup tool (berbentuk ikon yang terlihat seperti persegi kecil yg tak utuh dengan panah menunjuk ke kanan
bagian bawah).

6. Ribbon tab,merupakan sebuah toolbar yang terdiri dari beberapa perintah dimana perintah tersebut telah
dilakukan sesuai fungsinya. dimana tab ribbon berfungsi untuk menampilkan dan mengumpulkan perintah
perintah atau fungsi fungsi yang dimiliki oleh aplikasi aplikasi microsoft office

7. Ribbon pada Tab Home berfungsi untuk mengelompokkan menu menu yang ada di toolbar tersebut, dan hal
ini sangat memudahkan bagi pengguna komputer atau laptop untuk menggunakan aplikasi tersebut.
8. clipboard ,font, paragraph, styles ,editing

9. Group Clipboard terdiri dari sekumpulan menu yaitu:


Paste : untuk menempelkan hasil copy atau cut.
Cut : untuk memotong teks/objek terpilih.
Copy : untuk menggandakan teks/objek terpilih.
Format Painter : digunakan untuk meniru format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya.

10. Font digunakan untuk memilih gaya/style huruf,Font size digunakan untuk memilih ukuran huruf, Font
color digunakan untuk memberi warna pada huruf, Bold digunakan untuk menebalkan huruf, Italic digunakan
untuk membuat hurud menjadi miring, Underline digunakan untuk memberi garis bawah pada huruf.

11. 1.Align Left: tombol yg jika diklik, dapat mengatur perataan kiri paragraf
2. center: tombol yg jika diklik, dapat mengatur perataan tengah paragraf
3. Align Right: tombol yg jika diklik, dapat mengatur perataan kanan paragraf
4. Justify: tombol yg jika diklik, dapat mengatur perataan kanan-kiri paragraf
5. Decrease Indent: tombol yg jika diklik, dapat menggeser paragraf ke arah kiri.

12. delet berfugsi menghapus slide


Reset berfungsi mengembalikan tampilan layout seperti semula
Layout berfungsi untuk memilih tampilan layout

13. tab insert adalah menu yang berfungsi untuk memasukkan atau menambahkan objek lain pada lembar kerja
MIcrosoft Office.

14. Fungsi tabel pada Ms.PowerPoint adalah sebagai mempermudah bagi para presentasi yang dimana pada
umumnya fungsi tabel ini sebagai tabel mengolah angka dan data yang dikumpulkan

15. tabel, image , illustration , links, text, symboll, media,

16. Hyperlink digunakan untuk membuat link ke halaman web, alamat email, gambar, atau program, dan action
digunakan untuk membuat tindakan pada objek seperti tautan dan menjalankan program.

17. fungsi dari media clips di ms powerpoint adalah untuk menambahkan media lain seperti gaya huruf,
gambar, dan lain lain
18. Movie from file berfungsi menyisipkan file video ke dalam presentasi. SedangkanSound from file berfungsi
menyisipkan file musik atau suara ke dalam slide.

19. fungsi dari tab menu design yaitu untuk dapat mengatur halaman secara penuh. Selain itu fungsi dari tab
menu design yaitu untuk dapat mengatur halaman secara penuh

20. Page Setup adalah ikon ini digunakan untuk mengatur panjang dan lebar halaman slide. Seperti diketahui
bahwa halaman slide perlu disesuaikan dengan output yang akan digunakan saat presentasi. Umumnya tampilan
proyektor memiliki resolusi ideal 4:3 atau 800 x 600 pixel. Namun demikian ada juga proyektor yang menerima
resolusi 16:9 atau 1366 x 768 pixel. Resolusi (4:3) adalah resolusi default yang dimuat otomatis saat membuat
dokumen slide baru.

Anda mungkin juga menyukai