Anda di halaman 1dari 7

RENCANA AKSI BELA NEGARA

PESERTA PELATIHAN DASAR CPNS TAHUN 2022

Angkatan : LXXXVI
Nama : Siti Komala Sari, A.Md.Far
Jabatan : Terampil – Asisten Apoteker
Unit Kerja : UPTD Puskesmas Bojong Kamal Kabupaten Tangerang

Nilai Bela Indikator Sikap dan


No Aksi Tempat Waktu Alasan / Pertimbangan
Negara Perilaku
1 Cinta a) Mencintai, 1. Menjaga Kebersihan Di semua Setiap waktu Merupakan tindakan yang sangat
Tanah Air menjaga dan dengan membuang tempat, sedarhana dan mudah dilakukan,
melestarikan sampah sampah medis khususnya namun memberi manfaat yang besar
lingkungan hidup dan non medis pada lingkungan pada lingkungan dan masyarakat.
tempatnya masing- tempat tinggal Dengan memilah sampah medis dan
masing, pada dan non medis, untuk keamanan serta
Puskesmas Bojong Puskesmas mencegah terjadinya kecelakaan
kamal Bojong Kamal pada petugas, serta dapat
mengurangi anggaran untuk
pembiayaan pengolahan limbah
medis.
2. Menggunakan air Air merupakan sumber daya alam
seperlunya baik saat yang harus digunakan dengan bijak,
pembersihan alat-alat karena ketersediaan air tanah
kefarmasian maupun khususnya di Puskesmas Bojong
saat MCK di Kamal, pasti terbatas, sehingga hal
Puskesmas Bojong itu dapat membantu ketersediaan
Kamal pasokan air, dan keutuhan struktur
tanah itu sendiri.
b) Bangga 1. Mengenakan bajubatik Diberbagai Pada hari Menggunakan baju batik khas
menggunakan khas Kabupaten acara, di foto Kamis kabupaten Tangerang merupakan
produk bangsa Tangerang pada saat kegiatan /Sabtu sebuah kebanggaan masyarakat
Indonesia bekerja di Puskesamas khususnya kabupaten tangerang
Bojong Kamal, maupun dan sebagai bentuk promosi
saat acara penting kepada masayarakat lain diluar
kedinasan lainnya kabupaten Tangerang bahkan
internasional.
2. Membeli makanan hasil Dimana saja Kapan Saja Sebagai bentuk kebanggan
olahan produk lokal, terhadap karya masayarakat
yang dijual baik dalam sekitar, yang juga membantu
Puskesmas Bojong meningkatkan usaha bagi
kamal maupun disekitar penjualnya, sehingga jadi
wilayah kerjanya pendorong semangat usaha bagi
masyarakat sekitar agar terus
berinovasi.
2 Sadar a) Disiplin dan 1. Datang tepat waktu Puskesmas Setiap hari Merupakan bentuk tanggung
berbangsa bertanggung jawab ke tempat kerja Bojong kerja Senin - jawab yang harus dilakukan dan
dan bernegara terhadap tugas Puskesmas Bojong Kamal Sabtu diselesaikan dengan benar dan
yang dibebankan Kamal, melakukan tepat waktu. Disiplin waktu
absensi pegawai dan merupakan bentuk tanggung
mengikuti Apel pagi jawab bagi diri sendiri dan orang
dengan Kepala lain. Serta mengikut Apel pagi
Puskesmas beserta merupakan salah satu hal penting,
Kepala Tata Usaha karena pemberian informasi dari
Puskesmas Bojong berbagai unit pelayanan
Kamal kesehatan dilakukan saat Apel,
sehingga bila tidak mengikuti
apel, akan ketinggalan beberapa
informasi penting yang sangat
berguna dalam keberhasilan
kerja.
2. Melakukan Puskesmas Setiap hari Melakukan pelayanan
pelayanan Bojong kerja Senin- kefarmasian yang mencakup
kefarmasian dengan Kamal Sabtu pengelolaan obat dan pelayanan
ramah dan cekatan di farmasi klinik serta evaluasi
Puskesmas Bojong pelayanan kefarmasian sesuai
Kamal dengan standar Pelayanan
Kefarmasian di Puskesmas
Bojong Kamal.
b) Menghargai dan 1. Menciptakan suasana Disemua Setiap waktu, Merupakan sikap dan tindakan
menghormati kerja yang nyaman dan tempat, dan terus- yang mencerminkan Bhinneka
keanekaragaman tidak diskriminatif khususnya menerus tunggal ika, karna kita semua
suku, agama, ras terhadap semua orang, lingkungan bersaudara. Baik di unit yang
dan antar golongan terutama di lingkungan tempat tinggal sama di Farmasi, atau unit lain,
Puskesmas Bojong dan di dimana setiap unit memiliki suku
Kamal Puskesmas dan agama yang berbeda-beda,
Bojong namun perbedaan itu membuat
Kamal suasana kerja menjadi lebih hidup
dan tidak membosankan. Serta
bersikap tidak membeda-bedakan
saat pelayanan terhadap pasien.
Semua pasien dianggap sama hal
ini semata-mata untuk
kesejahteraan dan kesehatan
masyarakat secara keseluruhan.
c) Menjalankan hak 1. Memberikan pelayanan Puskesmas Satu sampai Puskesmas Keliling Merupakan
dan kewajibannya kefarmasian melalui Bojong dua kali kegiatan langsung kemasyarakat
sebagai warga puskesmas pembantu Kamal dan seminggu yang dilaukan setiap minggu dan
negara sesuai dan Puskesmas wilayah langsung turun ke desa-desa
dengan peraturan Keliling Bojong Kamal kerjanya disekitar wilayah kerja puskesmas
perundang - Bojong Kamal, sehingga
undangan yang membantu masyarakat yang
berlaku mempunyai keterbatasan dalam
akses transportasi dan informasi,
mendapatkan pelayan kesehatan
yang mereka harapkan.
2. Memberikan Penyuluhan Kesehatan terkait
penyuluhan dengan cara penggunaan obat
kefarmasian kepada yang benar, cara menyimpan obat
masyarakat di yang aman dirumah, dan
wilayah kerja sebagainya sangat dibutuhkan
Puskesmas Bojong agar masyarakat dapat melakukan
Kamal hal terkait obat dengan tepat,
sehingga pengobatannya pun
berhasil dilakukan.
3 Setia pada a) Memahami dan 1. Menjalankan Disemua Setiap waktu Untuk menjaga nilai keagamaan
Pancasila mengamalkan kewajiban agama tempat dalam diri tetap ada, sehingga
sebagai nilai-nilai untuk beribadah sholat menuntun pada prilaku yang baik
idoelogi Pancasila dalam tepat waktu pada dan terpuji, sehingga dapat terus
negara kehidupan sehari Puskesmas Bojong memberikan pelayanan
hari Kamal, dan kesehatan yang baik.
mengutamakan sholat
berjamaah
2. Selalu adil dalam Disemua Setiap waktu Mengedepankan kemanusiaan
memberikan pelayanan tempat, yang adil dan beradab, serta
Kefarmasian kepada khususnya keadilan sosial bagi seluruh
masyarakat di lingkungan rakyat Indonesia dalam pelayanan
Puskesmas Bojong tempat tinggal kefarmasian. Tidak
Kamal dan di mengutamakan kepentingan
Puskesmas pribadi, semua mendapat
Bojong pelayanan kefarmasian yang
Kamal sederajat. Namun tetap
mengutamakan orang yang sudah
tua dan butuh kebutuhan khusus
dalam menerima pelayanan
kefarmasian.
b) Menerapkan 1. Melakukan Disemua Setiap waktu, Sebagai bentuk pengambilan
prinsip-prinsip musyawarah dan tempat, dan terus- keputusan bersama, sehingga
dan nilai-nilai mufakat pada setiap khususnya menerus tidak ada yang merasa dikecilkan,
musyawarah diskusi baik pada lingkungan dan menjunjung tinggi hasil dari
mufakat musyawah Puskesmas tempat keputusan musyawarah, dan
Bojong Kamal, tinggal dan semua pihak menyetujui hasil
maupun musyawarah di Puskesmas musywarah dengan lapang dada,
pada unit farmasi Bojong dimana hasil inipun tetap
Kamal mengutamakan pelayanan
2. Menjunjung tinggi kesehatan di puskesmas Bojong
keputusan yang Kamal
dihasilkan dari
musyawarah
berdasarkan
kesepakatan bersama
pada Puskesmas
Bojong Kamal
4 Rela a) Menyumbangkan 1. Bekerja sebagai Puskesmas Setiap waktu, Sebagai bentuk ketulusan dan
berkorban tenaga, pikiran, Asissten Apoteker Bojong dan keihklasan dalam memberikan
untuk Bangsa kemampuan dengan hati yang Kamal terus- segala upaya pelayanan
dan Negara untuk ikhlas untuk menerus kefarmasian baik dalam bekerja
kepentingan masyarakat maupun kehidupan bertetangga,
masyarakat dan 2. Memberikan Disemua Setiap waktu, sehingga hal ini akan mempunya
kemajuan bangsa pelayanan tempat, dan dampak yang positif, baik bagi
dan negara Kefarmasian yang khususnya terus- diri sendiri maupun masyarakat
jujur, tanggap, cepat, lingkungan menerus yang menerima pelayana
tepat, akurat, tempat kefarmasian, dan menjadikan
berdaya guna, tinggal dan pengobatan pada masyarakat
berhasil guna, dan di Puskesmas menjadi berhasil.
santun kepada Bojong
semua masyarakat Kamal
b) Rela menolong 1. Menolong teman kerja Disemua Setiap waktu, Didasarkan pada perbuatan baik
sesama warga yang membutuhkan tempat, dan terus- kepada orang lain akan
yang mengalami bantuan di Puskesmas khususnya menerus menghasilkan perbuatan baik juga
kesulitan tanpa Bojong Kamal, baik lingkungan untuk diri sendiri. Sehingga
melihat latar dalam Pelayanan tempat membuat pikiran teman menjadi
belakang sosio- Informasi Obat (PIO), tinggal dan tenang, dan dapat berfikir jernih
kulturalnya maupun keperluan lain di Puskesmas kembali, sehinggal pekerjaanya
Bojong pun menjadi benar.
Kamal
2. Menolong teman Disemua Setiap waktu,
masayarakat / tetangga tempat, dan terus-
yang membutuhkan khususnya menerus
bantuan baik materi, lingkungan
tenaga dan pikiran tempat
tinggal dan
di Puskesmas
Bojong
Kamal
5 Kemampuan a) Senantiasa 1. Melakukan olahraga Lingkungan Setiap waktu, Agar terbentuknya keseimbangan
awal bela menjaga secara rutin dan senam sekitar dan antara kesehatan fisik dan mental
negara kesehatannya prolanis bersama pada rumah, dan terus- yang konsisten. Senam dilakukan
sehingga puskesmas Bojong Puskesmas menerus bersama dengan pegawai
memiliki Kamal Bojong puskesmas dan masyarakat
kesehatan fisik Kamal sekitar, untuk menjaga kebugaran
dan mental yang tubuh.
baik 2. Mengkonsumi vitamin Disemua Setiap waktu, Menjaga kesehatan dengan
dan menjaga pola tempat dan terus- mengatur pola makan dan
makan yang sehat menerus meminum vitamin, untuk
menjaga stamina tubuh, sehingga
dapat memberikan pelayanan
kefarmasian yang optimal.
b) Senantiasa 1. Melaksanakan sholat 5 Disemua Setiap waktu, Sebagai penenang dalam fikiran
bersyukur atas waktu bersama dan tempat danterus- atas nikmat dan selalu bersyukur
nikmat yang telah bersedekah menerus setiap waktu, dengan berdoa
diberikan oleh sebelum memulai aktifitas kerja ,
2. Berdoa bersama Puskesmas Setiap pagi
Tuhan YME semoga diberikan kemudahan
rutin setelah briefing Bojong senin - sabtu
dana kelancaran dalam
pagi, dengan Kepala Kamal
memberikan pelayanan kesehatan
Puskesmas dan
yang optimal.
Kepala Tata Usaha
Puskesmas Bojong
Kamal

Anda mungkin juga menyukai