Anda di halaman 1dari 3

`

RENCANA USULAN KEGIATAN


(RUK) PEKARANGAN PANGAN
LESTARI
KELOMPOK TANI SANASAB

Kepada Yth :
Pejabat Pembuat Komitmen…………………………………

Sesuai dengan Keputusan PPK ……………. Nomor…. tanggal…… tentang :


Penetapan Penerima manfaat Pemerintah Pekarangan Pangan Lestari (P2L), dengan ini
kami mengajukan permohonan Dana Bantuan Pemerintah sebesar Rp 50.000.000,-
(lima Puluh Juta Rupiah) sesuai Rencana Usulan Kegiatan sebagai berikut :

Waktu
No. Keterangan Anggaran Volume Biaya (Rp) Anggaran (Rp)
Pelaksanaan

1 Kebun Bibit 9.200.000


1 Baja Ringan (1 mm, P 6m) 16 95.000 1.520.000
Baja Ringan (0.75 mm, P
2 45 70.000 3.150.000
6m)
3 Baja Ringan Reng (P 6m) 20 36.000 720.000
4 Dinabol 50 3.000 150.000
5 Baut/Mur 20 25.000 500.000
6 Semen Potland @ 50 kg 6 70.000 420.000
7 Pasir Pasang 2 300.000 600.000
8 Paranet/waring/jala 89 10.000 890.000
9 Bambu 10 25.000 250.000
10 Upah Kerja 10 100.000 1.000.000
2 demplot 9.040.000
1 Polybag Kecil 10 45.000 450000
2 Polybag Besar 10 50.000 500000
3 Bambu 40 25.000 1000000
4 Pupuk Kandang 50 30.000 1500000
5 Sekam Bakar 10 25.000 250000
6 Dedak 61 4.000 244000
7 Pupuk Organik Cair (POC) 1 96.000 96000
8 Urea/ZA 100 2.000 200000
9 NPK 100 9.000 900000
10 Semprotan Kecil 1 200.000 200000
11 Torn 1 1.200.000 1200000
33 Tenaga Kerja 25 100.000 2500000
3 Pertanaman 24.190.000
1 Polybag Kecil 25 45.000 1125000
2 Polybag Besar 20 50.000 1000000
3 Bambu 50 25.000 1250000
4 Kotoran Hewan 50 30.000 1500000
5 Dedak 130 4.000 520000
6 Sekam Bakar 20 25.000 500000
7 Semprotan l (17 ltr) 2 800.000 1600000
8 Urea/ZA 100 3.000 300000
9 NPK 200 9.000 1800000
10 SP36 100 3.000 300000
11 Cabe Rawit 10 45.000 450000
12 Terong Ungu 5 60.000 300000
13 Daun Bawang 15 20.000 300000
14 Bayam 5 25.000 125000
15 Kangkung 5 30.000 150000
16 Sawi 10 25.000 250000
17 Seledri 8 25.000 200000
18 Tomat 5 120.000 600000
19 Kelor 9 25.000 225000
20 Selada Bokor 9 20.000 180000
21 Bawang Merah 50 40.000 2000000
22 Jahe 25 40.000 1000000
23 Kencur 25 200.000 5000000
24 Siri/Serai 10 5.000 50000
25 Kunyit 25 20.000 500000
26 Pepaya California 2 45.000 90000
27 Tenaga Kerja 30 100.000 3000000
4 Sarana Pascapanen 7.570.000
1 Plastik Kemasan@ 5kg 10 125.000 1.250.000
2 Sealer @ 50 Cm 2 1.450.000 2.900.000
3 Keranjang/Container 10 200.000 2.000.000
4 Ember B 4 15.000 60.000
5 Gunting 8 20.000 160.000
6 Tenaga Kerja 5 100.000 500.000
7 Timbangan 1 700.000 700.000
Jumlah 1+2+3+4 50.000.000

Sesuai dengan Perjanjian Kerja Sama Nomor…… tanggal ……. , Dana Bantuan
Pemerintah Pekarangan Pangan Lestari agar dipindah bukukan ke rekening kelompok
Tani Sanasab Nomor Rekening pada cabang/unit 4161-01-087484-53-8 pada
cabang/unit Bank BRI di Cikajang Garut

Mengetahui
An. Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kota/Kab/Prov, Ketua Kelompok,
…………………… ……………………
Tim Teknis P2L

…………………
………… NIP

Keterangan: Format di atas merupakan contoh RUK yang dapat


dikembangkan sesuai kebutuhan kelompok Penerima manfaat
*Pupuk dan bahan pengendali OPT ramah lingkungan yang digunakan
harus terdaftar di Kementan

Anda mungkin juga menyukai