Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN NEMBOL 2


Kelas / Semester : 5 /1
Muatan Terpadu : PJOK (3.2, 4.2)
Tema : Rounders
Sub Tema : Melambungkan Bola
Pertemuan :1
Alokasi waktu : 1 Hari

 TUJUAN PEMBELAJARAN
 Setelah melakukan pengamatan, siswa mampu menjelaskan teknik melambungkan bola
dalam permainan rounders dengan tepat.
 Setelah berdiskusi, siswa mampu mempraktikkan melambungkan bola dalam permainan
rounders dengan lancar.

 KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Kelas dimulai dengan salam dilanjutkan dengan do’a. (Religius dan 10
Pendahuluan Integritas) menit
 Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. (Nasionalisme).
 Pembiasaan membaca/menulis (Kegiatan literasi)
Sebelum melakukan kegiatan guru mengajak siswa melakukan
pemanasan.
Kegiatan Mengamati 150
Inti  Siswa mengamati guru menjelaskan tentang teknik melambungkan bola menit
dalam permainan rounders. (Mandiri)
Menanya
 Guru memberikan kesempatan siswa untuk bertanya tentang materi yang
disampaikan
 Siswa menanyakan penjelasan guru yang belum di pahami.
(Communication)
Menalar
 Siswa mencoba berdiskusi dengan temanya tentang kegiatan
melambungkan bola. (Critical Thinking)
 Guru menunjuk kembali siswa yang telah melakukan diskusi untuk
mencoba secara acak.
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk maju dan memperagakan teknik
melambungkan bola dengan bimbingan guru.
 Siswa melakukan pengamatan dan menyimpulkan kegiatan yang akan
dilakukan
 Guru menyatakan bahwa siswa telah paham tentang kegiatan yang akan
dilakukan.
Mencoba
 Sebelum memulai kegiatan melambungkan bola, guru harus mempelajari
teknik melambungkan setahap demi setahap sampai mahir.
 Siswa membentuk kelompok yang terdiri atas dua orang, kemudian
praktikkan teknik melambungkan bola secara bersama-sama.
(Collaboration, Creativity)
Mengkomunikasikan
 Siswa menyampaikan proses kegiatan hari ini secara lesan kepada teman
temanya. (Mandiri)
 Siswa menyampaikan manfaat kegiatan yang dilakukan secara lesan di
depan teman dan guru. (Communication)
Kegiatan  Setelah kegiatan guru mengajak siswa untuk melakukan kegiatan 15
Penutup pendinginan. menit
 Guru menjelaskan kesimpulan pentingnya melakukan olahraga.
 Guru menyampaikan tentang manfaat olahraga pasa hari ini bagi tubuh.
 Salam dan do’a penutup. (Religius)

 PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik
penilaian.

Mengetahui Mandalawangi 26 September 2022


Kepala Sekolah, Guru PJOK Kelas V

Hj. Neng Mulyati, S.Pd Sri Tuti Astuti


NIP. 197310041995082001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Satuan Pendidikan : SDN NEMBOL 2
Kelas / Semester : 5 /1
Muatan Terpadu : PJOK (3.2, 4.2)
Tema : Rounders
Sub Tema : Melempar Bola
Pertemuan :2
Alokasi waktu : 1 Hari

 TUJUAN PEMBELAJARAN
 Setelah melakukan pengamatan, siswa mampu menjelaskan teknik melempar bola dalam
permainan bola kasti dengan tepat.
 Setelah berdiskusi, siswa mampu mempraktikkan melempar bola dalam permainan bola kasti
dengan lancar.

 KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Kelas dimulai dengan salam dilanjutkan dengan do’a. (Religius dan 10
Pendahuluan Integritas) menit
 Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. (Nasionalisme).
 Pembiasaan membaca/menulis (Kegiatan literasi)
 Sebelum melakukan kegiatan guru mengajak siswa melakukan
pemanasan.
Kegiatan Mengamati 150
Inti  Siswa mengamati guru menjelaskan tentang teknik melempar bola dalam menit
permainan rounders. (Mandiri)
Menanya
 Guru memberikan kesempatan siswa untuk bertanya tentang materi yang
disampaikan
 Siswa menanyakan penjelasan guru yang belum di pahami.
(Communication)
Menalar
 Siswa mencoba berdiskusi dengan temanya tentang kegiatan melempar
bola. (Critical Thinking)
 Guru menunjuk kembali siswa yang telah melakukan diskusi untuk
mencoba secara acak.
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk maju dan memperagakan teknik
melempar bola dengan bimbingan guru.
 Siswa melakukan pengamatan dan menyimpulkan kegiatan yang akan
dilakukan
 Guru menyatakan bahwa siswa telah paham tentang kegiatan yang akan
dilakukan.
Mencoba
 Sebelum memulai kegiatan melempar bola, guru harus mempelajari teknik
melempar bola setahap demi setahap sampai mahir.
 Siswa membentuk kelompok yang terdiri atas dua orang, kemudian
praktikkan teknik melempar bola secara bersama-sama. (Collaboration,
Creativity)
Mengkomunikasikan
 Siswa menyampaikan proses kegiatan hari ini secara lesan kepada teman
temanya. (Mandiri)
 Siswa menyampaikan manfaat kegiatan yang dilakukan secara lesan di
depan teman dan guru. (Communication)
Kegiatan  Setelah kegiatan guru mengajak siswa untuk melakukan kegiatan 15
Penutup pendinginan. menit
 Guru menjelaskan kesimpulan pentingnya melakukan olahraga.
 Guru menyampaikan tentang manfaat olahraga pasa hari ini bagi tubuh.
 Salam dan do’a penutup. (Religius)

 PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik
penilaian.

Mengetahui Mandalawangi 26 September 2022


Kepala Sekolah, Guru PJOK Kelas V

Hj. Neng Mulyati, S.Pd Sri Tuti Astuti


NIP. 197310041995082001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD
Kelas / Semester : 5 /1
Muatan Terpadu : PJOK (3.2, 4.2)
Tema : Rounders
Sub Tema : Menangkap Bola
Pertemuan :3
Alokasi waktu : 1 Hari

 TUJUAN PEMBELAJARAN
 Setelah melakukan pengamatan, siswa mampu menjelaskan teknik menangkap bola dalam
permainan rounders dengan tepat.
 Setelah berdiskusi, siswa mampu mempraktikkan melempar bola dalam permainan rounders
dengan lancar.

 KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Kelas dimulai dengan salam dilanjutkan dengan do’a. (Religius dan 10
Pendahuluan Integritas) menit
 Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. (Nasionalisme).
 Pembiasaan membaca/menulis (Kegiatan literasi)
 Sebelum melakukan kegiatan guru mengajak siswa melakukan pemanasan.
Kegiatan Mengamati 150
Inti  Siswa mengamati guru menjelaskan tentang teknik menangkap bola dalam menit
permainan rounders. (Mandiri)
Menanya
 Guru memberikan kesempatan siswa untuk bertanya tentang materi yang
disampaikan
 Siswa menanyakan penjelasan guru yang belum di pahami.
(Communication)
Menalar
 Siswa mencoba berdiskusi dengan temanya tentang kegiatan menangkap
bola. (Critical Thinking)
 Guru menunjuk kembali siswa yang telah melakukan diskusi untuk mencoba
secara acak.
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk maju dan memperagakan teknik
menangkap bola dengan bimbingan guru.
 Siswa melakukan pengamatan dan menyimpulkan kegiatan yang akan
dilakukan
 Guru menyatakan bahwa siswa telah paham tentang kegiatan yang akan
dilakukan.
Mencoba
 Sebelum memulai kegiatan menangkap bola, guru harus mempelajari teknik
menangkap bola setahap demi setahap sampai mahir.
 Siswa membentuk kelompok yang terdiri atas dua orang, kemudian praktikkan
teknik menangkap bola secara bersama-sama. (Collaboration, Creativity)
Mengkomunikasikan
 Siswa menyampaikan proses kegiatan hari ini secara lesan kepada teman
temanya. (Mandiri)
 Siswa menyampaikan manfaat kegiatan yang dilakukan secara lesan di depan
teman dan guru. (Communication)
Kegiatan  Setelah kegiatan guru mengajak siswa untuk melakukan kegiatan 15
Penutup pendinginan. menit
 Guru menjelaskan kesimpulan pentingnya melakukan olahraga.
 Guru menyampaikan tentang manfaat olahraga pasa hari ini bagi tubuh.
 Salam dan do’a penutup. (Religius)

 PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik
penilaian.

Mengetahui Mandalawangi 26 September 2022


Kepala Sekolah, Guru PJOK Kelas V

Hj. Neng Mulyati, S.Pd Sri Tuti Astuti


NIP. 197310041995082001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD
Kelas / Semester : 5 /1
Muatan Terpadu : PJOK (3.2, 4.2)
Tema : Rounders
Sub Tema : Memukul Bola
Pertemuan :4
Alokasi waktu : 1 Hari

 TUJUAN PEMBELAJARAN
 Setelah melakukan pengamatan, siswa mampu menjelaskan teknik memukul bola dalam
permainan rounders dengan tepat.
 Setelah berdiskusi, siswa mampu mempraktikkan memukul bola dalam permainan rounders
dengan lancar.

 KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Kelas dimulai dengan salam dilanjutkan dengan do’a. (Religius dan 10
Pendahuluan Integritas) menit
 Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. (Nasionalisme).
 Pembiasaan membaca/menulis (Kegiatan literasi)
 Sebelum melakukan kegiatan guru mengajak siswa melakukan
pemanasan.
Kegiatan Mengamati 150
Inti  Siswa mengamati guru menjelaskan tentang teknik memukul bola dalam menit
permainan rounders. (Mandiri)
Menanya
 Guru memberikan kesempatan siswa untuk bertanya tentang materi yang
disampaikan
 Siswa menanyakan penjelasan guru yang belum di pahami.
(Communication)
Menalar
 Siswa mencoba berdiskusi dengan temanya tentang kegiatan memukul
bola. (Critical Thinking)
 Guru menunjuk kembali siswa yang telah melakukan diskusi untuk
mencoba secara acak.
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk maju dan memperagakan teknik
memukul bola dengan bimbingan guru.
 Siswa melakukan pengamatan dan menyimpulkan kegiatan yang akan
dilakukan
 Guru menyatakan bahwa siswa telah paham tentang kegiatan yang akan
dilakukan.
Mencoba
 Sebelum memulai kegiatan memukul bola, guru harus mempelajari teknik
memukul bola setahap demi setahap sampai mahir.
 Siswa membentuk kelompok yang terdiri atas dua orang, kemudian
praktikkan teknik memukul bola secara bersama-sama. (Collaboration,
Creativity)
Mengkomunikasikan
 Siswa menyampaikan proses kegiatan hari ini secara lesan kepada teman
temanya. (Mandiri)
 Siswa menyampaikan manfaat kegiatan yang dilakukan secara lesan di
depan teman dan guru. (Communication)
Kegiatan  Setelah kegiatan guru mengajak siswa untuk melakukan kegiatan 15
pendinginan.
Penutup  Guru menjelaskan kesimpulan pentingnya melakukan olahraga. menit
 Guru menyampaikan tentang manfaat olahraga pasa hari ini bagi tubuh.
 Salam dan do’a penutup. (Religius)

 PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik
penilaian.

Mengetahui Mandalawangi 26 September 2022


Kepala Sekolah, Guru PJOK Kelas V

Hj. Neng Mulyati, S.Pd Sri Tuti Astuti


NIP. 197310041995082001

Anda mungkin juga menyukai