Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KEDAWUNG
Jl. Ir. H. Juanda (Jl. Raya Kedawung) No. 284
Tlp. (0231) 487795 e-mail : pkmkedawung@gmail.com
KEDAWUNG – 45153

KERANGKA ACUAN KEGIATAN PROGRAM KESEHATAN JIWA

A. PENDAHULUAN
Sehat adalah keadaan sejahtera, fisik mental dan social dan tidak sekedar
terbebas dari kedaan cacat dan kematian. Definisi sehat ini berlaku bagi
perorangan maupun penduduk (masyarakat). Derajat kesehatan masyarakat
dipengaruhi oleh empat faktor yang saling berinteraksi yaitu, lingkungan, perilaku,
keturunan dan pelayanan kesehatan. Kesehatan jiwa adalah suatu kondisi mental
sejahtera yang memungkinkan hidup harmonis dan produktif sebgai bagian yang
utuh dari kualitas hidup seseorang, dengan memperhatikan semua segi kehidupan
dengan ciri menyadari sepenuhnya kemampuan dirinya, mampu menghadapi
tekanan hidup yang wajar, mampu bekerja produktif dan memenuhi kebutuhan
hidupnya, dapat berperan serta dalam lingkungan hidup, menerima dengan baik
apa yang ada pada dirinya merasa nyaman bersama orang lain. Jadi kesehatan
jiwa (merata) merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari kesehatan
secara keseluruhan.

B. LATAR BELAKANG
Program kesehata jiwa merupakan upaya kesehatan bersumber daya
masyarakat (UKBM) yang dikelola dan diselenggarakan dari, oleh, untuk dan
bersama masyarakat dalam menyelenggarkan pembangunan kesehatan tingkat
pertama yang bermutu, guna memberdayakan individu keluarga dan masyarkat
dalam membangun kesehatan dalam memperoleh pelayanan kesehatan jiwa
sebagai upaya pencapaian Indonesia bebas pasung sesuai dengan tata nilai
UPTD Puskesmas Kedawung yaitu Amanah.

C. Tujuan
a. Tujuan Umum
Untuk meningkatkan derajat kesehatan jiwa dan kualitas hidup masyarakat
Kecamatan Kedawung.
Tujuan khusus
- Mendukung pencapaian Indonesia bebas pasung
- Meningkatkan pelaanan kesehatan psikiatri
- Meningkatkan kemampuan masyarakat dan keluarga melalui penyuluhan
tentang kesehatabn jiwa
- Mengenali penderita yang memerlukan pelayanan kesehatan psikiatri
- Member pertolongan pertama psikiatri, dengan memberikan pengbatan
atau merujuk pasien ke RS jiwa

D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


1 Kunjungan rumah pasien gangguan - Penyuluhan
jiwa - Pemeriksaan
- Rujukan konsultasi
2 Pemantauan dan kontroling status - Penyuluhan
pengobatan pasien gangguann jiwa - Pemeriksaan obat
- Rujukan

E. Cara Melaksanakan Kegiatan

Kegiatan Pelaksanaan Lintas Lintas


No Ket
Pokok Program Jiwa Program Sektoral
1 Pembentukan - Menyusun - Program PHN Perangkat Sumber
kader keswa rencana kerja memberikan desa dan biaya BOK
di desa - Koordinasi lintas asuhan kader
sektoral dan LP perawatan memberikan
- Menentukan pada pasien penyuluhan
tempat dan dgn keswa dan
waktu gangguan membantu
- Menyiapkan jiwa skrining
bahan - Prog. gangguan
penyuluhan Promkes jiwa
memberikan
penyuluhan
tentang
keswa di
masyarakat
2 Kunjungan - Menyusun - Menyusun - Mengkoordin Sumber
rumah pasien rencana jadwal asi dengan biaya BOK
gangguan kegiatan kegiatan aparat desa
jiwa - Koordinasi LP kunjungan yang sudah
dan lintas rumah ditunjuk
sektoral sebagai kader
- Menentukan jiwa
tempat dan
waktu
- Membuat
laporan
- Mencatat dibuku
visum
3 Skrining 2 - Menyusun - Menyusun - Kepala desa
menit rencana jadwal menunjuka 2
kegiatan kegiatan di orang staff
- Koordinasi LP tiap – tiap desa
dan lintas desa
sektoral
- Menentukan
tempat dan
waktu
pelaksanaan
- Menyiapkan
form skrining 2
menit
- Membuat
laporan kegiatan

F. Sasaran
No Sasaran Jumlah sasaran Desa
1 Jumlah kunjungan Jumlah kunjungan tahun 8 desa
lalu 45.377 (sasaran
9075),
2 Penemuan kasus 36
3 Pelaksanaan kunjungan 36
rumah

G. Jadwal Pelaksanaan
Tahun 2019
N
Kegiatan JA FE MA AP ME JU JU AG SE OK NO DE
o
N B R R I N L S P T V S
Skrining 2
1 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Menit
Kunjunga
2 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
n rumah
Penyuluh
3 √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
an

H. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan


Evaluasi pelaksanaan kegiatan berupa evaluasi proses dan evaluasi hasil.
Evaluasi proses dilakukan saat pelaksanaan kegiatan apakah sesuai prosedur,
kesesuaian informasi dengan kenyataan dimasyarakat.

I. Pencatatan Dan Pelaporan


Pencatatan dilakukan setiap bulan, setiap tanggal 1, evaluasi pelaksanaan
dilakukan setiap 3 bulan sekali sesuai dengan jadwal monitoring puskesmas
kedawung.

Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas Kedawung

Hj. Sumiati, STr.,Keb. MM


NIP. 196704241988032006
KESEHATAN JIWA
PUSKESMAS KEDAWUNG

A. Pendahuluan
Program kesehatan jiwa masyarakat bertujuan untuk menyadarkan masyarakat
terhadap masalah kesehatan jiwa yang ada di masyarakat, mencegah timbulnya
berbagai gangguan jiwa, menanggulangi masalah kesehatan jiwa.
Memberdayakan masyarakat dalam penyelenggaraan upaya kesehatan jiwa.
Meminimalkan dampak masalah psikososial dan gangguan jiwa terhadap
individu, keluarga dan masyarakat dalam pembangunan kesehatan yang didasari
tata nilai amanah.

B. Latar Belakang
Untuk dapat memberikan perwatan kesehatan jiwa yang optimal pada
masyarakat, yang dilakukan sepenuh hati, diperlukan informasi dan deteksi dini
pada masyarakat. Dengan cara melakukan skrening deteksi dini gangguan jiwa.
Selanjutnya dilakukann cara pembinaan dengan melakukan konseling perindividu
melalui kegiatan home visite sehingga dapat menegakkan diagnose keperawatan
yang tepat. Sehingga masyarakat mampu mengerti dan ikut berperan serta dalam
usaha meningkatkan kesehatan jiwa masyarakat yang didukung dengan
pelayanan tingkat pertama yang bermutu.

C. Tujuan
a. Tujuan Umum
Meningkatkan derajat kesehatan jiwa masyarakat
b. Tujuan Khusus
- Aman dan nyaman dalam memperoleh pelayanan kesehatan
- Terpaparnya deteksi dini kepada masyarakat sehingga mencegah
beberapa gangguan jiwa kepada pasien dan keluarga agar
- Terpaparnya informasi kesehatan jiwa kepada pasien dan keluarga agar
menambah pengetahuan dan terbangun dan sikap yang positif
- Berkurangnya dampak social akibat penyakit ganguan jiwa seperti
menurunnya stigma, diskriminasi, isolasi dan tertanganinya kasus pasung.
- Terbangunnya sistem rujukan yang baik sehingga pelayanan kesehatan
jiwa dapat berkesinambungan.

Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas Kedawung
Hj. Sumiati, STr.,Keb.MM
NIP. 196704241988032006

Anda mungkin juga menyukai