Anda di halaman 1dari 4

*Assalamu'alaikum Wr. Wb..

*
Khusus untuk mata pelajaran yang saya pegang, (Bahasa Inggris kelas 8A & 8B + SBD Kelas
8A), untuk 3 bulan kedepan pembelajarannya akan mengkolaborasikan antara pembelajaran
online dan offline. Artinya ada sesi yang dilaksanakan secara langsung bertatap muka di
kelas, dan sebagian lainnya dilakukan secara daring (dalam jaringan), dikarenakan
terbenturnya jadwal saya dengan kegiatan yang lain yang sama pentingnya.
Jadi jika saya kebetulan tidak bisa mengajar dikelas kalian pada hari yang telah terjadwal,
maka silahkan sore hari/malam harinya langsung buka GOOGLE CLASSROOM. karena
materi dan tugasnya akan saya cantumkan disana.
Oleh karena itu, suntuk yang punya handphone atau laptop, bisa mendownload aplikasi
"GOOGLE CLASSROOM" kemudian bisa bergabung ke KELAS DARING saya melalui link
ini *(Perhatikan Kelas)*:
*Khusus KELAS 8A* klik link dibawah ini:
https://classroom.google.com/c/NTAyNTM1NTczNzI5?cjc=iwchcx7
atau masukkan kode join kelas ini: iwchcx7
*Khusus Kelas 8B* Klik link dibawah ini:
https://classroom.google.com/c/NTAyNTM1ODA2MzAy?cjc=5ffpjli
atau masukkan kode join kelas ini: 5ffpjli

Caranya, LOGIN terlebih dahulu pada aplikasi google classroom menggunakan email
masing-masing. Baru setelah itu, klik link diatas.
Jika ada hal yang tidak bisa dipahami silahkan bisa japri ke WA saya.
Terimakasih.
Contoh Soal Materi Greeting Cards
The following text is for questions number 1 - 4!

1. What kind the text is?


     A. A letter.
     B. An announcement.
     C. A greeting card.
     D. An E-Mail.

2. From whom the card is sent?


    A. Aziz
    B. Fahri
    C. Fahri friend
    D. Aziz fans
3. What is the text about?
    A. Congratulations on wedding
    B. Congratulations on holiday
    C. Congratulations on graduation
    D. Congratulations on a baby born.

4. For whom the card is?


    A. Aziz
    B. Fahri
    C. Fahri friend
    D. Aziz fans

Read the text carefully, the text is for questions number 5-9!

5. From whom the card is sent?


    A. Heni
    B. Handy
    C. Atta
    D. Heni's father

6. Who will be married?


    A. Atta and Heni
    B. Handy and Atta
    C. Heni and Handy
    D. Heni's mother and Handy's father
7. What sender wishes for Handy and Heni?
    A. Get a lot of child.
    B. The wedding full of love.
    C. The bride and the groom getting well soon. 
    D. Get a lot of money.

8. "I wish you showers of love", The underlined word has the same meaning with ....
     A. Hope
     B. Hoop
     C. Wash
     D. Watch

9. The purpose of the text above is . . .


     A. To persuade someone
     B. To entertain someone
     C. To congratulate someone
     D. To invite someone

10. "I wish you showers of love", the underlined word refers to . . . 


     A. Handy and Heni
     B. Atta Geledek Badai
     C. Handy and Heni parents
     D. No one

Anda mungkin juga menyukai