Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS GUNUNGBITUNG

Jln. Patrol Agrabinta KM 9 Ds. Pananggapan Telp. (0263) 361554 Cibinong


Cianjur 43271

Emai : pkmgunungbitung@gmail.com

LAPORAN PERJALANAN DINAS

PROGRAM : KIA

KEGIATAN : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

MAKSUD PERJALANAN DINAS : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

TANGGAL KEGIATAN : ……………….. 2022

LAMA PERJALANAN DINAS : 1 (satu) hari

LOKASI TUJUAN : Desa Pananggapan

PEJABAT YANG DITEMUI : Kepala Desa Pananggapan

PETUGAS PELAKSANA / : Imas Cantikawati


PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN
HASIL KEGIATAN : Kegiatan penjaringan ini bertujuan untuk menjaring ibu hamil, ibu
nifas, bayi dan balit yang beresiko tinggi. Hasil dari kegiatan ini
masih terdapat beberapa ibu hamil yang mengalami resiko tinggi
pada kehamilan dan perlu dilakukan pendekatan lebih guna
mengantisipasi adanya hal yang tidak diharapkan. Diperlukan
adanya dukungan dari pihak terdekat.Pada kegiatan penjaringan ini
sasaransangat antusias dan semoga dapat meningkatkan
kesadaran diri untuk dapat memeriksakan kesehatan untuk
mencegah terjadinya resiko tinggi pada ibu hamil, ibu nifas, bayi
dan balita.

PERMASALAHAN : Kurangnya pengetahuan ibu hamil mengenai pentingnya


mengkonsumsi vitamin penambah darah (Fe) dan sering diabaikan,
sehingga ketika dilakukan kunjungan masih terdapat banyak (Fe)
yang tidak diminum sesuai anjuran yang telah diberikan.

SARAN / TINDAK LANJUT : Memberi penjelasan mengenai pentingnya mengkonsumsi vitamin


penambah darah (Fe) guna mengantisipasi terjadinya anemia
dan memberikan gambaran bahaya jika ibu hamil mengalami
anemia.

Pejabat Yang Di Kunjungi Cianjur, ……………….. 2022

Pelaksana

Imas Cantikawati
PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS GUNUNGBITUNG

Jln. Patrol Agrabinta KM 9 Ds. Pananggapan Telp. (0263) 361554 Cibinong


Cianjur 43271

Emai : pkmgunungbitung@gmail.com

LAPORAN PERJALANAN DINAS

PROGRAM : KIA

KEGIATAN : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

MAKSUD PERJALANAN DINAS : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

TANGGAL KEGIATAN : ……………….. 2022

LAMA PERJALANAN DINAS : 1 (satu) hari

LOKASI TUJUAN : Desa Ciburial

PEJABAT YANG DITEMUI : Kepala Desa Ciburial

PETUGAS PELAKSANA / : Imas Cantikawati


PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN
HASIL KEGIATAN : Hasil dari pertemuan penjaringan ibu hamil, ibu nifas dan bayi serta
balita resiko tinggi yang telah dilaksanakan di Desa Ciburial
sasaran sangat antusias dengan kehadiran petugas kesehatan dan
dapat melakukan konsultasi terkait permasalahan yang di hadapi
dimana faktor resiko apa yang akan terjadi dan pencegahan apa
yang seharusnya di lakukan. Hasil yang di peroleh yakni semua
pihak akan turut serta untuk meningkatkan kesadaran masyarakat
terutama ibu hamil untuk selalu memeriksakan diri ke fasilitas
kesehatan.

PERMASALAHAN : Terdapat beberapa sasaran ibu hamil yang tidak melakukan


pemeriksaan awal kehamilan atau masih menunggu bayi terasa
bergerak baru akan memeriksakannya ke fasilitas kesehatan atau
ke petugas kesehatan terdekat jika tidak dilakukan kunjungan oleh
petugas

SARAN / TINDAK LANJUT : Untuk kegiatan selanjutnya kader yang mewakili dapat
melaporkannya untuk dilakukan kunjungan untuk meningkatkan
kesejahteraan masyarakat dan mengatasi terjadinya resiko tinggi
pada ibu hamil, ibu nifas, bayi dan balita.

Pejabat Yang Dikunjungi Cianjur, ……………….. 2022

Pelaksana,

Imas Cantikawati
PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS GUNUNGBITUNG

Jln. Patrol Agrabinta KM 9 Ds. Pananggapan Telp. (0263) 361554 Cibinong


Cianjur 43271

Emai : pkmgunungbitung@gmail.com

LAPORAN PERJALANAN DINAS

PROGRAM : KIA

KEGIATAN : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

MAKSUD PERJALANAN DINAS : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

TANGGAL KEGIATAN : ……………….. 2022

LAMA PERJALANAN DINAS : 1 (satu) hari

LOKASI TUJUAN : Desa Hamerang

PEJABAT YANG DITEMUI : Kepala Desa Hamerang

PETUGAS PELAKSANA / : Imas Cantikawati


PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN
HASIL KEGIATAN : Hasil dari pertemuan yang telah dilaksanakan di Desa Hamerang
yakni peserta dapat berpartisipasi dengan baik dan komunikatif
dimana sasaran dapat melakukan tanya jawab secara langsung
dan menyepakati akan adanya identifikasi bagi ibu hamil, ibu nifas
bayi dan balita untuk mengantisipasi adanya resiko tinggi dan
dapat membahayakan kehamilan, masa nifas serta pertumbuhan
pada bayi dan balita. Petugas mengingatkan kembali mengenai
pentingnya memeriksakan diri dan selalu berkonsultasi dengan
petugas kesehatan terdekat untuk mencegah terjadinya faktor
resiko yang dapat terjadi sewaktu-waktu.

PERMASALAHAN : Masih terdapat beberapa balita yang tidak menikuti posyandu

SARAN / TINDAK LANJUT : Memberi arahan yang mampu meningkatkan kesadaran ibu akan
pentingnya mengikuti posyandu guna meningkatkan kesehatan
serta mengantisipasi terjadinya resiko tinggi pada pertumbuhannya.

Pejabat Yang Dikunjungi Cianjur, ……………….. 2022

Pelaksana,

Imas Cantikawati
PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS GUNUNGBITUNG

Jln. Patrol Agrabinta KM 9 Ds. Pananggapan Telp. (0263) 361554 Cibinong


Cianjur 43271

Emai : pkmgunungbitung@gmail.com

LAPORAN PERJALANAN DINAS

PROGRAM : KIA

KEGIATAN : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

MAKSUD PERJALANAN DINAS : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

TANGGAL KEGIATAN : ……………….. 2022

LAMA PERJALANAN DINAS : 1 (satu) hari

LOKASI TUJUAN : Desa Wargaluyu

PEJABAT YANG DITEMUI : Kepala Desa Wargaluyu

PETUGAS PELAKSANA / : Imas Cantikawati


PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN
HASIL KEGIATAN : Kegiatan ini bertujuan untuk menjaring ibu hamil, ibu nifas, bayi dan
balita yang beresiko tinggi, dengan adanya penjaringan ini
diharapkan pihak terlibat mampu bekerjasama guna mengantisipasi
adanya resiko tinggi pada ibu hamil, nifas bayi dan balita. Petugas
mengingatkan kembali kepada seluruh sasaran untuk selalu
memeriksakan diri ke posyandu ataupun fasilitas kesehatan guna
mencegah terjadinya resiko yang di alami.

PERMASALAHAN : Masih terdapat beberapa ibu bayi dan balita yang tidak mengikuti
kegiatan posyandu rutin setiap bulan

SARAN / TINDAK LANJUT : Memberi motivasi agar ibu bayi dan balita dapat mengikuti kegiatan
posyandu setiap bulan guna mengantisipasi adanya resiko tinggi
yang dialami.

Pejabat Yang Dikunjungi Cianjur, Januari 2022

Pelaksana,

Imas Cantikawati
PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS GUNUNGBITUNG

Jln. Patrol Agrabinta KM 9 Ds. Pananggapan Telp. (0263) 361554 Cibinong


Cianjur 43271

Emai : pkmgunungbitung@gmail.com

LAPORAN PERJALANAN DINAS

PROGRAM : KIA

KEGIATAN : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

MAKSUD PERJALANAN DINAS : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

TANGGAL KEGIATAN : ……………….. 2022

LAMA PERJALANAN DINAS : 1 (satu) hari

LOKASI TUJUAN : Desa Panyindangan

PEJABAT YANG DITEMUI : Kepala Desa Panyindangan

PETUGAS PELAKSANA / : Imas Cantikawati


PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN
HASIL KEGIATAN : Kegiatan penjaringan ini bertujuan untuk menjaring ibu hamil, ibu
nifas, bayi dan balit yang beresiko tinggi. Hasil dari kegiatan ini
masih terdapat beberapa ibu hamil yang mengalami resiko tinggi
pada kehamilan dan perlu dilakukan pendekatan lebih guna
mengantisipasi adanya hal yang tidak diharapkan. Meningkatkan
motivasi untuk dapat memeriksakan diri ke posyandu atau fasilitas
kesehatan terdekat dan selalu berkonsultasi dengan petugas
kesehatan untuk mencegah terjadinya resiko yang akan di alami
yang sewaktu-waktu bisa saja terjadi.

PERMASALAHAN : Masih terdapat beberapa ibu yang memberikan makanan pada bayi
di bawah usia 6 bulan dan tidak melakukan imunisasi lengkap

SARAN / TINDAK LANJUT : Memberi arahan yang mampu meningkatkan kesadaran ibu akan
pentingnya asi eksklusif dan bahaya dari memberikan makanan
pada bayi sebelum waktunya serta meningkatkan pengetahuan ibu
akan pentingnya imunisasi lengkap.

Pejabat Yang Dikunjungi Cianjur, Januari 2022

Pelaksana,

Imas Cantikawati
PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS GUNUNGBITUNG

Jln. Patrol Agrabinta KM 9 Ds. Pananggapan Telp. (0263) 361554 Cibinong


Cianjur 43271

Emai : pkmgunungbitung@gmail.com

LAPORAN PERJALANAN DINAS

PROGRAM : KIA

KEGIATAN : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

MAKSUD PERJALANAN DINAS : Penjaringan Bumil,ibu nifas bayi,balita resti

TANGGAL KEGIATAN : ……………….. 2022

LAMA PERJALANAN DINAS : 1 (satu) hari

LOKASI TUJUAN : Desa Girijaya

PEJABAT YANG DITEMUI : Kepala Desa Girijaya

PETUGAS PELAKSANA / : Imas Cantikawati


PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN
HASIL KEGIATAN : Kegiatan ini merupakan penjaringan ibu hamil, ibu nifas dan bayi
serta balita resiko tinggi yang telah dilaksanakan yakni para
sasaran sangat antusias dengan pemaparan yang diberikan. Hasil
yang di peroleh yakni semua pihak akan turut serta untuk
meningkatkan kesadaran masyarakat untk mengantisipasi adanya
resiko tinggi pada ibu hamil, ibu nifas, bayi dan balita. Dan
mengingatkan kembali untuk selalu berkonsultasi dengan petugas
kesehatan dan memeriksakan diri ke fasilitas kesehatan atau
posyandu terdekat.

PERMASALAHAN : Perlunya dukungan dari pihak terdekat untuk meningkatkan


motivasi pada ibu hamil, ibu nifas, bayi dan balita untuk selalu
mengikuti kegiatan posyandu setiap bulan.

SARAN / TINDAK LANJUT : Memberi penjelasan kepada orangtua akan pentingnya mengikuti
kegiatan posyandu untuk mengantisipasi terjadinya resiko tinggi.

Pejabat Yang Dikunjungi Cianjur, ………………… 2022

Pelaksana,

Imas Cantikawati

Anda mungkin juga menyukai