Anda di halaman 1dari 12

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
PTS II merupakan suatu kegiatan penilaian dari sutu proses belajar
mangajar setelah menyelesaikan kurikulum yang termuat dalam Kurikulum 2013 yang
dibuat secara seksama dan partisipatif oleh seluruh dewan guru sesuai dengan
stratifikasi dan kompetensinya masing-masing dalam waktu sekitar 3 bulan atau tengah
semester.
Latar belakang diselenggarakannya PTS II tahun ajaran yang paling utama
adalah untuk mengukur kemampuan para siswa dalam menuntaskan kurikulum yang
hasil nilainya akan sangat berpengaruh terhadap Buku Laporan Hasil Belajar Peserta
Didik Pada setiap akhir semester.
Berdasarkan Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Kabupaten Brebes, Jawa Tengah Nomor T/421/02092/2020 tanggal 3 September 2020
tentang Pemberhentian Kegiatan Pembelajaran Tatap Muka (PTM)
Disampaikan dengan hormat hal-hal berkaitan dengan Kegiatan Belajar
Mengajar sebagai berikut :
1. Dengan mempertimbangkan perkembangan penyebaran kasus Covid-19 di
Kabupaten Brebes, Pembelajaran Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dihentikan
mulai tanggal 4 September 2020 dan pembelajaran di SMP Negeri 1 Salem kembali
menggunakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) sampai ada informasi lebih lanjut dari
Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Brebes.
2. Selama masa Pembelajaran Jarak Jauh dimohon kepada seluruh warga sekolah,
murid, dan wali murid tetap menjaga kesehatan, sedapat mungkin menghindari
bepergian ke luar kota, menghindari tempat keramaian, menerapkan pola hidup
sehat dan protokol kesehatan.
3. Mohon kerjasama dari orang tua/wali murid untuk mengawasi kegiatan
pembelajaran jarak jauh putra-putrinya.
4. Jadwal pembelajaran jarak jauh (PJJ) terlampir.
Dengan demikian berdasarkan latarbelakang diatas maka SMP Negeri 1
Salem memutuskan untuk mengadakan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II secara
Offline di rumah. Dengan teknis siswa mengambil soal terlebih dahulu untuk
dikerjakan dirumah kemudian mengumpulkan kembali lembar jawab dan soal yang
sudah dikerjakan dirumah.

1
B. Maksud dan Tujuan
Dalam rangka mensukseskan Pendidikan Nasional, PTS ( Penilaian Tengah
Semester) II memiliki maksud dan tujuan :
1. Terciptanya standar mutu pendidikan dasar dan menengah.
2. Mengetahui dan mengevaluasi sejauh mana penguasaan materi pelajaran yang telah
dicapai sesuai tujuan kurikulum yang diselenggarakan oleh sekolah.

C. Sistematika
Dalam menyusun Laporan Kerja PTS (Penilaian Tengah Semester) tahun
ajaran 2020/2021 ini berdasarkan urutan-urutan sebagai berikut :
1. BagianFormatis:
Pada bagian ini di dalamnya berisi Halaman Pengesahan, Kata Pengantar dan
Daftar Isi.
2. Bagian Isi :
Bagian ini memuat tentang hal-hal sebagai berikut :
a. Bab I : Pendahuluan.
b. Bab II : Laporan Kerja
c. Bab III : Penutup

2
BAB II
LAPORAN KERJA

A. Susunan Panitia
Terlampir

B. Sasaran Kegiatan
Sasaran Kegiatan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II di SMP Negeri 1
Salem maliputi hal-hal sebagai berikut :
1. Peserta adalah kelas VII, VIII dan kelas IX dengan distribusi peserta (Terlampir).
2. Materi pelajaran adalah semua pelajaran yang diajarkan berdasarkan kurikulum
Kurikulum 2013SMP, diantaranya :
a. Pendidikan Agama Islam. g. Prakarya
b. PPKn h. Ilmu Pengetahuan Sosial
c. Bahasa Indonesia. i. Seni Budaya
d. Matematika. j. Penjaskes
e. Bahasa Inggris. k. Bahasa Jawa
f. Ilmu Pengethuan Alam

C. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II telah dilaksanakan mulai
Hari Senin Tanggal 8 Maret 2021 sampai 15 Maret 2021 dengan jadwal terlampir. PTS
( Penilaian Tengah Semester) II ini dilaksanakan dengan teknis siswa masuk
mengerjakan soal di sekolah dengan menggunakn dua sesi yaitu berangkat pagi dan
berangkat siang.

D. Sumber Dana dan Rincian Anggaran Biaya (RAB)


Kegiatan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II didanai oleh Dana BOS.
Dengan rincian RAB dan pengeluaran PTS terlampir.

3
E. Perincian Tugas Panitia
1. Ketua :
a. Memimpin rapat PTS ( Penilaian Tengah Semester) II
b. Meneliti kisi-kisi dan naskah
c. Menandatangani pengeluaran
d. Meneliti dan menyetujui materi PTS ( Penilaian Tengah Semester) II
e. Mengawasi pelaksanaan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II
f. Bertanggungjawab terhadap pelaksanaan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II
g. Bertanggungjawab terhadap administrasi PTS ( Penilaian Tengah Semester) II

2. Sekretaris :
a. Membuat administrasi Laporan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II
b. Menyiapkan laporan pelaksanaan PTS ( Penilaian Tengah Semester) II

3. Bendahara :
a. Menerima penyetoran biaya PTS ( Penilaian Tengah Semester) II dari sekolah.
b. Mencatat pemasukan dan pengeluaran
c. Membayar honorarium PTS ( Penilaian Tengah Semester) II
d. Membuat laporan keuangan (SPJ PTS ( Penilaian Tengah Semester) II ).

4. Distribusi Naskah:
a. Menerima soal dan lembar kerja siswa.
b. Melayani petugas pengoreksi Lembar Jawab

5. Pembagian Soal dan Pengumpulan Lembar Jawab


a. Membagikan Soal dan Lembar Jawab kepada siswa
b. Menerima pengembalian Soal dan Lembar Jawab kepada siswa

6. Input Nilai
Merekap nilai PTS ( Penilaian Tengah Semester) II dari masing – masing guru mata
pelajaran

7. Pembantu Umum:
a. Menyiapkan ruang panitia.
b. Menyiapkan sarana dan prasarana.
c. Membantu administrasilainnya.
d. Mengawasi jalanya PROTOKOL KESEHATAN

4
BAB III
PENUTUP

Demikian Laporan pelaksanaan PTS Semester I SMP Negeri 1 Kecamatan Salem,


tahun pelajaran 2020/2021.
Akhirnya seperti kata ungkapan “ tiada gading yang tak retak “, kami mengakui bahwa
masih banyak kekurangan dan kelemahan dari buku pedoman ini. Oleh karena itu,
sumbangan komentar, saran, kritik dan masukan lainnya yang berhubungan dengan
perbaikan, akan selalu kami terima dengan tangan dan hati terbuka, demi keberhasilan
pelaksanaan PTS Semester I SMP Negeri 1 Kecamatan Salem, tahun pelajaran
2020/2021
Semoga Allah S.W.T selalu membimbing dan meridhoi tugas dan pelaksanaan PTS
Semester I SMP Negeri 1 Kecamatan Salem, tahun pelajaran 2020/2021. Amin

Panitia PTS Semester I SMP Negeri 1 Kecamatan Salem,


tahun pelajaran 2020/2021

Salem, Maret 2021

Ketua Sekretaris

DURIAT, M.Kom Indi Kunaepi, S. Pd


NIP. 19750207 200904 1 002

5
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH
SMP NEGERI 1 KECAMATAN SALEM
Alamat : Jl. Raya Kecamatan Salem Kab. Brebes – 52275
Email:smp1salem@gmail.com

PANITIA PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL


SMP NEGERI 1 SALEM
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Penanggung Jawab : Kepala Sekolah


Wakil Kepala Sekolah

Ketua : Duriat, M.Kom.

Sekretaris : Indi Kunaepi, S.Pd.

Bendahara : Teti Rahmawati, S.Pd

Pembantu Umum : Staf Tata Usaha

Seksi-Seksi :

a. Distribusi Naskah : 1.Slamet Irianto,S.Pd


2. Doni Septiawan, S.Pd
3. Gyan Febria R.A, S.Pd

b. Korektor : Guru Mapel Masing - Masing

c. Input Nilai
Kelas 7 :,Marsini, S.Pd
Kelas 8 : Diestiana Suprianti S.Pd
Kelas 9 : Hesti Dwi Mutiara S.Pd

Salem, September 2020


Kepala SMP Negeri 1 Kec.Salem

Drs. AGUS SISWONO


NIP. 19650815 199512 1 001

6
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
SMP NEGERI 1 KECAMATAN SALEM
Alamat : Jl. Raya Kecamatan Salem Kab. Brebes – 52275
Email:smp1salem@gmail.com

JADWAL PTS ( Penilaian Tengah Semester) II


SMP NEGERI 1 KECAMATAN SALEM
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

HARI / TANGGAL MATA PELAJARAN WAKTU

SENIN BAHASA INDONESIA 07.30 – 09.30


4 Maret 2019 PEND. AGAMA ISLAM 10.00 – 12.00
SELASA ILMU PENGETAHUAN SOSIAL 07.30 – 09.30
5 Maret 2019 PPKN 10.00 – 12.00
RABU ILMU PENGETAHUAN ALAM 07.30 – 09.30
6 Maret 2019 SENI BUDAYA 10.00 – 12.00
JUMAT BAHASA JAWA 07.30 – 09.00
8 Maret 2019 PJOK 09.30 - 11.00
SABTU MATEMATIKA 07.30 – 09.30
9 Maret 2019 MATEMATIKA 10.00 – 12.00
SENIN BAHASA INGGRIS 07.30 – 09.30
11 Maret 2019 PRAKARYA 10.00 – 12.00

Salem, Februari 2019


Mengetahui
KepalaSekolah Ketua

H. WIDODO, S.Pd., M.Pd HANDOKO WIBOWO, S.Psi, M.Pd


NIP. 196101081984031007 NIP.19771016 200904 1 002

7
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1 KECAMATAN SALEM
Alamat : Jl. Raya Kecamatan Salem Kab. Brebes – 52275
Email:smp1salem@gmail.com

RENCANA ANGGARAN BIAYA ULANGAN TENGAH SEMESTER IGASAL


SMP NEGERI 1 KECAMATAN SALEM
TAHUN PELAJARAN 2011/2012

8
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1 KECAMATAN SALEM
Alamat : Jl. Raya Kecamatan Salem Kab. Brebes – 52275
Email:smp1salem@gmail.com

DAFTAR HADIR PENGAWASULANGAN TENGAH SEMESTER I


TahunPelajaran2020/2021

Sekolah : SMP Negeri 01 Kec. Salem Tanggal: ……………………


Mata Pelajaran :……………………………. Waktu : ……………………

No Ruang Nama Tanda tangan

1 01
1 2
2 02
3 03
3 4
4 04
5 05
5 6
6 06
7 07
7 8
8 08
9 09
9 10
10 10
11 11
11 12
12 12
13 13
13 14
14 14
15 15
15 16
16 16
17 17
17 18
18 18
19 19
19 20
20 20
21 21 21

Salem,Oktober 2015
Panitia,

9
........................................
NIP.

10
PEMERINTAH KABUPATEN BREBES 3. NIP : ........................
DINAS PENDIDIKAN
DAFTAR HADIR PESERTA ULANGAN TENGAH SEMESTER I
SMP NEGERI 1 KECAMATAN SALEM
TahunPelajaran 2015/ 2016
Alamat : Jl. Raya Kecamatan Salem Kabupaten Brebes – 52275
Email:smp1salem@gmail.com Mata Pelajaran : …………………………… Waktu : ……........……………
Hari/Tanggal : ……………………...............Kelas : …….......................
BERITA ACARA
PENYELENGGARAAN ULANGAN TENGAH SEMESTER I No No PTS Nama Tanda tangan
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
1
1 2
Pada hari ini .........................tanggal ......................bulan Oktobertahun dua ribu 2
Limabelas 3
3 4
a. Telah diselenggarakan Ulangan Tengah Semester I dari pukul..............sampai dengan 4
pukul ............. 5
Pada Sekolah : SMP Negeri 1 KecamatanSalem 5 6
6
Ruang : .........................
Alamat : Jl. Raya Kec. Salem – Brebes 52275 7
7 8
Jumlah Peserta Seharusnya : .........................Orang 8
Yang Hadir : .........................Orang 9
Yang tidak hadir : .........................Orang 9 10
10
11
b. Telah dibuka sampul Ulangan Tengah Semester I mapel 11 12
……………………………… diruang Ulangan Tengah Semester I dengan 12
disaksikan oleh peserta, berisi lembar soal sebanyak .................. eksemplar, lembar 13
13 14
jawaban sebanyak ..................eksemplar, berita acara sebanyak .........eksemplar dan 14
daftar hadir sebanyak ......... eksemplar, sebelum dibuka dalam keadaan baik. 15
15 16
16
c. Catatan selama pelaksanaanUlangan Tengah Semester I :
17
.......................................................................................................................................... 17 18
.......................................................................................................................................... 18
Berita acara ini dibuat dengan sebenar – benarnya 19
19 20
Yang membuat berita acara : 20
Pengawas
Pengawas I 1. Tanda Tangan : ........................
1. Tanda Tangan : ........................
2. Nama : ........................
2. Nama : ........................
11
3. NIP : ........................

12

Anda mungkin juga menyukai