Anda di halaman 1dari 13

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar belakang

UU Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Bab XVI pasal 57 ayat (1)
menyatakan bahwa evaluasi dilakukan dalam rangka pengendalian mutu pendidikan secara
rasional sebagai bentuk akuntabilitas penyelenggara pendidikan kepada pihak-pihak yang
berkepentingan. Pasal 58 ayat (1) menyatakan bahwa evaluasi hasil belajar peserta didik
dilakukan oleh pendidik untuk memantau proses, kemajuan, dan perbaikan hasil belajar secara
berkesinambungan. Didalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI nomor 43
tahun 2019, sumatif Akhir Jenjang yang diselenggarakan oleh satuan pendidikan, merupakan
penilaian hasil belajar oleh satuan pendidikan yang bertujuan untuk menilai pencapaian
standar kompetensi lulusan untuk semua mata pelajaran.
Dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan di sekolah dan untuk memperlancar
pelaksanaan Sumatif Akhir Jenjang di satuan pendidikan, maka perlu dibuat Prosedur Operasi
Standar Sumatif Akhir Jenjang tahun pelajaran 2022/2023 sebagai pedoman penyelenggaraan
sumatif akhir jenjang.
B. Dasar :

1. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia


Nomor 5 Tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada Pendidikan Anak Usia
Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah;
2. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia
Nomor 21 Tahun 2022 tentang Standar Penilaian Pendidikan pada Pendidikan Anak Usia
Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah;
3. Peraturan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 004/H/EP/2023 tentang Pedoman Pengelolaan
Blanko Ijazah Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah Tahun Pelajaran 2022-2023.
4. Panduan Pembelajaran dan Asesmen Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini,
Pendidikan Dasar, dan Menengah diterbitkan oleh Badan Standar, Kurikulum, dan
Asesmen Pendidikan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi RI
Tahun 2022;
5. Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan KabuSATen Sukabumi tentang Pelaksanaan
Penilaian Hasil Belajar Sumatif Akhir Jenjang SD dan SMP di KabuSATen Sukabumi
Tahun Pelajaran 2022/2023;

1
6. Sosialisasi Subrayon Sagaranten KabuSATen Sukabumi tanggal 11 Maret 2023 tentang
Pelaksanaan Penilaian Hasil Belajar Sumatif Akhir Jenjang SMP di Sukabumi;
7. RaSAT Dewan Guru SMP N 2 CIDADAP KECAMATAN CIDADAP KabuSATen
Sukabumi tanggal 13 Maret 2023 tentang Pelaksanaan Penilaian Hasil Belajar Sumatif
Akhir Jenjang SMP di SMP N 2 CIDADAP KECAMATAN CIDADAP.
8. Hasil RaSAT Dinas Para Subrayon Se-KabuSATen Sukabumi
9. Hasil RaSAT Dinas Para Kepala SMP Se-Subrayon Sagaranten;
10. Hasil RaSAT Kerja Sekolah
11. Hasil raSAT Panitia Sumatif Akhir Jenjang Tentang Persiapan Sumatif Akhir Jenjang
dan SAT Tahun Pelajaran 2022-2023;
C. Tujuan

1. Tujuan Sumatif Akhir Jenjang


a. Mengukur pencapaian hasil belajar;
b. Pemetaan mutu pendidikan;
c. Mempertanggungjawabkan penyelenggaraan pendidikan kepada masyarakat.
2. Fungsi Sumatif Akhir Jenjang
a. Sebagai salah satu pertimbangan dalam penentuan kelulusan dari satuan pendidikan;
b. Alat pengendali mutu pendidikan;
c. Bahan pertanggungjawaban penyelenggara pendidikan;
d. Sebagai syarat pembanding jalur prestasi dalam melanjutkan ke jenjang pendidikan
yang lebih tinggi.
D. Sasaran
Sasaran Sumatif Akhir Jenjang Tahun Pelajaran 2022-2023 adalah siswa kelas IX
Sekolah Menengah , sejauh mana tingkat pengetahuan dan keterampilan yang telah dimiliki.
Berikut adalah data Siswa kelas IX (Sembilan) SMP Negeri 2 Cidadap Kecamatan
Cidadap.
L = 12 Orang
P = 13 Orang
Jumlah = 25 Orang

E. Ruang Lingkup
Ruang lingkup program Sumatif Akhir Jenjang adalah segala sesuatu/berbagai
kegiatan yang terkait dengan kegiatan pelaksanaan Sumatif Akhir Jenjang pada SMP
Negeri 2 Cidadap Tahun Pelajaran 2022-2023 yang telah disesuaikan dengan ketentuan
yang telah ditetapkan oleh yang berkompeten dan mengidentifikasinya dengan kegiatan
yang sama pada tahun lalu dan situasi – situasi saat ini.

2
BAB II
PENGORGANISASIAN

A. Pengorganisasian Personil
1) Struktur Organisasi
Struktur Organisasi Panitia Penyelenggara Sumatif Akhir Jenjang pada SMP Negeri 2
Cidadap Tahun Pelajaran 2022-2023 .
a. Penanggung Jawab : Neneng Solihat, S.Pd.M.Si (Kepala Sekolah)
b. Ketua : Cucu Karnelis, S.Pd (Guru)
c. Sekretaris : Enong Nurlaela, S.Pd (Guru)
: Herman, S.Kom (Operator)
d. Bendahara : Bangkit Sunardi, S.Pd (Guru)
e. Anggota : 1. Ria Anggari, S.Pd (Guru)
2. Syegi Anggarani H, S.Pd.I (Guru)
3. Saepuloh, S.Pd.I (Guru)
4. Toto Suharto, S.Pd (Komite)
2) Pembagian dan Perincian tugas Panitia
a. Ketua
1. Bertanggung jawab atas kelancaran pelaksanaan Sumatif Akhir Jenjang.
2. Bertanggung jawab dalam membuat perencanaan dan pelaporan bersama Sekretaris.
3. Bersama bendahara menyusun anggaran biaya.
b. Sekretaris
1. Bersama ketua menyusun program kerja
2. membuat tata tertib peserta dan pengawas, serta saran lainnya
3. Bersama ketua menyusun laporan.
c. Bendahara
1. Bersama ketua membuat anggaran biaya
2. Bertanggung jawab atas keuangan Sumatif Akhir Jenjang
3. Membuat laporan keuangan.
d. Anggota
1. Membantu pengurus / panitia pokok dalam mengerjakan tugas
2. Mengerjakan dan menyiapkan hal – hal yang diperlukan dalam pelaksanaan Sumatif
Akhir Jenjang.
3) Penyusunan Naskah

3
a. Agama : Saepuloh, S.Pd.I
b. PKn : Syegi Anggari Hijrah, S.Pd.I
c. IPS : Bangkit Sunardi, S.Pd
d. Bahasa Indonesia : Enong Nurlaela, S.Pd
e. Matematika : Yono Sutrisno, S.Pd.I
f. Bahasa Inggris : Cucu Krnelis, S.Pd
g. IPA : Herman, S.Kom
h. PJOK : Yono Sutrisno, S.Pd.I
i. Bahasa sunda : Saepuloh, S.Pd.I
j. SBK : Ria Anggari, S.Pd
k. Prakarya : Ria Anggari, S.Pd

4) Pengawas Sumatif Akhir Jenjang Online Aplikasi Quizizz


a. Saepuloh, S.Pd.I
b. Ria Anggari, S.Pd
c. Cucu Karnelis, S.Pd.
d. Yono Sutrisno, S.Pd.I
e. Syegi Anggarani Hijrah, S.Pd.I

5) Pengawas / Penilain Praktek Sumatif Akhir Jenjang


a. Agama : Saepuloh, S.Pd.I
b. Bahasa Indonesia : Enong Nurlaela, S.Pd
c. Bahasa Inggris : Cucu Karnelis, S.Pd
d. IPA : Herman, S.Kom
e. PJOK : Yono Sutrisno, S.Pd.I
f. SBK : Ria Anggari, S.Pd
g. Prakarya : Ria Anggari, S.Pd
h. Bahasa Sunda : Saepuloh, S.Pd.I

6) Pemeriksa
a. Neneng Solihat, S.Pd.M.Si
b. Bangkit Sunardi, S.Pd
B. Pengorganisasian Peserta
Sumatif Akhir Jenjang Tahun Pelajaran 2022-2023 mengikutsertakan siswa sebanyak
25 orang, yang terdiri dari 13 orang laki – laki dan 12 orang perempuan.

4
Secara lengkap nama – nama peserta daSAT dilihat dalam lampiran (M-16) Tahun
Pelajaran 2022-2023;
a. Sesi 1 = 6 L + 7 P = 13 Orang
b. Sesi 2 = 6 L + 6 P = 12 Orang
Jumlah = 12 L + 13 P = 25 Orang

5
BAB III
RENCANA KEGIATAN

Pada garis besarnya penyelenggaraan Sumatif Akhir Jenjang terdiri dari tiga tahap,
yakni, tahap persiapan, pelaksanaan, dan pelaporan.
Tahap persiapan merupakan kegiatan – kegiatan yang dilaksanakan sebelum
Sumatif Akhir Jenjang dilangsungkan. Berbagai sarana mesti diupayakan, baik perangkat
lunak maupun perangkat keras, guna kelancaran pelaksanaan Sumatif Akhir Jenjang tersebut.
Tahap pelaksanaan yakni kegiatan – kegiatan yang melekat ketika Sumatif Akhir
Jenjang itu berlangsung yang harus sesuai dengan ketentuan – ketentuan yang berlaku. Tahap
pelaporan yakni berbagai kegiatan informatif mengenai pelaksanaan dan hasil Sumatif Akhir
Jenjang yang didukung dengan data yang akurat, baik terhadap Dinas Pendidikan maupun
terhadap orang tua siswa.
Ketiga tahap tersebut merupakan bagian – bagian yang integral dan tak daSAT
dipisahkan.
A. Tahap persiapan
1. Penetapan persyaratan Calon Peserta Sumatif Akhir Jenjang.
2. Pendataan Calon peserta Sumatif Akhir Jenjang (Lampiran 1 ).
3. Pembentukan Panitia S.A.J Tingkat Sekolah (Lampiran 2 ).
4. Penyusunan Program Kegiatan.
5. Pembagian Tugas
a. Tugas Kepanitiaan
b. Tugas Pengawasan
c. Tugas Pemeriksa
6. Penyiapan Bahan S.A.J.
a. Praktek S.A.J
1) Bahan soal berasal dari sumber yang sesuai dengan kurikulum 2013 dengan Standar
Kompetensi lulusan SMP/MTs dan di syahkan oleh guru yang berkompeten di
bidangnya.
2) Penyusunan naskah soal dilaksanakan oleh guru yang berkompeten di bidangnya.
3) Materi Sumatif Akhir Jenjang
No Mata pelajaran Online Praktek Ket
1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti V V
2 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan V
3 Bahasa Indonesia V V
4 Bahasa Inggris V V

6
5 Matematika V
6 Ilmu Pengetahuan Alam V V
7 Ilmu Pengetahuan Sosial V
8 Seni Budaya V V
Pendidikan Jasmani,Olah raga dan
9 V V
Kesehatan
10 Prakarya V V
11 Bahasa Sunda V V

b. Sumatif Akhir Jenjang


1. Standar Kompetensi Lulusan (SKL) dan Spesifikasi Soal
Standar kompetensi lulusan Sumatif Akhir Jenjang Tahun Pelajaran 2022-2023 disusun
oleh Penyelenggara tingkat Pusat. Standar Kompetensi Lulusan Sumatif Akhir Jenjang
merupakan Irisan ( interaksi ) dari mata pelajaran yang diujikan pada kurikulum 2013, serta
Standar Isi dan Berdasarkan SKL tersebut penyelenggaraan Tingkat Pusat membuat
spesifikasi soal, sebagai acuan dalam menyusun naskah soal Sumatif Akhir Jenjang.
2. Penyusunan Master Naskah Soal
1. Kisi-kisi Sumatif Akhir Jenjang ditetapkan oleh Badan Standar Nasional Pendidikan
(BSNP) dan disusun:
a. berdasarkan Kurikulum 2013;
b. dengan memperhatikan kriteria pencapaian kompetensi lulusan, standar isi, dan
lingkup materi
2. Kisi-kisi Sumatif Akhir Jenjang untuk mata pelajaran Pendidikan Agama dan Budi
Pekerti ditetapkan oleh ke-meterian agama.
3. Naskah soal Sumatif Akhir Jenjang disusun berdasarkan kisi-kisi Sumatif Akhir Jenjang.
4. Sebanyak 20% - 25% butir soal Sumatif Akhir Jenjang disiapkan oleh kementerian,
dan khusus mata pelajaran Pendidikan Agama dan Budi Pekerti disiapkan oleh
kementerian agama.
5. Sebanyak 75% - 80% butir soal disiapkan oleh guru-guru atau tutor yang
dikonsolidasikan oleh Kelompok MGMP atau Forum Tutor dan dikoordinasikan oleh
dinas pendidikan kabuSATen sesuai dengan kewenangannya.
6. Sebanyak 75% - 80% butir soal Pendidikan Agama dan Budi Pekerti serta perakitannya
(100%), dilakukan oleh MGMP Pendidikan Agama dan Budi Pekerti atau Forum Tutor
dan dikoordinasikan oleh kantor kementerian agama kabuSATen sesuai dengan
kewenangannya.
7. Penggandaan naskah soal Sumatif Akhir Jenjang beserta kelengkapannya dilakukan
oleh dinas pendidikan kabuSATen dan didistribusikan ke satuan pendidikan dengan
menggunakan dana APBD.

7
8. Jumlah butir soal dan alokasi waktu Sumatif Akhir Jenjang sebagai berikut:
3. Jumlah Butir Soal dan Alokasi Waktu sebagai berikut :
Bentuk dan Jumlah Soal ISIAN
No Mata Pelajaran PG Uraian
1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 40
2 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan 40
3 Bahasa Indonesia 40
4 Bahasa Inggris 40
5 Matematika 40
6 Ilmu Pengetahuan Alam 40
7 Ilmu Pengetahuan Sosial 30
8 Seni Budaya 40
Pendidikan Jasmani,Olah raga dan
9 40
Kesehatan
10 B. Sunda 30
11 Prakarya 40

7. Penyusunan Tata Tertib


a. Tata Tertib Peserta terlampir
b. Tata Tertib Pengawas terlampir.
8. Pengadaan Kelengkapan Administrasi
a. Denah temSAT duduk siswa
b. Denah Ruangan
c. Kartu Tanda Peserta
d. Jadwal Pelaksanaan dan Pengawasan
e. Daftar Hadir Panitia
f. Daftar Hadir Peserta
g. Daftar Hadir Pengawas
h. Bukti penyerahan lembar soal dan lembar jawaban kepada pengawas.
i. Bukti penerimaan soal dan lembar jawaban dari pengawas
j. Berita acara pelaksanaan S.A.J harian
k. Buku kunjungan Monitoring / Supervisi
l. Buku Tamu
m. Buku catatan kejadian penting
n. Rambu – rambu dan slogan

8
B. Tahap Pelaksanaan
1. Jadwal Pelaksanaan Sumatif Akhir Jenjang
a. Sumatif Akhir Jenjang Tertulis Online
HARI/ MATA
SESI WAKTU KETER
TANGGAL PELAJARAN
07.30 – 08.30 PAI & BP
1
Senin, 8 Mei 2023 08.35 – 09.40 PPKn
09.45 – 10.55 PAI
2
11.00 – 12.00 PPKn
07.30 – 08.30 Matematika
1
Selasa, 9 Mei 2023 08.35 – 09.40 IPS
09.45 – 10.55 Matematika
2
11.00 – 12.00 IPS
07.30 – 08.30 Bahasa Indonesia
1
08.35 – 09.40 IPA
Rabu, 10 Mei 2023
09.45 – 10.55 Bahasa Indonesia
2
11.00 – 12.00 IPA
07.30 – 08.30 Bahasa Inggris
1
08.35 – 09.40 Prakarya
Kamis, 11 Mei 2023
09.45 – 10.55 Bahasa Inggris
2
11.00 – 12.00 Prakarya

1 07.30 – 08.30 Seni Budaya


Jumat, 12 Mei 2023
2 08.35 – 09.40 Seni Budaya

Sabtu, 13 Mei 2023 1 07.30 – 08.30 PJOK


08.35 – 09.40 Bahasa Sunda
09.45 – 10.55 PJOK
2
11.00 – 12.00 Bahasa Sunda

b. Praktek Sumatif Akhir Jenjang


Contoh Materi
No Hari/Tanggal Waktu Mata pelajaran Praktek Laporan
berupa Vidio
1 15 – 18 Mei 08.00 – PABP Praktek Solat
2023 Selesai Bahasa
2
Indonesia Praktek Pidato
3 Bahasa Inggris Pecakapan
4 IPA Rangkaian Listrik

9
5 Bahasa Daerah Nembang Pupuh
SBDP Menyanyikan lagu
6
dengan alat musik
7 PJOK Senam/Permainan
8 Prakarya Memasa Khas Sunda

2. Rekapitulasi dan Alokasi Peserta


a. Sesi 1 = 6 L + 7 P = 13 Orang
b. Sesi 2 = 6 L + 6 P = 12 Orang
Jumlah = 12 L + 13 P = 25 Orang
C. Pengawasan
1. Praktek diawasi oleh guru yang berkompeten
2. Sumatif Akhir Jenjang setiap ruangan diawasi oleh dua orang pengawas.
D. Pemeriksaan
a. Penilaian Praktek langsung dilakukan oleh dua orang pengawas / guru yang berkompeten.
b. Pemeriksa Sumatif Akhir Jenjang tertulis dengan menggunakan pedoman penilaian dari
pusat penilaian pendidikan.
1. Nilaia Tes Tertulis Online
Pilihan Ganda : Setiap jawaban benar diberi skor 1 dan bila salah diberi
skor 0
2. Nilai tes Praktek
Nilai Tes Praktek : Skor Perolehan x 10
Skor maksimum
E. Pelaporan
1. Sekolah penyelenggara membuat laporan
2. Laporan terdiri dari laporan pelaksanaan ujian dan laporan hasil Sumatif.
3. Laporan disampaikan secara berjenjang, mencakup jumlah peserta yang mengikuti
Sumatif, daftar nilai prestasi mata pelajaran yang diujikan serta jumlah Peserta yang lulus.
4. Peserta Sumatif Akhir Jenjang yang dinyatakan lulus bila memenuhi syarat Kelulusan.
Adapun syarat yang dimaksud sebagai berikut :
1) Rata-rata kehadiran minimal 75%
2) Nilai Sumatif Akhir Jenjang diperoleh dari rata-rata gabungan nilai Sumatif dan nilai rata-
rata rapor semester 1, 2, 3, 4, dan 5 dengan pembobotan 60% untuk nilai US/M dan 40%
untuk nilai rata-rata rapor.
3) Memperoleh nilai minimum setiap mata pelajaran yang diujikan 75,00

10
4) Memperoleh nilai rata-rata ketiga mata pelajaran yang di Sumatif kan minimal 75,00.
5) Memperoleh nilai rata-rata seluruh mata pelajaran yang diujikan 75,00.
6) Ujian Sekolah digunakan sebagai salah satu pertimbangan penentuan kelulusan melalui
raSAT dewan guru.

BAB IV

11
PEMBIAYAAN SUMATIF AKHIR JENJANG

Biaya penyelenggaraan ujian dibebankan kepada sekolah penyelenggara melalui


Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah Sekolah (RKAS) sesuai dengan ketentuan dan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
I. Penerimaan
1.2 Penggandaan naskah 11 Mapel x 50.000 = Rp. 550.000
1.3 Transfort pengawas 5 x 6 x 25.000 = Rp. 750.000
1.4 Transfor Panitia 10 x 6 hari x 30.000 = Rp. 1.800.000
1.5 Pemeriksa 63 lembar x 2 or x 11 MP x 1000 = Rp. 1.386.000
1.6 Label Peserta 63 x 4.000 = Rp. 252.000
1.7 Label Pengawas 5 x 5.000 = Rp. 25.000
1.8 Label Panitia 10 x 5.000 = Rp. 50.000
9.8 Monitoring 2 org x 2 Hari x 100.000 = Rp. 400.000
9.9 Administrasi dan Pelaporan = Rp. 400.000
Jumlah = Rp. 5.613.000

Cidadap, 01 Mei 2023


Kepala Sekolah Bendahara

Neneng Solihat, S.Pd.M.Si Bangkit Sunardi, S.Pd


NIP. 196708092007012010 NIP. 198505202019021004

BAB V

12
PENUTUP

Demikian Program Kerja Sumatif Akhir Jenjang Tahun Pelajaran 2022-2023 SMP
Negeri 2 Cidadap kami buat.
Mudah-mudahan program yang sederhana ini daSAT menunjang pada kelancaran
pelaksanaan Sumatif Akhir Jenjang.
Akhirnya penyusun mohon maaf apabila banyak kesalahan dalam penyusunan
program Sumatif Akhir Jenjang ini, serta ditunggu saran dan kritik yang membangun demi
meningkatnya kegiatan Sumatif Akhir Jenjang di tahun berikutnya.
Hal-hal yang belum tertulis dalam program ini akan ditentukan kemudian.

Cidadap, 01 Mei 2023


Kepala Sekolah Sekretaris

Neneng Solihat, S.Pd.M.Si Enong Nurlaela, S.Pd


NIP.196708092007012010 NIP3K.-198201072022212017

13

Anda mungkin juga menyukai