Anda di halaman 1dari 4

Bersih – Bersih Telinga

No. : 440/Indera.SOP.06.03/436.7.2.4/2019
Dokumen

SOP No. Revisi : 0

Tanggal :
Terbit

Halaman : 1/3

UPTD PUSKESMAS

BALONGSARI dr. Dewi Ayuning Asih


NIP 197911282006042028

1. Pengertian Bersih-bersih Telinga adalah kegiatan membersihkan


serumen pada anak sekolah.
Serumen prop adalah gumpalan sekret kelenjar
sebasea, kelenjar seruminosa, epitel kulit yang
terlepas dan partikel debu yang terdapat pada bagian
kartilaginosa liang telinga.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk
bersih-bersih telinga dalam rangka peningkatan mutu
dan kinerja puskesmas Balongsari
3. Kebijakan Surat Penetapan Kepala Puskesmas Balongsari
Nomor 440/A.I.SP.02.02/436.7.2.4/2019 Tentang
Jenis – jenis pelayanan Puskesmas Balongsari
4. Referensi 1. Adam, GL. Boies LR. Higler,.Boies. Buku Ajar
Penyakit THT. Ed. ke-6. Jakarta: EGC. 1997.
2. Hafil, F., Sosialisman, Helmi. Kelainan Telinga Luar
dalam Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga, Hidung,
Tenggorok, Kepala & Leher. Ed. ke-6. Fakultas
Kedokteran Universitas Indonesia. Jakarta. 2007

5. Prosedur/Langkah 1. Petugas menentukan jadwal


2. Petugas koordinasi dengan PJ UKS untuk
menentukan tempat dan sasaran
3. Petugas menghubungi pihak sekolah
4. Petugas menyiapkan peralatan yang
dibutuhkan untuk pemeriksaan (Serumen

1/3
set,spuit spooling, bengkok, head
lamp,otoskop, alat tulis, form pemeriksaan )
5. Petugas datang ke sekolah sesuai jadwal
6. Petugas menjelaskan kepada siswa tentang
alur kegiatan bersih-bersih telinga
7. Siswa mengisi daftar hadir dan menuju dokter
8. Dokter membersihkan telinga siswa
9. Petugas mencatat hasil serumen apakah
serumen lunak / serumen prop
6. Diagram Alir
Menentukan jadwal

Koordinasi dengan petugas UKS

Menghubungi pihak sekolah

Persiapan alat

Petugas datang sesuai jadwal

Petugas menjelaskan alur kegiatan

Siswa mengisi daftar hadir

Petugas/dokter melakukan bersih-


bersih telinga

Petugas mencatat hasil


serumen

7. Unit Terkait 1. Tata Usaha


2. Program UKS
3. SD/MI wilayah Puskesmas Balongsari

3/3
8. Rekaman Histori Perubahan No1 Yang Isi Tgl. Mulai
. dirubah Perubahan diberlakukan
1 Kebijakan Nomor SP 1 Maret 2019
Jenis Jenis
pelayanan
440/A.I.SP.
02.02/436.7
.2.4/2019
2 Prosedur/ Menyederh 1 Maret 2019
Langkah anakan
langkah-
langkah dari
11 ke 9
langkah

3/3
3/3

Anda mungkin juga menyukai