Anda di halaman 1dari 1

3.

1 Materi 1: Pemeriksaan Sampel Andrologi: Analisis Cairan Semen Manusia dengan


Gangguan Fertilitas

Alat dan bahan

 Alat
1. Pot urin/ gelas kaca
2. Mikroskop cahaya
3. Minyak imersi (bila dibutuhkan)
4. Alat hemocytometer
5. Improved neubauer
6. Gelas ukur volume
7. Pipet tetes
8. Mikropipet berbagai ukuran
9. Tips
10. Kaca obyek + penutupnya
11. Stopwatch
12. Coloni counter (jika ada)
13. pH meter/kertas pH 6-8

 Bahan
1. Semen
2. PBS/ NaCl 0,9 %
3. Larutan George (bila ada)

CARA KERJA
 Persiapkan alat dan bahan
 Mengaduk semen menggunakan batang pengaduk hingga homogen
 Teteskan sampel tersebut di kaca preparat
 Tutup menggunakan cover glass
 Lakukan pengamatan di bawah mikroskop
 Amati di bawah mikroskop dengan perbesaran 10 x dan 40 x

Anda mungkin juga menyukai