Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN PASIEN COVID-19

No Dokumen :
188/
/SOP
/413.
102.
16/2
020
No. Revisi : 00
SOP
TanggalTerbit :
Halaman : 1/3

Puskesmas dr. Akhmad Rizal


Karangkembang NIP. 19850324 191412 1 003

1. Pengertian Suspect Covid adalah seseorang dengan demam (>38 C) atau riwayat
demam atau ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Atas)dan pada 14 hari
terakhir sebelum timbul gejala, memiliki kontak dengan kasus konfirmasi
atau positif COVID-19

2. Tujuan Untuk mengidentifikasi seseorang dengan gejala terhadap penyebaran


covid 19 (suspect)

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 188/ /SK.AK/413.102.16/2020 SK tentang

4. Referensi -

5. Prosedur / 1. Pasien datang, petugas memberikan masker jika pasien mengalami


langkah-langkah batuk, pilek, dan gejala ISPA
2. Petugas melakukan screening sesuai dengan cek list, melakukan
pemeriksaan suhu, gejala ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Atas), dan
ditanyakan tentang riwayat perjalanan ke luar negeri (terutama China)
dan wilayah Terjangkit (lampiran)
3. Jika cek list satu / lebih gejala dicontreng “ya” dan seluruh faktor resiko
dicontreng “tidak”, pasien diarahkan ke ruang pemeriksaan sesuai
dengan keluhan
4. Jika satu / lebih gejala atau tidak ada gejala, dan satu atau lebih faktor
resiko dicontreng “ya”, pasien diarahkan ke ruang isolasi dengan
didampingi oleh petugas
5. Petugas mempersiapkan transfer pasien dengan ambulance dan diantar
oleh petugas dengan menggunakan APD (Alat Pelindungan Diri)
lengkap (supir dan petugas kesehatan) ke Rumah Sakit yang ditunjuk
6. Bagan alir
Pasien datang, petugas memberikan masker

Petugas melakukan
screening

Petugas mengisi cek list

ruang
cek list satu / lebih gejala dicontreng “ya” dan pemeriksaan
seluruh faktor resiko dicontreng “tidak” sesuai dengan
keluhan

Jika satu / lebih gejala atau tidak ada gejala, dan


satu atau lebih faktor resiko dicontreng “ya”

ke ruang isolasi dengan didampingi oleh


petugas

transfer pasien dengan ambulance dan diantar oleh petugas dengan menggunakan APD (Alat Pelindungan Diri) leng

7. Unit terkait  Petugas screening


 Ruang Isolasi
 Penanggung jawab ambulance

Rekam historis Perubahan

No Yang diubah Isi perubahan Tgl mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai