Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT UMUM YAPIKA

Jl. Abd. Kadir Dg.Suro No. 140 Kel.Samata, Kec. Somba Opu, Kab. Gowa
Telp (0411)8980000 / (0411)8980008 Email. Rsuyapika1@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM YAPIKA


NOMOR : ……………………………………………….
TENTANG
KEBIJAKAN KEBIJAKAN MANAJEMEN REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN
RUMAH SAKIT UMUM YAPIKA

BISMILLAHI RAHMANI RAHIM


DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM YAPIKA

MENIMBANG : a. Bahwa dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Umum
Yapika;
b. Bahwa dalam rangka meningkatkan pengelolaan rangkaian asuhan medis pasien di
Rumah Sakit Umum Yapika;
c. Bahwa Kebijakan Komunikasi dan edukasi perlu ditetapkan melalui surat keputusan;
MENGINGAT : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
(Lembaran Negara RI Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan LNRI Nomor 5072);
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
3. Undang-undang Republik Indoensia Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktek Kedokteran;
4. Keputusan Menteri Kesehatan RI No 334/MENKES/SK/XII/1999 tentang Standar
Pelayanan Rumah Sakit;
5. Permenkes RI No 1419 tahun 2005 tentang penyelenggaraan praktek Dokter dan Dokter
Gigi;
6. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gowa Nomor : 440.1/773/DK-GW/V/2019
tentang Penetapan Kelas Rumah Sakit Umum Yapika Kabupaten Gowa sebagai Rumah
Sakit Swasta dengan Klasifikasi C;
7. Surat Izin Operasional Rumah Sakit Umum Yapika Nomor :
503/001/DPM-PTSP/SI/11/2019 tanggal 5 November 2019 oleh Dinas Penanaman Modal
Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Gowa;
8. Akta Perubahan Yayasan Pendidikan Irna Karya bardasarkan Akta Notaris Nomor : 29
tanggal 19 Januari 2015, oleh Notaris Taufiq, SH;

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEBIJAKAN MANAJEMEN REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN DI RUMAH SAKIT
UMUM YAPIKA

KESATU : Memberlakukan Kebijakan manajemen rekam medis dan informasi kesehatan di RSU YAPIKA
sebagaimana terlampir dalam Keputusan ini;

KEDUA : Segala biaya yang timbul akibat diterbitkannya Keputusan ini dibebankan pada anggaran
Rumah Sakit;

KETIGA : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila
terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan ini akan dilakukan perbaikan dan penyesuaian
sebagaimana mestinya
RUMAH SAKIT UMUM YAPIKA
Jl. Abd. Kadir Dg.Suro No. 140 Kel.Samata, Kec. Somba Opu, Kab. Gowa
Telp (0411)8980000 / (0411)8980008 Email. Rsuyapika1@gmail.com

Ditetapkan di : Gowa
Pada tanggal : 7 April 2022
Direktur,

Dr. Yulia Pitriani

Anda mungkin juga menyukai